Topik Terkait: Aksi Penodaan Alquran (halaman 46)
Tausyiah
Senin, 12 Februari 2024 - 15:30 WIB
Siapakah yang dimaksud ulil amri? Quraish Shihab berpendapat ulil amri tidak harus orang yang mampu memimpin lembaga atau instasi, akan tetapi bisa jadi dia adalah perorangan yang memiliki tujuh syarat ulil amri.
Tips
Kamis, 29 Desember 2022 - 21:10 WIB
Banyak Hadis menerangkan keutamaan membaca Al-Quran, salah satunya diganjar 10 kebaikan dari satu huruf yang dibaca. Pertanyaannya, bolehkah membaca Al-Quran tanpa berwudhu?
Tausiyah
Jum'at, 03 Januari 2020 - 15:11 WIB
Pesan-pesan terpenting dari Al-Quran untuk manusia adalah untuk menjadikan manusia sebagai manusia unggulan.
Tausyiah
Selasa, 13 Juni 2023 - 18:16 WIB
Keutamaan Surat Al-Ikhlas penting diketahui umat muslim karena termasuk surat yang agung dalam Al-Quran. Berikut tujuh keutamaan membaca Surat Al-Ikhlas.
Hikmah
Sabtu, 20 April 2024 - 05:15 WIB
Surat Al-Quran tentang Kehancuran Israel tercantum dalam Surat Al-Isra Ayat 7. Bani Israil akan membuat kerusakan di muka bumi sebanyak dua kali.
Tips
Jum'at, 09 Agustus 2024 - 15:23 WIB
Baca surat apa saat istri mau melahirkan? Jawabnya adalah Ayat Kursi atau Surat Al-Baqarah ayat 255, surat Al-Araf ayat 54, surat Al-Falaq dan surat An-Nas.
Muslimah
Rabu, 30 September 2020 - 08:26 WIB
Surat ini merupakan surat terpendek dalam Al-Quran karena hanya terdiri dari tiga ayat saja. Namun, surat Al-Kautsar ternyata memiliki keutamaan dan faedah yang banyak.
Hikmah
Minggu, 12 Juni 2022 - 17:28 WIB
Al-Quran menceritakan kisah Firaun yang zalim dan melakukan pembataian terhadap bayi laki-laki yang lahir. Inilah penyebab Firaun membunuh setiap bayi lelaki.
Hikmah
Sabtu, 15 Juli 2023 - 04:53 WIB
Surat An-Naml ayat 30-31 dapat digunakan sebagai doa untuk menundukkan orang yang keras kepala. Adapun caranya yaitu dengan membaca Surat An-Naml ayat 30-31 sebagai berikut:
Muslimah
Kamis, 29 Desember 2022 - 09:34 WIB
Sebagai muslimah, Al-Quran telah memberi tuntunan kepada orang yang beriman agar tidak salah dalam memiliki kepribadian tersebut, termasuk kepribadian mana yang diinginkan muslimah.
Tausyiah
Jum'at, 02 September 2022 - 09:52 WIB
Dalil larangan mendatangi dukun dan peramal cukup banyak. Hal tersebut tertuang di dalam Al-Quran maupun hadis Nabi Muhammad SAW. Risiko orang yang percaya kepada dukun dan peramal amatlah berat.
Tausyiah
Sabtu, 20 Mei 2023 - 10:30 WIB
Beberapa saat setelah Nabi wafat, para sahabat mengumpulkan naskah-naskah Al-Quran yang ditulis itu, kemudian menyalin dan menyebarluaskannya ke seluruh penjuru dunia Islam.
Tausyiah
Senin, 27 November 2023 - 07:27 WIB
Maha Suci Allah, segala puji bagi Allah, tiada Tuhan selain Allah, Allah Mahabesar tidak ada daya dan upaya kecuali dengan kekuatan Allah Yang Mahatinggi dan Mahaagung.
Tausyiah
Sabtu, 24 Agustus 2024 - 06:08 WIB
Yang menunjuk kepada makna tertentu yang harus dipahami darinya (teks) tidak mengandung kemungkinan takwil serta tidak ada tempat atau peluang untuk memahami makna selain makna tersebut darinya (teks tersebut).
Tausyiah
Rabu, 31 Juli 2024 - 08:11 WIB
Manusia yang meneladani Tuhan dalam sifat-sifat-Nya, dan mencapai peringkat terpuji, adalah yang memberi tanpa menanti syukur (balasan dari yang diberi) atau ucapan terima kasih
Hikmah
Selasa, 08 Agustus 2023 - 10:01 WIB
Surat Al-Fath, misalnya, dapat dijadikan wasilah atau doa agar terlindungi dari peperangan, memperoleh kebaikan, sembuh dari demam, dan terhindar dari tenggelam.
Tausyiah
Minggu, 09 Oktober 2022 - 15:06 WIB
Kitab-kitab tafsir mutabar dari kalangan jumhur menafsirkan kata nafs al-wahidah dengan Adam. Hanya saja, tetap saja banyak yang berpendapat al-Quran tidak menceritakan asal-usul kejadian perempuan.
Tausyiah
Kamis, 09 Februari 2023 - 16:04 WIB
Al-Quran melukiskan bahwa dalam surga, para penghuninya akan diberi minum yang sejuk dan amat menyegarkan yang airnya diambil dari mata air yang bernama salsabil-an atau sal sabil-an.
Tausiyah
Rabu, 22 Januari 2020 - 17:48 WIB
Kali ini saya akan sampaikan karakteristik terakhir dari ummatan wasathan (masyarakat madani atau Islami). Sengaja saya tuliskan karakter terakhir ini secara terpisah.
Tausyiah
Minggu, 20 Agustus 2023 - 17:30 WIB
Surat Al-Mujadilah ayat 1 sampai 4 turun sehubungan dengan kasus antara Aus bin Shamit dengan istrinya, Khaulah binti Tsalabah, ketika Aus berkata kepada istrinya: Kamu bagiku sudah seperti punggung ibuku.