Topik Terkait: Doa Orang Yang Didzalimi (halaman 14)
Tausyiah
Senin, 13 Juli 2020 - 15:46 WIB
Penyakit yang menimpa manusia merupakan takdir Allah Taala. Penyakit tidak membedakan orang yang saleh maupun yang buruk, tua ataupun muda, antara orang miskin atau orang kaya.
Muslimah
Sabtu, 03 April 2021 - 07:43 WIB
Ketika bepergian jauh maupun dekat, pastinya kita ingin senantiasa berada dalam lindungan Allah dan selamat selamat sampai di tujuan.Maka dari itu, sebelum melakukan safar atau bepergian ini, kita harus melafazkan doa ketika hendak melakukan perjalanan
Hikmah
Sabtu, 16 November 2024 - 08:53 WIB
Bagaimana cara berdoa untuk arwah yang sudah meninggal? Pertanyaan ini mungkin pernah terlintas di benak sebagian umat Muslim yang ingin mendoakan keluarga atau kenalannya yang sudah berpulang.
Muslimah
Senin, 02 November 2020 - 09:31 WIB
Berbakti kepada orang tua menempati posisi yang tinggi di dalam Islam. Berbuat baik kepada orang tua tidak hanya dilakukan ketika mereka masih hidup akan tetapi juga setelah dia meninggal dunia.
Tips
Jum'at, 15 September 2023 - 17:01 WIB
Imam al-Ghazali dalam kitab Ihya Ulumiddin menyebutkan bahwa zikir dan doa yang senantiasa didawamkan oleh Nabi Khidir dan Nabi Ilyas adalah sebagai berikut:
Tausiyah
Senin, 17 Februari 2020 - 17:26 WIB
Al-Habib Geys bin Abdurrahman Assegaf menyampaikan tausiyah tentang rahasia dan hakikat berdoa di Masjid Raya Bintaro Jaya, Tangerang Selatan.
Tausyiah
Minggu, 07 Maret 2021 - 23:35 WIB
Berdoa sebelum membaca Al-Quran merupakan salah satu adab mulia ketika hendak berinteraksi dengan Al-Quran. Berikut lafaz doa dan artinya dihimpun dari berbagai sumber.
Tips
Senin, 18 September 2023 - 16:30 WIB
Ketika Nabi Yusuf dipenjara beliau memanjatkan doa sehingga membuatnya terbebas. Doa ini bersumber dari sebuah riwayat yang disebutkan oleh Ibnu Abi al-Dunya dalam kitabnya al-Faraj bada al-Syiddah.
Tips
Jum'at, 21 Januari 2022 - 08:51 WIB
Kewajiban seorang muslim adalah untuk senantiasa beribadah kepada Allah Subhanahu wa taala. Melaksanakan sholat fardu lima waktu, ditambah puasa Ramadhan dan ibadah-ibadah lainnya yang dicontohkan Rasulullah
Tips
Rabu, 29 Mei 2024 - 14:18 WIB
Doa agar menjadi haji mabrur penting bagi mereka yang tengah menunaikan ibadah haji. Berikut adalah bacaan niat dan kumpulan doa haji agar mabrur.
Tips
Senin, 19 Juni 2023 - 17:49 WIB
Setiap muslim dianjurkan berdoa di pagi hari, terutama berdoa sebelum subuh. Doa pagi ini, disebut juga sebagai doa malaikat, karena setiap pagi, ada dua malaikat yang selalu berdoa.
Muslimah
Jum'at, 08 Januari 2021 - 06:12 WIB
Ada rahasia dalam berdoa yang mungkin banyak di antara umat Islam tidak memberikan perhatian kepadanya, padahal itulah unsur utama terkabulnya doa. Rahasia apa itu?
Hikmah
Kamis, 26 Oktober 2023 - 20:36 WIB
Secara gamblang, Al-Quran menjelaskan dua perintah yang harus berjalan seiring dan tidak bisa dipisahkan yaitu perintah menyembah Allah dan berlaku ihsan terhadap kedua orang tua.
Tips
Sabtu, 14 Oktober 2023 - 08:20 WIB
Ada doa-doa pendek yang bisa kita amalkan saat akan bepergian atau bersafar . Doa ini penting diamalkan, agar senantiasa berada dalam lindungan Allah Taala dan selamat selamat sampai di tujuan.
Muslimah
Sabtu, 20 Maret 2021 - 11:09 WIB
Kisah dari tabiin Tsabit Al Bunani ini menjelaskan ternyata orang yang sudah meninggal dunia, atau yang berada di alam kubur membutuhkan kiriman doa dari orang-orang yang masih hidup di dunia.
Tips
Selasa, 12 Desember 2023 - 15:07 WIB
Ada faedah dan keutamaan membaca doa keluar rumah penting diketahui kaum muslim. Redaksinya tergolong pendek, namun faedahnya luar biasa.
Tips
Jum'at, 20 September 2024 - 17:10 WIB
Pengin bisa bertemu kembali bulan Ramadan tahun depan? Ada doa-doa pendek yang bisa kita amalkan agar bisa disampaikan ke bulan suci tersebut.
Tausyiah
Senin, 02 Oktober 2023 - 21:05 WIB
Ada 4 golongan manusia yang doanya tidak akan ditolak Allah subhanahu wa taala. Apa yang dipanjatkan dalam doa itu Insya Allah akan diijabah Allah berkat kasih sayang-Nya.
Tips
Selasa, 09 Januari 2024 - 14:56 WIB
Ketika keadaan mentok tak bisa berbuat banyak dalam satu urusan atau hajatan penting dan segala usaha sudah dilakukan namun tak kunjung dapat solusi, coba amalkan doa pendek ini.
Tips
Jum'at, 30 Agustus 2024 - 14:57 WIB
Doa setelah salat dhuha yang dapat dibaca oleh setiap muslim sebenarnya hanya ada satu yang dianjurkan, sedangkan doa lainnya adalah bentuk permohonan seorang hamba kepada Allah SWT terkait apa yang sedang diinginkannya.