Topik Terkait: Karakter Hati (halaman 14)
Hikmah
Kamis, 11 Juni 2020 - 14:14 WIB
Rasulullah berkata: Allah menempatkan kebenaran di lidah dan di hati Umar. Dialah al-Faruq (Pemisah), yang memisahkan antara yang hak dengan yang batil.
Muslimah
Senin, 03 Mei 2021 - 11:45 WIB
Manusia terkadang suka menyepelekan sesuatu perkara, padahal hal yang dinilai remeh tersebut ternyata dapat mengundang kemurkaan Allah Subhanahu wa taala.
Tips
Senin, 15 Januari 2024 - 10:23 WIB
Islam mengajarkan bahwa hati adalah pusatnya akhlak dan perilaku manusia. Bila hati bersih, maka tampilan pada perilaku pun akan baik, pun sebaliknya hati kotor tentu tidak sehat bagi tubuh dan jiwanya.
Tips
Sabtu, 15 Januari 2022 - 18:30 WIB
Setiap orang tua pasti menginginkan anak yang baik dan memiliki hati lembut. Berikut doa melembutkan hati anak agar menjadi Qurrota Ayun (penyejuk hati) bagi orangtua.
Tausyiah
Minggu, 10 Desember 2023 - 21:31 WIB
Nabi Muhammad SAW mengabarkan dalam Hadis Nubuwah bahwa di antara tanda-tanda Kiamat adalah diminumnya khamr, minuman memabukkan yang merusak akal.
Tips
Senin, 13 Juni 2022 - 16:01 WIB
Setiap perbuatan pasti disertai niat, maka setiap amal perbuatan yang kita lakukan semata-mata untuk Allah, maka amal perbuatan itu untuk Allah. Pun sebaliknya, jika amal perbuatan hanya untuk kepentingan dunia maka pahalanya hanya untuk dunia saja.
Tausyiah
Minggu, 06 September 2020 - 17:06 WIB
Menjadi manusia yang mulia dan dicintai oleh Zat Yang Maha Pengasih tentu bukan perkara mudah. Banyak orang ingin mendapatkan predikat mulia di sisi Allah, tapi mereka lupa memperbaiki akhlaknya.
Muslimah
Senin, 27 Juli 2020 - 06:15 WIB
Bagi muslimah yang sudah bersuami ada aturan yang harus diperhatikan saat akan melakukan ibadah dan amalan sunnah. Seperti apa dan bagaimana aturannya menurut pandangan syariat? .
Tausyiah
Jum'at, 25 September 2020 - 08:05 WIB
Ilmu memang dapat meningkatkan derajat seseorang di sisi Allah Taala. Namun, jika ilmu membuat seseorang menjadi sombong, maka ia akan terputus dari rahmat Allah.
Tausiyah
Minggu, 06 Juli 2014 - 13:19 WIB
Kegiatan pesantren Ramadan adalah positif. Sekarang tergantung siswanya, ikhlas mengikuti kegiatan tersebut atau karena keterpaksaan?
Hikmah
Rabu, 02 Agustus 2023 - 09:01 WIB
Surat Asy-Syura ayat 52-53 bisa meredakan hari seseorang yang dilanda dilema, gelisah, dan gundah-gulana. Caranya, membaca ayat tersebut secara rutin, insyaAllah, ia akan memeroleh ketenangan hati.
Muslimah
Kamis, 29 Juli 2021 - 06:40 WIB
Ibnul Jauzi mengibaratkan hati manusia seperti sebuah benteng yang dikelilingi oleh pagar dan ada penjaga-penjaga yang senantiasa menjaga benteng tersebut dari serangan musuh.
Hikmah
Minggu, 10 Oktober 2021 - 10:34 WIB
Abui Khair menjawab, Aku sibuk memperhatikan urusan hatiku. Untuk kesibukanku memperhatikan hati ini, Tuhan menaklukkan seluruh alam semesta kepadaku.
Muslimah
Selasa, 14 Desember 2021 - 08:21 WIB
Ibnu Qayyim mengatakan penyakit al-isyq (penyakit cinta) akan menimpa orang-orang yang hatinya kosong dari rasa mahabbah (cinta) kepada Allah, selalu berpaling dariNya dan dipenuhi kecintaan kepada selainNya.
Hikmah
Senin, 11 September 2023 - 10:48 WIB
Sedekah hendaknya dilakukan dengan harta yang halal serta baik sumbernya. Pasalnya, masih banyak orang yang salah kaprah. Mereka menyisihkan sebagian harta yang didapat dengan cara haram untuk bersedekah.
Muslimah
Selasa, 23 Agustus 2022 - 11:21 WIB
Pernikahan adalah salah satu cara yang digariskan oleh Allah untuk menjaga keberlangsungan hidup dan kekhalifahan manusia di bumi. Karena itu, dibuat aturan pernikahan yang sesuai dengan fitrah dan tujuan utama pernikahan itu sendiri.
Hikmah
Kamis, 31 Oktober 2024 - 16:20 WIB
Ketika menghadapi kesulitan hidup, banyak dari kita merasa butuh pegangan untuk menenangkan hati dan memperkuat iman. Salah satu caranya yakni dengan membaca ayat-ayat Al Quran.
Tips
Kamis, 21 Maret 2024 - 14:02 WIB
Bulan Ramadan merupakan momen yang sangat istimewa bagi umat Islam di seluruh dunia. Di dalamnya terdapat banyak pelajaran berharga serta amalan yang dapat meningkatkan kualitas keimanan. Berikut contoh ceramah singkat tentang Ramadan.
Muslimah
Kamis, 06 Juni 2024 - 05:15 WIB
Jujur adalah kunci kebahagiaan, karenanya jika ingin anak-anak kita berbahagia di kehidupannya, maka menanamkan sikap jujur adalah kuncinya.
Muslimah
Rabu, 24 Agustus 2022 - 09:45 WIB
Seseorang yang suka menggangu atau menjadi perusak rumah tangga orang lain akan diancam dengan dosa besar yang mengerikan. Bahkan dalam Islam perusak rumah tangga orang ini dinamakan takhbib yang ada ancaman khusus untuknya.