Topik Terkait: Cara Allah Mengawasi Manusia (halaman 40)
Tips
Jum'at, 01 Desember 2023 - 08:11 WIB
Hukum tajwid Surat An-Nas penting dipelajari umat Islam agar tidak salah ketika membacanya. Surat An-Nas terdiri 6 ayat diturunkan sesudah Surat Al-Falaq.
Hikmah
Jum'at, 05 Mei 2023 - 13:02 WIB
Nabi Muhammad SAW memiliki banyak mukjizat. Ada beberapa mukjizat beliau yang sulit dinalar logika manusia. Bahkan, ada yang terlihat mustahil dilakukan manusia siapapun.
Muslimah
Minggu, 14 November 2021 - 05:14 WIB
Dalam sebuah hadis disebutkan beberapa sifat wanita yang diancam tidak mencium bau surga, yaitu para wanita berpakaian tetapi telanjang, wanita maa-ilaat wa mumiilaat, dan wanita-wanita yang kepala mereka seperti punuk unta yang miring.
Hikmah
Senin, 19 September 2022 - 17:16 WIB
Kaum Anshar berasal dari Gassan keturunan Arab negeri Yaman dari Saba. Mereka tinggal di Yasrib atau Madinah setelah Saba runtuh akibat banjir besar yang menimpa negerinya.
Tausyiah
Kamis, 27 Januari 2022 - 12:21 WIB
Surat Yasin ayat 63-65 berisi tentang proses para pendosa sebelum masuk ke dalam neraka. Termasuk bagaimana ketika seluruh tubuh bersaksi di hadapan Allah SWT.
Tausyiah
Rabu, 29 November 2023 - 14:17 WIB
rang yang masih hidup maupun yang telah wafat merasakan manfaatnya. Orang yang berdoa dan orang yang didoakan kebaikan meraih keberkahan di balik sebuah untaian doa.
Tips
Rabu, 09 Maret 2022 - 20:19 WIB
Malam Nisfu Syaban akan jatuh pada malam Jumat 17-18 Maret 2022. Bagi umat muslim, malam Nisfu Syaban merupakan malam yang dinanti lantaran memiliki keistimwaaan.
Muslimah
Rabu, 23 Maret 2022 - 08:15 WIB
Setiap orang tua hendaknya membiasakan diri untuk memberi contoh tentang akhlak-akhlak mulia kepada jiwa anak-anak mereka sejak dini. Karena pengaruh orang tua sangat penting terhadap kehidupan anak-anak di masa yang akan datang.
Tausyiah
Kamis, 06 Januari 2022 - 15:31 WIB
Muhammad Abduh amatlah cerdas. Beliau menjelaskan rahasia mengapa Islam mengharamkan babi di era modern saat ini dengan sangat masuk akal. Begini ceritanya.
Tips
Selasa, 07 Juni 2022 - 15:30 WIB
Setiap manusia tentu mendambakan kebahagiaan dalam menjalani hidup, seperti dilapangkan dadanya oleh Sang Pencipta dan dijauhkan dari hal hal yang bisa mempersempit dada sang pemiliknya.
Dunia Islam
Selasa, 06 Juni 2023 - 10:33 WIB
Para pendamping jemaah haji diimbau selalu mengajak mereka yang lanjut usia (lansia) untuk bersosialisasi. Cara itu dinilai efektif untuk mencegah demensia atau penurunan daya ingat.
Dunia Islam
Selasa, 12 Desember 2023 - 13:25 WIB
Beberapa pengeritik Islam mengatakan bahwa Islam menjanjikan untuk orang-orang Islam yang baik yaitu surga di mana mereka senang dan tersedia apa yang mereka inginkan, baik materiil, spirituil.
Tausyiah
Rabu, 24 Maret 2021 - 17:58 WIB
Dahsyatnya Kiamat digambarkan oleh-Ulama besar Abad ke-4 Hijriyah Imam Abu Laits As-Samarqandi (wafat 373 H) dalam Kitab Tanbihul Ghafilin. Berikut lanjutan ceritanya.
Tausyiah
Minggu, 29 September 2024 - 07:39 WIB
Setelah Allah SWT melarang kaum mukminin untuk mencela seorang muslim --baik ia laki-laki atau perempuan-- serta mengejeknya dengan ucapan yang menyakitkan atau membuatnya susah.
Tips
Selasa, 12 September 2023 - 19:21 WIB
Tata cara salat Rebo Wekasan tidak ada landasannya sehingga KH Hasyim Asyari melarang ulama mengeluarkan fatwa mengajak dan melakukan salat Rebo Wekasan.
Tausiyah
Senin, 13 Mei 2019 - 21:31 WIB
Saat ini umat Islam sedang menjalankan ibadah mulia puasa Ramadhan. Lalu, bagaimanakah cara Rasulullah SAW berpuasa?
Tips
Rabu, 18 Mei 2022 - 11:42 WIB
Hati yang lurus akan mengikuti kecintaan kepada Allah, tidak ada ketakutan selain hanya takut kepada Allah. Namun, terkadang ada beberapa hal yang membahayakan hati.
Hikmah
Sabtu, 21 Mei 2022 - 23:45 WIB
Dalam Surat Al-Waqiah, Allah menegaskan peristiwa Hari Kiamat yang tidak dapat disangkal. Ketika bumi diguncang, manusia akan menjadi tiga golongan. Berikut penjelasannya.
Hikmah
Rabu, 13 Oktober 2021 - 21:21 WIB
Tak hanya manusia biasa, sihir dan guna-guna pernah dialami manusia agung Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam. Beliau terkena sihir orang Yahudi yang ingin mencelakai beliau.
Tips
Kamis, 20 Oktober 2022 - 09:48 WIB
Tidaklah Allah Taala menurunkan penyakit melainkan Allah juga menurunkan obatnya. Begitu pula dengan penyakit hati, sudah pasti ada obatnya