Topik Terkait: Doa Ibu Hamil (halaman 11)
Tips
Jum'at, 03 November 2023 - 12:48 WIB
Mengamalkan doa sehari-hari akan membuat kita semakin dekat dengan Allah Subhanahu wa taala. Dan mengamalkan doa sehari-hari ini, setiap aktivitas yang kita lakukan juga akan menjadi berkah.
Tips
Sabtu, 09 September 2023 - 17:02 WIB
Membaca doa saat terjadi gempa bumi merupakan bagian dari dzikrullah dan meminta perlindungan kepada Allah. Karena di setiap musibah yang menimpa manusia baik kematian, gempa bumi, gunung meletus, banjir, tanah longsor, tidaklah terjadi kecuali atas izin Allah Taala.
Tips
Minggu, 17 September 2023 - 07:57 WIB
Doa kafaratul majelis ini menjadi salah satu doa yang diajarkan rasulullah SAW pada para sahabat ketika hendak meninggalkan tempat duduk di suatu majelis atau pertemuan.
Tausyiah
Senin, 15 Februari 2021 - 19:21 WIB
Memelihara hati merupakan kewajiban setiap muslim. Andaikata pun sulit atau mudah, memelihara hati tetap wajib dilakukan agar hati menjadi bersih. Berikut doa yang diajarkan Nabi.
Tausyiah
Jum'at, 22 Januari 2021 - 15:31 WIB
Mendoakan orang yang sudah meninggal merupakan kewajiban bagi muslim yang masih hidup, apalagi yang meninggal itu adalah orang tua atau suadara kita. Berikut doanya.
Tips
Senin, 21 Februari 2022 - 09:33 WIB
Doa agar bisa mengerjakan ujian dengan benar dan diberi kemudahan dalam mengerjakannya, bisa diamalkan bagi Anda yang sedang melaksanakan hal tersebut
Tips
Kamis, 14 Juli 2022 - 23:43 WIB
Ketika menjenguk orang sakit, kita dianjurkan menyenangkan hatinya dan mendoakannya sebagaimana diajarkan oleh Nabi Muhammad shollallahu alaihi wasallam.
Tips
Senin, 18 Juli 2022 - 17:47 WIB
Doa Qunut pendek beserta lafadz dan artinya ini, bisa dihapalkan kaum muslim dengan mudah. Membaca doa Qunut biasanya dianjurkan ketika shalat Shubuh, dalam Mazhab Syafii dan Maliki
Tips
Minggu, 01 Mei 2022 - 15:19 WIB
Tahukah Anda, bahwa pada mereka yang tengah bersafar (mudik) dalam keadaan berpuasa, terkumpul keutamaan doa yang mustajab. Doa apa saja, dan apa dalilnya?
Tips
Rabu, 31 Juli 2024 - 13:05 WIB
Doa pembuka pintu rezeki ini dianjurkan diamalkan secara rutin agar kita mendapat limpahan rezeki yang berkah dari Allah Taala.
Tips
Jum'at, 12 Mei 2023 - 09:46 WIB
Doa dan zikir setelah salat Jumat perlu diketahui umat muslim. Bacaan doa dan zikir ini disunnahkan untuk diamalkan setelah salat Jumat.
Muslimah
Selasa, 18 Januari 2022 - 11:26 WIB
Doa atau mendoakan pengantin setelah akad nikah adalah hal penting yang mesti dilakukan demi mengantar dan membekali kedua mempelai dalam mengarungi bahtera rumah tangga.
Tips
Jum'at, 19 Januari 2024 - 13:25 WIB
Bacaan doa khususon ila hadrotin nabiyil mustofa atau ila ruhi, biasanya doa untuk dikirim kepada arwah yang sudah meninggal
Tips
Kamis, 03 Agustus 2023 - 18:56 WIB
Syariat menekankan umat muslim menyempurnakan wudunya, karena itu agar wudunya lebih baik lagi, hendaknya memperhatikan tata cara berwudu dan mendawamkan doa setelah berwudu.
Tips
Jum'at, 08 Juli 2022 - 10:42 WIB
Membaca doa ketika berqurban adalah sesuatu yang tidak boleh dilupakan. Di antara syarat halalnya sembelihan adalah membaca basmalah. Selain itu, Rasulullah berdoa khusus ketika hewan kurban sudah dibaringkan dan siap untuk disembelih.
Tips
Senin, 01 Mei 2023 - 20:45 WIB
Doa agar diberikan kesehatan termasuk amalan yang dianjurkan dibaca setiap hari. Berikut beberapa doa memohon kesehatan yang bersumber dari Al-Quran, Hadis dan kitab ulama.
Tips
Sabtu, 15 Januari 2022 - 18:30 WIB
Setiap orang tua pasti menginginkan anak yang baik dan memiliki hati lembut. Berikut doa melembutkan hati anak agar menjadi Qurrota Ayun (penyejuk hati) bagi orangtua.
Tips
Jum'at, 30 Agustus 2024 - 14:57 WIB
Doa setelah salat dhuha yang dapat dibaca oleh setiap muslim sebenarnya hanya ada satu yang dianjurkan, sedangkan doa lainnya adalah bentuk permohonan seorang hamba kepada Allah SWT terkait apa yang sedang diinginkannya.
Tips
Minggu, 22 September 2024 - 09:35 WIB
Ada beberapa doa yang dianjurkan diamalkan agar mempermeudah datangnya jodoh kita. Doa ini bersumber dari Al-Quran dan Hadis Nabi Shallallahu alaihi wa sallam.
Tips
Jum'at, 12 Mei 2023 - 21:11 WIB
Berikut doa dan zikir setelah Salat Isya lengkap bacaan Arab, latin dan terjemahannya. Kaum muslim dianjurkan melazimkan zikir setiap kali selesai salat fardhu.