Topik Terkait: Anjing Masuk Surga (halaman 14)
Tips
Senin, 31 Oktober 2022 - 12:05 WIB
Setiap muslim sangat dianjurkan membaca doa saat masuk rumah. Berikut bacaan doanya dan fadhilah-nya (keutamaan) lengkap dengan Arab dan latin.
Hikmah
Senin, 13 Desember 2021 - 05:15 WIB
Sebagian ulama berpendapat bahwa surga yang ditinggali Nabi Adam dan Siti Hawa ada di bumi. Maknanya, surga awal penciptaan manusia itu tidak abadi.
Hikmah
Rabu, 18 Oktober 2023 - 15:51 WIB
Salah satu kerusakan ideologi Zionisme adalah kesalahan keyakinan mereka dalam memahami surga dan neraka. Mereka mengklaim bahwa tidak ada yang akan masuk surga kecuali bangsa Yahudi.
Tips
Rabu, 30 November 2022 - 15:22 WIB
Mualaf diartikan sebagai orang yang baru memeluk agama Islam baik laki-laki dan perempuan. Menjadi mualaf tidaklah terlalu sulit, cukup penuhi beberapa persyaratan ini.
Tausyiah
Jum'at, 21 Oktober 2022 - 16:27 WIB
Ibnu Katsir dalam tafsirnya tatkala menafsirkan surat Maryam ayat 72 memberikan gambaran bagaimana proses penyelamatan orang-orang beriman yang sempat memasuki neraka.
Hikmah
Kamis, 19 Januari 2023 - 19:49 WIB
Turunnya perintah berpakaian terbaik ketika masuk masjid ternyata berkaitan dengan kisah seorang wanita yang thawaf di Kabah dalam keadaan telanjang. Berikut kisahnya.
Hikmah
Kamis, 06 Mei 2021 - 16:11 WIB
Hajar Aswad dibawa Nabi Adam dari Surga. Selanjutnya batu itu ditaruh di India. Oleh Malaikat Jibril, batu surga tersebut diserahkan kepada Nabi Ibrahim, untuk menyempurnakan Kabah.
Hikmah
Senin, 09 Oktober 2023 - 15:20 WIB
Imam Mohammad Jawad Chirri mengatakan seorang yang baru memeluk agama Islam lebih beruntung daripada seorang yang sejak lahir telah menjadi Islam.
Hikmah
Rabu, 07 Oktober 2020 - 09:37 WIB
Hikmah
Selasa, 23 Juni 2020 - 06:20 WIB
Guru Yahudi itu berkata: Tidakkah kalian merasa heran kepada Kaum Muslimin itu? Mereka berkata bahwa mereka akan makan di Surga, namun tidak akan buang air besar?
Tausyiah
Selasa, 09 November 2021 - 07:28 WIB
Banyak kisah tentang seseorang yang konsisten menjaga wudhu. Bilal, sahabat Rasulullah SAW, salah satunya. Rasulullah SAW bahkan mendengar suara sandal sang muazin tersebut di surga.
Tausyiah
Jum'at, 18 Februari 2022 - 16:39 WIB
Nabi Muhammad SAW bersabda, tatkala orang-orang beriman telah selamat dari api neraka, mereka lalu tertahan di qonthoroh (jembatan) yang berada di antara surga dan neraka.
Hikmah
Sabtu, 11 September 2021 - 19:12 WIB
Kisah tobat sang pembunuh 100 orang ini membuat Malaikat Malik dan Malaikat Ridwan berebut. Malik hendak memasukkan ke neraka, sedangkan Ridwan berniat memasukkan ke Surga.
Dunia Islam
Rabu, 21 Juli 2021 - 14:32 WIB
Seorang muallaf bernama Devin mengungkap kebahagiaannya ketika bertemu Dai asal Indonesia bernama Ustaz Shamsi Ali di Hari Idul Adha. Berikut ceritanya.
Tips
Selasa, 17 September 2024 - 13:02 WIB
Pengin mendapatkan rezeki melimpah hingga ke tetangga dan kerabat? Ada amalan doa yang bisa dipraktekkan dan InsyaAllah pasti akan diijabah Allah Subhanahu Wa Taala.
Tausyiah
Selasa, 10 November 2020 - 07:30 WIB
Sewangi-wanginya aroma parfum di dunia tak ada yang dapat menandingi baunya surga. Dalam satu hadis, Rasulullah bersabda: Tanah surga itu licin putih, kasturi murni.
Hikmah
Jum'at, 18 Mei 2018 - 15:08 WIB
Kalimat Alhamdulillah (tahmid) memiliki keutamaan (fadillah) yang sangat besar. Allah SWT menjadikan kalimat ini salah satu ayat pembuka Alquran (Surah Al-Fatihah).
Hikmah
Sabtu, 13 Januari 2024 - 16:58 WIB
Misalnya kota Ur yang menurut penemuan-penemuan belakangan ini yang oleh sebagian orang dibandingkan dengan peninggalan-peninggalan Firaun, terdapat di kawasan ini.
Tausyiah
Selasa, 08 Desember 2020 - 07:25 WIB
Kata masjid terulang sebanyak 28 kali di dalam Al-Quran. Dari segi bahasa, kata masjid terambil dari akar kata sajada-sujud, yang berarti patuh, taat, serta tunduk dengan penuh hormat dan tadzim
Muslimah
Jum'at, 16 Oktober 2020 - 07:20 WIB
Muslimah, di antara perkara yang kita butuhkan untuk keselamatan kita di dunia dan akhirat adalah syafaat. Syafaat ini hakikatnya adalah rekomendasi, yakni rekomendasi dari seseorang terhadap allah Taala.