Topik Terkait: Hukum Tukar Uang (halaman 13)
Tausyiah
Senin, 18 April 2022 - 14:16 WIB
Imam al-Ghazali dalam bukunya berjudul Ihya Ulum al-Din menyebut 6 hukum yang diwajibkan dalam berpuasa. Selain itu ada 4 jenis pengganti yang wajib dilakukan jika seseorang membatalkan puasa.
Tausyiah
Sabtu, 04 Maret 2023 - 11:44 WIB
Penjabaran yang merinci hukum-hukum al-Quran memperlihatkan adanya empat bidang utama yang menjadi sasaran dari hukum itu, yakni bidang ibadat, bidang muamalat, bidang munakahat dan bidang jinayat.
Muslimah
Rabu, 20 April 2022 - 12:54 WIB
Kegiatan tadarus Al-Quran di bulan Ramadhan menjadi pemandangan umum yang sering kita jumpai. Hanya saja, masih ada sebagian muslimah yang ketika membaca Al-Quran ini, dengan aurat yang masih terbuka.
Tips
Sabtu, 03 Juni 2023 - 12:19 WIB
Berikut penjelasan singkat tentang Ikhfa Safawi, pengertian, hukum dan contoh bacaanya. Membaca Al-Quran dengan ilmu tajwid hukumnya fardhu ain bagi setiap muslim.
Tausyiah
Rabu, 24 Juli 2024 - 21:15 WIB
Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan semua persoalan gambar dan menggambar yang dilarang dalam Islam adalah gambar-gambar yang dipahat atau dilukis alias patung.
Muslimah
Jum'at, 15 April 2022 - 11:48 WIB
Salah satu amalan yang dapat dilakukan perempuan yang sedang haid saat bulan puasa ini adalah mendengarkan kajian atau majelis taklim sebagai ikhtiar menuntut ilmu
Tips
Sabtu, 10 Juni 2023 - 07:19 WIB
Apakah hukum air mani suci atau najis? Para ulama berbeda pendapat tentang status air mani, ada yang berpendapat itu tergolong benda yang najis dan ada yang berpendapat itu suci.
Tausyiah
Kamis, 10 Juni 2021 - 23:10 WIB
Di era internet sekarang, istilah Prank sudah dianggap trend bagi kalangan anak muda. Bagaimana pandangan Islam terhadap Prank? Berikut ulasannya.
Tausyiah
Rabu, 07 Juni 2023 - 05:15 WIB
Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan penerapan syariat bukanlah khusus diberlakukan atas para penguasa saja, meskipun mereka adalah orang yang pertama kali dituntut karena mereka memegang kekuasaan di tangannya.
Tausyiah
Senin, 18 Juli 2022 - 13:17 WIB
Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan urusan ranjang suami istri adalah satu di antara sekian banyak perkara yang tersembunyi yang harus dipelihara oleh tiap pasangan.
Muslimah
Kamis, 10 Februari 2022 - 07:24 WIB
Bagaimana hukum menerima cokelat di Hari Valentine bagi seorang muslim? Cokelat, bunga dan beragam hadiah berwarna merah atau pink, sangat identik dengan perayaan tersebut.
Tausyiah
Sabtu, 13 Mei 2023 - 23:24 WIB
Gratifikasi dalam Islam sudah ada sejak dulu dan bertahan hingga sekarang. Hal ini tidak terlepas dari dasar maknanya yang berarti memberikan sesuatu kepada orang lain.
Tausyiah
Senin, 27 Mei 2024 - 05:15 WIB
Seni merupakan ekspresi roh dan budaya manusia yang mengandung dan mengungkapkan keindahan. Ia lahir dari sisi terdalam manusia didorong oleh kecenderungan seniman kepada yang indah, apa pun jenis keindahan itu
Muslimah
Rabu, 10 Februari 2021 - 15:34 WIB
Perintah mengucapkan salam adalah umum untuk seluruh orang beriman. Perintah ini mencakup laki-laki dan perempuan. Namun, hal ini dikecualikan jika seorang pria mengucapkan salam pada perempuan non mahram.
Tips
Selasa, 06 September 2022 - 11:46 WIB
Hukum membaca Al-Fatihah sebelum membaca Al-Quran adalah sesuatu amalan yang tidak dicontohkan Rasulullah SAW maupun para sahabat nabi ra. Hal itu sebagai sesuatu yang diada-adakan.
Tips
Rabu, 16 Agustus 2023 - 18:12 WIB
Terdapat sejumlah hukum tajwid Surat Al Baqarah ayat 155 yang perlu diketahui dan dipahami oleh setiap muslim, supaya benar dalam membaca dan tidak menimbulkan kesalahan makna.
Tips
Senin, 10 Juli 2023 - 20:55 WIB
Belajar ilmu Tajwid mudah dan lengkap untuk pemula dapat dipraktikkan langsung. Cukup dengan memahami hukum-hukum Tajwid insya Allah bisa membaca Al-Quran dengan benar.
Tausyiah
Senin, 28 Agustus 2023 - 05:15 WIB
Mengafirkan seseorang akan mengakibatkan banyak konsekwensi hukum. Di antaranya, orang yang dikafirkan menjadi halal darah dan hartanya. Begitu pula semua konsekwensi hukum kafir lainnya.
Hikmah
Jum'at, 02 Februari 2024 - 13:08 WIB
Bagaimana hukum pemilu dalam Islam? Sikap para ulama terhadap pemilu terbagi menjadi dua kelompok dengan pandangan yang berbeda: mengharamkan dan menghalalkan.
Tausyiah
Selasa, 14 Juni 2022 - 17:20 WIB
Bagaimana hukum kurban tapi belum melaksanakan aqiqah, manakah yang harus didahulukan menurut syariat? Pertanyaan semacam ini, masih banyak terjadi di masyarakat.