Topik Terkait: Habib Thahir Bin Abdullah Alkaff (halaman 17)
Tausyiah
Selasa, 26 Mei 2020 - 07:30 WIB
Habib Alwi Al-Habsyi mengimbau umat Islam tidak perlu berkecil hati meskipun dalam kondisi PSBB. Sebab, tidak ada satu apapun yang Allah turunkan di muka bumi melainkan ada hikmah besar.
Hikmah
Kamis, 06 Mei 2021 - 15:05 WIB
Ketika ia telah tak sadarkan diri lagi karena siksaan yang demikian berat, orang-orang itu mengatakan kepadanya: Pujalah olehmu tuhan-tuhan kami! Maka Ammar mengikuti kata-kata itu.
Tausyiah
Minggu, 08 Oktober 2023 - 10:06 WIB
Tidak semua perkara yang terjadi di dunia, Allah Subhanahu wa taala kabarkan kepada manusia. Namun, ada beberapa orang-orang terpilih yang bisa mengetahuinya, salah satunya adalah amirull mukminin Umar bin Khattab.
Hikmah
Selasa, 26 Desember 2023 - 14:33 WIB
Khalifah Utsman bin Affan memutuskan tidak memperpanjang pengusutan kasus pembunuhan Umar bin Khattab oleh Abu Luluah dengan dalih pembunuhnya sudah mati bunuh diri.
Hikmah
Selasa, 11 Juni 2024 - 16:32 WIB
Heraklius terkejut dengan ancaman itu. Tak ada jalan lain buat Heraklius kecuali harus tunduk pada keinginan Khalifah Umar bin Khattab. Selanjutnya ia mengeluarkan Banu Iyad dari negerinya.
Hikmah
Selasa, 01 September 2020 - 14:16 WIB
Sejurus kemudian, gubernur memerintahkan kepada seluruh pasukan kaum muslimin untuk meninggalkan kota Samarkand dan kembali ke markas-markas mereka.
Hikmah
Jum'at, 09 Oktober 2020 - 05:00 WIB
Khalifah Umar bin Khattab menyerukan semua orang yang memiliki senjata dan kuda, yang mempunyai keberanian atau kearifan pilihlah dan kirimkanlah kepada saya. Cepat! Cepat!! ujarnya.
Hikmah
Jum'at, 08 Juli 2022 - 16:14 WIB
Pada mulanya Salim hanyalah seorang budak, kemudian Islam memperbaiki kedudukannya. Ia diambil sebagai anak angkat oleh salah seorang pemimpin Islam terkemuka.
Hikmah
Sabtu, 21 November 2020 - 15:38 WIB
Manakah yang lebih mulia, antara Habaib (keturunan Rasulullah) yang bodoh dan orang yang berilmu yang mengamalkan ilmunya? Berikut ulasannya.
Hikmah
Senin, 18 April 2022 - 14:26 WIB
Kaisar Romawi mengirim surat setelah bertemu dengan utusan Khalifah, Asy-Syabi. Kaisar memuji Asy-Syabi untuk memancing kecemburuan Khalifah Abdul Malik bin Marwan.
Hikmah
Jum'at, 11 September 2020 - 16:08 WIB
Orang-orang Arab di Semenanjung itu semua menerima dan rela hanya dengan satu agama sejak masa Rasulullah SAW, dan sesudah pernah sebagian murtad pada masa Abu Bakar kemudian kembali lagi.
Hikmah
Kamis, 02 Mei 2024 - 10:28 WIB
Sumber Balazuri mengenai penaklukan Fasa dan Darabgird berbeda dengan Tabari dan mereka yang mengutip dari dia. Mereka menyebutkan bahwa yang memasuki kedua kota itu Sariah bin Zunain.
Hikmah
Senin, 13 April 2020 - 09:29 WIB
Hal yang menjadi corak khas zaman Usman RA adalah tradisi baru adanya doa khatmul-Quran di ujung salat tarawih. Dan di akhir rakaat, yakni rakaat ke-20.
Tausyiah
Senin, 15 Februari 2021 - 19:21 WIB
Memelihara hati merupakan kewajiban setiap muslim. Andaikata pun sulit atau mudah, memelihara hati tetap wajib dilakukan agar hati menjadi bersih. Berikut doa yang diajarkan Nabi.
Hikmah
Selasa, 15 Maret 2022 - 16:56 WIB
Para muarrikh dan ahli riwayat melukiskan semangat kepemudaannya dengan kalimat: Seorang warga kota Mekkah yang mempunyai nama paling harum.
Hikmah
Jum'at, 20 November 2020 - 12:54 WIB
KAUM muslimin pada zaman khalifah Utsman telah banyak membuahkan hasil. Pada zaman tersebut kaum muslimin melanjutkan penaklukan-penaklukan terhadap negeri-negeri kafir di dua arah, timur dan barat.
Hikmah
Selasa, 16 November 2021 - 19:17 WIB
Pekik Bilal bin Rabah tatkala ia disiksa kaum kafir Quraisy Makkah, Ahad... Ahad... Ahad... akhirnya menjadi semboyan resmi pasukan Muslim dalam perang Badar
Hikmah
Kamis, 08 April 2021 - 14:48 WIB
Umar lalu menyuruhnya untuk memotong rambutnya, namun dia semakin tampan. Khalifah juga menyuruhnya untuk memakai serban, namun dia juga semakin tampan.
Hikmah
Jum'at, 25 Agustus 2023 - 19:00 WIB
Said bin Musayyib termasuk golongan tabiin, dan merupakan salah seorang dari Tujuh Fuqaha Madinah. Di antara ketujuh tokoh Madinah tersebut, Said sering dianggap sebagai yang paling berpengaruh.
Tausyiah
Selasa, 06 Juli 2021 - 15:12 WIB
Pandemi Covid-19 yang merenggut banyak nyawa di dunia menyadarkan kita bahwa manusia itu sejatinya lemah. Dalam situasi saat ini, Ibadah dan Sabar diyakini sebagai vaksin terampuh.