Topik Terkait: Cara Membersihkan Hati (halaman 13)
Tausyiah
Kamis, 18 Juli 2024 - 10:06 WIB
Secara tidak sadar, banyak sekali jebakan sifat riya (pamer) dari amal ibadah yang kita lakukan. Bagaimana dan seperti apa jebakan riya tersebut?
Muslimah
Kamis, 06 Januari 2022 - 12:56 WIB
Bagi seorang istri sah, kehadiran pelakor jelas-jelas sangat menyakitkan dan merusak keharmonisan rumah tangganya. Bagaimana sebenarnya pandangan syariat tentang kehadiran pelakor ini?
Hikmah
Kamis, 07 November 2024 - 13:00 WIB
Dalam dongeng-dongeng rakyat sering kali ditemukan kisah tentang perjalanan berliku sebuah wasiat hingga sampai kepada pewaris sah yang selama puluhan tahun tak dapat menuntut haknya.
Tausyiah
Rabu, 18 Mei 2022 - 21:46 WIB
Dalam Islam, ipar perempuan atau saudara ipar bukan termasuk mahram. Nabi shallallahu alaihi wasallam mengingatkan kita agar berhati-hati dalam bergaul bersama ipar.
Tips
Selasa, 03 September 2024 - 14:41 WIB
Doa saat sedang tersulut emosi ini merupakan wasiat dari Almuhaddasiat dari dua ulama besar dan wali Sayyid Muhammad bin Alwi Almaliki Makkah dan Imam Alqutub Habib Abdul Qodir Assegaf.
Tips
Rabu, 11 Oktober 2023 - 21:56 WIB
Bersedekah yang pahalanya diniatkan untuk mayit telah menjadi ijma bagi para Salafush Shalih, dan imam kaum muslimin. Berikut cara bersedekah untuk orang yang meninggal.
Muslimah
Rabu, 26 Mei 2021 - 17:37 WIB
Ada hal yang harus direnungi seorang muslimah, yakni tentang dosa jariyah. Dosa yang terus mengalir, meski sudah tidak melakukannya. Bahkan hingga pemiliknya sudah meninggal. Bagaimana bentuk dosa ini?
Tips
Jum'at, 16 September 2022 - 15:07 WIB
Cara cepat hafal surat Al Mulk yang terdiri dari 30 ayat adalah dengan cara mengulang-ulang bacaannya. Bahkan dianjurkan untuk selalu murajaah (mengulang) hafalannya baik di siang hari dan malam hari.
Tips
Senin, 06 Maret 2023 - 22:54 WIB
Berikut niat membaca Surat Yasin 3 kali pada malam Nisfu Syaban (Selasa malam 7 Maret 2023). Membaca Yasin 3 kali diniatkan untuk panjang umur, dijauhkan dari bala dan dilapangkan rezeki
Tausyiah
Jum'at, 25 Maret 2022 - 17:02 WIB
Umat Islam hendaknya hati-hati dengan perkara syirik. Salah satu bentuk kesyirikan ialah meyakini sesuatu termasuk perkara turunnya hujan disebabkan oleh bintang ini dan itu.
Tausiyah
Jum'at, 13 Maret 2020 - 21:58 WIB
Al-Habib Quraisy Baharun adalah salah satu ulama yang juga pengasuh pesantren Ash-Shidqu Kuningan Jawa Barat. Berikut nasihat beliau yang menyentuh hati.
Tausyiah
Kamis, 01 April 2021 - 14:13 WIB
Ada orang banyak berzikir tapi malah semakin dengan setan. Mengapa bisa demikian? Mari kita simak penjelasan Hujjatul Islam Imam Al-Ghozali berikut.
Tips
Senin, 18 Juli 2022 - 15:23 WIB
Banyak surat Al-Quran untuk menenangkan hati yang tengah gundah dan gelisah. Bahkan, Al-Quran juga banyak mengungkap kiat-kiat agar manusia hatinya tenang dan tentram.
Tips
Kamis, 21 Oktober 2021 - 15:42 WIB
Ghibah dalam Islam merupakan salah satu dosa yang tak terampuni sehingga perlu banyak cara untuk benar-benar mendapatkan ampunan dari Allah Subhanahu wa taala.
Tausyiah
Senin, 07 September 2020 - 21:01 WIB
Bila tiba-tiba esok hari kita meninggal, sudah siapkah kita menyambut kedatangan Malaikat menanyakan amal perbuatan kita? Sudahkah kita siap merasakan dahsyat dan sakitnya sakaratul maut?
Tausyiah
Jum'at, 22 November 2024 - 05:15 WIB
Dalam diri manusia ada tiga sifat yang bisa merusak kehidupan, jika ia bisa menghilangkan maka akan terbebas dari segala macam kejelekan. Sifat apakah itu?
Muslimah
Senin, 13 Juni 2022 - 13:28 WIB
Hasad atau dengki adalah perkara yang membahayakan. Penderita hasad akan merasa sakit hati bila saudaranya berbahagia atau mendapat rezeki. Namun ada dua keadaan yang dibolehkan seseorang berbuat hasad.
Tips
Kamis, 27 Januari 2022 - 08:30 WIB
Diriwayatkan pada suatu ketika datanglah seseorang kepada Ibnu Masud radhiyallahu anhu, sahabat Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam untuk meminta nasihat .
Tausyiah
Senin, 02 Oktober 2023 - 05:15 WIB
Mengumpulkan tiga talak dalam satu ucapan itu bertentangan dengan syariat Al Quran. Inilah yang dijelaskan dan diambil oleh Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah dan muridnya Ibnu Qayyim.
Tips
Minggu, 01 Oktober 2023 - 17:15 WIB
Doa dan zikir untuk menghilangkan halusinasi karena stres, bisa diamalkan ketika kita mengalami tekanan dan ujian hidup yang cukup berat.