Topik Terkait: Fakta Menarik Alquran (halaman 19)
Tausyiah
Selasa, 19 November 2024 - 05:15 WIB
Mereka dengan kuat memandang, ungkapan-ungkapan kebahasaan dalam sumber-sumber ajaran agama, baik Kitab Suci maupun Sunnah Nabi adalah ungkapan-ungkapan metaforis atau alegoris.
Tausyiah
Kamis, 10 Oktober 2024 - 14:37 WIB
Kesombongan dapat mendorong kepada penolakan terhadap perintah Allah SWT. Hal ini tercermin dari kisah Iblis bersama dengan Adam. Begini penjelasannya.
Tausyiah
Sabtu, 16 April 2022 - 12:48 WIB
Al-Quran yang secara harfiah berarti bacaan sempurna karena tiada satu bacaan pun sejak manusia mengenal tulis baca yang dapat menandingi Al-Quran Al-Karim, bacaan sempurna lagi mulia itu.
Tausyiah
Kamis, 18 November 2021 - 20:13 WIB
Surat Yasin Ayat 13-14 menjadi peringatan kepada orang-orang yang ingkar kepada risalah Nabi Muhammad SAW sebagaimana Ashab al-Qaryah yang mengingkari risalah Nabi Isa as.
Tausyiah
Minggu, 20 Agustus 2023 - 17:30 WIB
Surat Al-Mujadilah ayat 1 sampai 4 turun sehubungan dengan kasus antara Aus bin Shamit dengan istrinya, Khaulah binti Tsalabah, ketika Aus berkata kepada istrinya: Kamu bagiku sudah seperti punggung ibuku.
Tausyiah
Rabu, 07 Agustus 2024 - 15:46 WIB
Quraish Shihab mengatakan Allah menjajikan untuk terus-menerus dan sementara menambah petunjuk-Nya bagi mereka yang telah mendapat petunjuk.
Hikmah
Jum'at, 06 Oktober 2023 - 18:40 WIB
Mereka berpakaian sutera halus yang hijau dan sutera tebal dan memakai gelang terbuat dari perak, dan Tuhan memberikan kepada mereka minuman yang bersih (dan suci).
Hikmah
Rabu, 13 April 2022 - 22:44 WIB
Al-Quran adalah kalamullah yang hanya diturunkan kepada Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam. Kitab suci ini merupakan penyempurna dari ajaran kitab-kitab sebelumnya.
Tips
Rabu, 11 Januari 2023 - 09:41 WIB
Baik atau buruknya seluruh anggota badan manusia tergantung dari baik atau buruknya hati. Karena itu, hati perlu mendapat asupan doa.
Tausyiah
Senin, 02 Agustus 2021 - 15:15 WIB
Keutamaan Surat Yasin termasuk salah satu mukjizat Kitab suci Al-Quran. Berikut 7 keutamaan Surat Yasin yang perlu diketahui kaum muslimin.
Tausyiah
Kamis, 07 April 2022 - 15:40 WIB
Esensi puasa adalah menahan atau mengendalikan diri. Pengendalian ini diperlukan oleh manusia, baik secara individu maupun kelompok. Latihan dan pengendalian diri itulah esensi puasa.
Tausyiah
Selasa, 17 September 2024 - 13:56 WIB
Mereka semua merujuk kepada sahabat Nabi, terutama Ibnu Abbas dan beberapa tabiin yang menafsirkan riba dalam ayat tersebut sebagai hadiah yang dilakukan oleh orang-orang yang mengharapkan imbalan berlebih.
Tausyiah
Jum'at, 06 Mei 2022 - 14:21 WIB
Setidaknya ada kisah tentang sahabat Nabi SAW yang rutin membaca surat Al-Ikhlas dalam sholatnya. Kisah pertama diriwayatkan oleh Imam al-Bukhari dalam kitab Sahih al-Bukhari.
Tausyiah
Selasa, 01 Maret 2022 - 17:00 WIB
Al-Quran bukan satu kitab yang dikehendaki Allah untuk menerangkan kebenaran-kebenaran ilmiah dalam alam semesta, tetapi ia adalah kitab petunjuk, ishlah dan tasyri.
Tausyiah
Sabtu, 24 Agustus 2024 - 06:02 WIB
Istilah qathiy dan zhanniy masing-masing terdiri atas dua bagian, yaitu yang menyangkut al-tsubut (kebenaran sumber) dan al-dalalah (kandungan makna).
Tausyiah
Senin, 27 Juli 2020 - 11:55 WIB
Dapat dikatakan bahwa Al-Quran menjadikan kecukupan pangan serta terciptanya stabilitas keamanan sebagai dua sebab utama kewajaran beribadah kepada Allah
Hikmah
Jum'at, 30 Agustus 2024 - 06:41 WIB
Penafsiran satu surah dalam Al-Quran dengan menjelaskan tujuan-tujuannya secara umum dan khusus atau tema sentral surah tersebut, kemudian menghubungkan ayat-ayat yang beraneka ragam itu satu dengan lain.
Hikmah
Rabu, 06 September 2023 - 17:45 WIB
Barangsiapa membacanya di depan makanan maka dia akan selamat dari bahayanya. Jika dibaca oleh orang yang lapar sebelum terbitnya matahari maka Allah akan memudahkan orang yang memberinya makanan.
Hikmah
Jum'at, 06 Oktober 2023 - 18:23 WIB
Bunyi Surat Al-Ihsan: Dan apabila engkau melihat (keadaan) di sana (surga), niscaya engkau akan melihat berbagai macam kenikmatan dan kerajaan yang besar. Apa makna kerajaan besar dalam surat ini?
Hikmah
Sabtu, 29 Juli 2023 - 09:14 WIB
Selain Al-Quran al Karim, ada banyak mukjizat Nabi Shallalahu Alaihi wa Salam yang telah dikenali di kalangan umat. Tapi masih lebih banyak lagi mukjizat yang manusia tidak tahu.