Topik Terkait: Belajar Alquran (halaman 61)
Tausyiah
Kamis, 15 Agustus 2024 - 15:50 WIB
Al-Quran menghendaki agar keyakinan akan adanya hari akhir mengantar manusia untuk melakukan aktivitas-aktivitas positif dalam kehidupannya.
Tips
Minggu, 10 Desember 2023 - 06:30 WIB
Hukum Tajwid Surat At-Talaq Ayat 3 akan kita bahas dalam artikel kali ini supaya umat muslim semakin mantap saat tilawah Al-Quran. Membaca Al-Quran dengan ilmu tajwid hukumnya fardhu ain.
Hikmah
Kamis, 21 Juli 2022 - 15:10 WIB
Al-Quran mengakui secara tegas bahwa Nabi Muhammad SAW memiliki akhlak yang sangat agung. Bahkan dapat dikatakan bahwa konsideran pengangkatan beliau sebagai nabi adalah keluhuran budi pekertinya
Tausyiah
Senin, 24 Juni 2024 - 05:15 WIB
Ayat ini merupakan ayat pertama yang turun tentang makanan olahan yang dibuat dari buah-buahan, sekaligus merupakan ayat pertama yang berbicara tentang minuman keras dan keburukannya.
Tausyiah
Sabtu, 06 Februari 2021 - 22:27 WIB
Islam sangat menekankan akhlak karena baginda Nabi Muhammad tidaklah diutus kecuali untuk menyempurnakan akhlak manusia dan menjadi uswatun hasanah
Tips
Selasa, 09 Juli 2024 - 16:12 WIB
Surat Al Ankabut full Arab saja ayat 1-69 penting dipelajari umat Muslim. Kita bisa menjadikannya amalan berpahala dengan membacanya secara rutin.
Tausyiah
Sabtu, 10 Agustus 2024 - 12:45 WIB
Perempuan diperintah untuk menutupi anggota yang tidak harus dibuka dan diberi rukhsah untuk membuka anggota yang biasa terbuka dan mengharuskan dibuka, justru syariat Islam adalah suatu syariat yang toleran.
Tausyiah
Senin, 05 Oktober 2020 - 09:30 WIB
Sudah menjadi pakem bagi siapa saja yang ingin alim, ingin berilmu, harus berguru. Sebab, ilmu tidak akan hasil sempurna kecuali memiliki seorang guru, seorang murabbi.
Dunia Islam
Senin, 17 April 2023 - 18:01 WIB
PPPA Daarul Quran Perwakilan Yogyakarta mendistribusikan satu paket mushaf Al-Quran dan alat salat kepada Klinik DAQU Sehat Magelang. Paket ini diharapkan dapat dimanfaatkan oleh para tenaga kesehatan dan pasien
Hikmah
Jum'at, 23 Agustus 2024 - 17:57 WIB
Berikut ini pengertian dan contoh ayat qauliyah. Ayat qauliyah adalah ilmu-ilmu Allah Taala dalam bentuk wahyu-Nya yang terdapat dalam al-Quran. Ayat qauliyah biasanya memuat tata aturan etika dan moral.
Tausiyah
Selasa, 04 Februari 2020 - 05:15 WIB
Direktur Quantum Akhyar Institute Ustaz Adi Hidayat mengajarkan dua cara cepat untuk mendapatkan hidayah menurut Al-Quran. Hidayah bisa bermakna kemudahan dalam beramal saleh.
Tausyiah
Rabu, 22 Maret 2023 - 17:39 WIB
Al-Quran Al-Karim turun dalam masa sekitar 22 tahun, 2 bulan dan 22 hari. Abdul Azhim Al-Zarqaniy menyatakan ada beberapa faktor pendukung bagi pembuktian otentisitas Al-Quran.
Tips
Sabtu, 16 Oktober 2021 - 06:47 WIB
Barangsiapa yang menulis ayat ke-29 dan ke-30 dari surah Fathir dalam empat helai pakaian dan meletakkannya di tempat kerjanya maka perdagangannya akan maju dan laris.
Tausyiah
Kamis, 21 Maret 2024 - 14:53 WIB
Kesemua aspek tersebut menjadi bukti bahwa petunjuk-petunjuk yang disampaikan oleh Al-Quran adalah benar, sehingga dengan demikian manusia yakin serta secara tulus mengamalkan petunjuk-petunjuknya.
Hikmah
Senin, 30 Oktober 2023 - 21:31 WIB
Tadabbar ayat Al-Quran kali ini mengkaji Surat An-Nisa Ayat 28 di mana Allah menciptakan manusia bersifat lemah (dhaif). Berikut penjelasannya.
Tips
Kamis, 03 November 2022 - 11:06 WIB
Makna fitnah versi KBBI berbeda dengan makna fitnah dalam Al-Quran dan bahasa Arab. Dari sekian banyak ayat-ayat yang berbicara mengenai fitnah, setidaknya ada lima makna fitnah dalam Al-Quran.
Tips
Minggu, 15 Januari 2023 - 09:20 WIB
Menurut Imam Ibnul Jauzi, boleh jadi Allah sengaja menunda terkabulnya doa seseorang karena Dia hendak memberikan kebaikan padanya.
Tips
Rabu, 21 Juni 2023 - 19:06 WIB
Surat Al-Kautsar lengkap Arab latin dan sangat baik dibaca setiap hari. Meski termasuk surat pendek, Surat Al-Kautsar adalah penghibur hati Nabi Muhammad SAW.
Hikmah
Sabtu, 18 Maret 2023 - 19:48 WIB
Tidak ada khalifah yang paling mencintai ukhuwwah, ketika orang berusaha menghancurkannya, seperti Ali ibn Abi Thalib. Baru saja dia memegang tampuk pemerintahan, beberapa orang tokoh sahabat melakukan pemberontakan.
Tausyiah
Rabu, 03 Juni 2020 - 07:30 WIB
Dalam satu hadis, Rasulullah pernah berkata bahwa hati manusia dapat berkarat sebagaimana berkaratnya besi. Berikut 2 amalan yang dapat membersihkan hati berkarat.