Topik Terkait: Habib Abdul Qadir Bin Ahmad ASeegaf (halaman 30)
Hikmah
Minggu, 10 Oktober 2021 - 20:14 WIB
Belajarlah bagaimana bersikap tulus dari Ali sang singa Allah, bebas dari segala keburukan: Dalam pertempuran, dia mengalahkan musuh kemudian menghunus pedangnya untuk melancarkan tebasan terakhir.
Hikmah
Senin, 18 Oktober 2021 - 16:44 WIB
Malik bin Dinar al-Sami adalah putra seorang budak Persia dari Sejestan (atau Kabol). Ia murid Abu Said bin Abul-Hasan Yasar al-Basri, atau biasa disebut Hasan al-Basri, seorang sufi ternama.
Hikmah
Minggu, 07 Juni 2020 - 08:26 WIB
Mushab bin Umair radhiyallahuanhu, salah satu sahabat Nabi yang memiliki kisah mengagumkan. Beliau rela meninggalkan kesenangan duniawi dan memilih hidup sengsara demi cintanya kepada Allah Taala.
Hikmah
Jum'at, 11 Maret 2022 - 17:14 WIB
Namanya adalah Abdul Ghaffar atau Yasykur bin Lamik bin Matusyilakh bin Idris as. Dia diberi nama Nuh sebab dia sering menangis setelah menghina seekor anjing.
Hikmah
Senin, 01 Juli 2024 - 15:57 WIB
Amr bin Ash mendapat berita bahwa garnisun Romawi sudah lari ke benteng Naqiyus ketika mendengar tentang kemenangan Muslimin dalam pertempuran Ain Syams.
Hikmah
Jum'at, 10 Maret 2023 - 13:42 WIB
Mau tahu 6 sahabat Nabi terkaya? Umar bin Khattab masuk kategori si Tajir itu. Total kekayaan khalifah kedua ini pada saat wafat setara Rp11,2 triliun. Kendati demikian, beliau hidup amat bersahaja.
Hikmah
Senin, 25 Desember 2023 - 05:30 WIB
Utsman bertanya: Berikanlah pendapat kalian mengenai orang yang telah melakukan pembunuhan dalam Islam ini! ALi Ali berkata: Tidak adil membiarkan dia, dan saya berpendapat dia juga harus dibunuh.
Hikmah
Sabtu, 07 Agustus 2021 - 18:17 WIB
Ketika menjabat Amirul Mukminin, seorang laki-laki bertanya kepadanya tentang empat masalah kepada Sayyidina Ali Bin Abi Thalib. Berikut jawaban cerdas beliau.
Hikmah
Sabtu, 29 Januari 2022 - 17:27 WIB
Syekh Muhammad bin Abu Bakar Ushfury menceritakan kisah dua bersaudara yang menganut kepercayaan Majusi pada zaman Malik bin Dinar, ulama abad ke-2 Hijriyah.
Hikmah
Jum'at, 22 November 2019 - 17:29 WIB
Kala itu usia Habib Umar bin Hafidz, ulama besar pemimpin Pondok Darul Musthafa Hadramaut Tarim Yaman masih sangat muda.
Hikmah
Selasa, 09 Februari 2021 - 07:28 WIB
Jumlah anggota pasukan Khawarij lebih kurang 1.500 orang, termasuk anggota pasukan penunggang kuda. Kebanyakan mereka tewas dan tinggal 400 orang begitu perahg usai.
Hikmah
Sabtu, 21 Oktober 2023 - 15:14 WIB
Saad bin Abi Waqqash Malik Al-Qurashi Al-Zuhri radhiyallahu anhu dikenal sebagai orang pertama yang melesatkan panah di jalan Allah. Berikut penampakan panah Saad Abi Waqqash.
Hikmah
Selasa, 01 Oktober 2024 - 05:15 WIB
Sesudah Rasulullah mengambil keputusan akan menghadapi Romawi di Tabuk, Utsman menyediakan 300 ekor unta lengkap dengan isinya dan 1000 dinar di tangan Rasulullah untuk dipergunakan dalam persiapan perang itu.
Tausyiah
Jum'at, 06 November 2020 - 08:05 WIB
Habib Munzir Al-Musawa dikenal sebagai ulama yang gemar bershalawat dan sangat mencintai Rasulullah. Ada satu amalan shalawat yang diajarkan Nabi kepada beliau dalam mimpinya.
Hikmah
Jum'at, 19 Februari 2021 - 16:11 WIB
Ali bin Abu Thalib r.a. memakai baju seharga tiga dirham, menelan makanan serba kasar dan kering. Kekayaan kaum muslimin dibagi di antara mereka semua berdasarkan keadilan tanpa pilih kasih.
Hikmah
Rabu, 21 Agustus 2024 - 15:15 WIB
Pada tahun 711, di era Kekhalifahan Umayyah, Thariq bin Ziyad beserta 7000 pasukan muslim yang mayoritas terdiri dari bangsa Berber menyeberangi Selat Gibraltar menuju Andalusia.
Tips
Jum'at, 09 Juli 2021 - 05:00 WIB
Pimpinan Majelis Rasulullah Jawa Timur Al-Habib Idrus Bin Muhammad Alaydrus dalam satu ceramahnya mengijazahkan satu Sholawat yang diyakini sebagai penawar dari segala penyakit.
Muslimah
Selasa, 22 Maret 2022 - 15:05 WIB
Ada kasus yang tengah viral, yakni seorang istri yang mendapat perlakukan tidak baik dari suaminya, akhirnya tega membunuh buah hatinya sendiri. Bagaimana pandangan Islam tentang perlakukan suami tersebut?
Dunia Islam
Senin, 26 September 2022 - 23:30 WIB
Perbedaan Habib dan Sayyid berikut asal usulnya menarik untuk diketahui. Di Indonesia, panggilan Habib lebih populer ketimbang Sayyid atau Syarif. Simak ulasan berikut.
Hikmah
Senin, 25 April 2022 - 14:19 WIB
Tak sekali dua kali Umar bin Khattab berbeda pendapat dengan Rasulullah dalam berbagai urusan. Ijtihad Umar ini seringkali diikuti turunnya wahyu yang justru membenarkan pendapat Umar