Topik Terkait: Berbhakti Pada Orang Tua (halaman 24)
Tausiyah
Kamis, 06 Februari 2020 - 07:30 WIB
Menurut Kang Rashied, dai yang juga Founder Musafir Centre, ada 3 tanda orang yang mendapatkan hidayah dan taufik. Berikut penjelasannya.
Tips
Senin, 10 Juni 2024 - 15:58 WIB
Doa saat wukuf di Arafah dianjurkan dibaca oleh jemaah haji maupun yang tidak melaksanakan Haji. Berdoa di Hari Arafah merupakan doa yang sangat mustajab dan sebaik-baik doa.
Tips
Sabtu, 06 November 2021 - 13:37 WIB
Penyakit yang disebabkan oleh gangguan jin berbeda dengan sakit fisik.. Cara penangannya pun berbeda. Seseorang yang terkena penyakit akibat gangguan jin sulit diatasi oleh dunia medis.
Tips
Selasa, 24 Januari 2023 - 09:22 WIB
Apa perbedaan hukum menikah dengan orang Ahli Kitab dan musyrik? Allah memberikan beberapa hak istimewa kepada para ahli kitab. Di antaranya, lelaki Muslim diperbolehkan menikahi wanita dari kalangan mereka.
Tausyiah
Senin, 14 Februari 2022 - 11:28 WIB
Pahala menagih utang bisa jadi sama dengan pahala menyelamatkan orang dari masalah di akhirat kelak. Namun meringankan kesusahan seorang mukmin di dunia akan dibalas Allah pada hari kiamat.
Hikmah
Kamis, 20 Juli 2023 - 15:24 WIB
Setelah menjelaskan hukuman bagi pezina dan hukum menikahinya, Allah Taala kemudian menerangkan larangan dan sanksi terhadap orang yang menuduh orang baik berbuat zina.
Tausiyah
Selasa, 07 April 2020 - 20:01 WIB
Rasulullah SAW pernah bersabda bahwa doa adalah senjata kaum mukmim. Inilah amalan yang bisa mendatangkan doa 70 Malaikat dan apabila ia wafat diganjar mati syahid.
Muslimah
Senin, 05 April 2021 - 15:03 WIB
Mendoakan orang yang sudah meninggal dunia adalah sebuah kewajiban kita sebagai umat muslim yang masih hidup .Bahkan pahala dan amalan baik keduanya akan tetap mengalir
Tausyiah
Senin, 15 Februari 2021 - 16:03 WIB
Syeikh Abu Laits As-Samarqandi (Ulama ahli fiqih, wafat 373 H) dalam Kitabnya Tanbihul Ghafilin menceritakan dahsyatnya proses keluarnya roh dari tubuh orang kafir.
Hikmah
Kamis, 17 Mei 2018 - 21:50 WIB
KISAH ini adalah satu dari sekian banyak kisah Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam (SAW) yang perlu kita ketahui. Selain menarik, kisah ini mengandung hikmah yang besar.
Tausyiah
Kamis, 10 Februari 2022 - 21:16 WIB
Setelah istri pembesar Mesir itu mengancam Nabi Yusuf alahissalam dengan hukuman dan penjara, Allah mengabulkan doa dan permintaan Nabi Yusuf.
Tausyiah
Sabtu, 10 Juli 2021 - 15:25 WIB
Ada banyak pertanyaan di kalangan orang awam yang belum terjawab terkait fenomena Wali Madjzub. Apakah Wali Madjzub itu benar-benar ada?
Tips
Jum'at, 23 Desember 2022 - 14:31 WIB
Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengingatkan orang yang menjenguk orang sakit dari kalangan ahli kebaikan dan kebajikan agar mengingatkan si sakit segera bertobat kepada Allah Taala.
Muslimah
Selasa, 11 Oktober 2022 - 17:23 WIB
Kedudukan perempuan pada masa Nabi sering dilukiskan dalam syair sebagai dunia mimpi. Kaum perempuan dalam semua kelas sama-sama mempunyai hak dalam mengembangkan profesinya.
Tausiyah
Jum'at, 31 Mei 2019 - 08:01 WIB
Imam besar Masjid Istiqlal Prof KH Nasaruddin Umar mengupas hakikat keikhlasan saat memberi ceramah itikaf pada malam ke-25 Ramadhan 1440 Hijriyah di Masjid Istiqlal Jakarta (27/5/2019).
Muslimah
Rabu, 06 Juli 2022 - 10:15 WIB
Nama shahabiyah yang satu ini juga pasti sudah tidak asing lagi yaitu Hindun binti Utbah. Ya, Hindun istri Abu Sufyan yang terkenal sebagai pemakan hati Singa Allah, Hamzah bin Abdul Mutalib.
Hikmah
Sabtu, 28 Mei 2022 - 21:25 WIB
Tanda-tanda akan datangnya hari kiamat salah satunya adalah munculnya Dajjal yang mengaku nabi baik pada saat Rasul masih hidup maupun setelah wafat.
Tips
Senin, 10 Juli 2023 - 12:20 WIB
Tata cara salat orang tunarungu dan tunanetra prinsipnya sama dengan tata cara salat orang yang nomal. Hanya saja, orang yang mengalami dua difabilitas tersebut tidak diwajibkan salat.
Tausyiah
Minggu, 26 November 2023 - 18:10 WIB
Mencintai Nabi Muhammad SAW melebihi cinta pada diri sendiri merupakan kewajiban setiap muslim dan termasuk tanda kesempurnaan iman. Berikut pesan Nabi.
Tausyiah
Rabu, 12 Oktober 2022 - 15:02 WIB
Syariat Islam melarang seseorang yang mengambil gambar orang lain (memotret atau merekam) tanpa izin atau diam-diam. Syariat Islam pun mewajibkan pengambilan foto (memotret) harus seizin orang yang bersangkutan.