Topik Terkait: Kaum Aad (halaman 17)
Dunia Islam
Senin, 23 Oktober 2023 - 17:38 WIB
Perang Khandaq menjadi salah satu perang yang terjadi pada zaman Nabi Muhammad SAW. Perang ini diketahui berlangsung pada bulan Syawal tahun 5 Hijriah atau tahun 627 Masehi.
Hikmah
Senin, 11 Mei 2020 - 15:04 WIB
Al-Quran mengabadikan kisah hancurnya sejumlah kaum. Pada Surat Al-Furqan ayat 38 disebut selain Kaum Aad dan Tasmud ada penduduk Rass. Siapakah kaum Rass itu?
Tausyiah
Jum'at, 28 Januari 2022 - 08:29 WIB
Surat Yasin ayat 66-77 menjelaskan mengenai kuasa Allah SWT kepada para pendosa ketika di dunia. Mudah bagi Allah SWT memberikan siksa secara langsung atas kekafiran dan kemusyrikan yang mereka buat.
Dunia Islam
Kamis, 04 Agustus 2022 - 18:37 WIB
Piagam Madinah terdiri dari dua bagian utama. Bagian pertama yaitu dokumen yang ditulis Rasulullah di antara orang-orang Muhajirin dari Quraisy dan penduduk Yatsrib serta orang-orang yang mengikuti mereka.
Muslimah
Sabtu, 03 Desember 2022 - 17:43 WIB
Amalan zikir ini mengalahkan orang yang berzikir lama setelah sholat shubuh. Bahkan, zikir ini sangat cocok diamalkan kaum perempuan maupun laki-laki yang memiliki banyak aktivitas di pagi hari.
Hikmah
Jum'at, 10 Februari 2023 - 16:27 WIB
Kisah ini menggambarkan, di samping hal lainnya, tema kesukaan Sufi bahwa kebenaran mencoba mewujudkan dirinya sendiri bagi manusia. Dan bahwa kebenaran itu muncul lagi dan lagi
Tausyiah
Minggu, 04 Oktober 2020 - 05:00 WIB
Sesungguhnya Allah SWT melaknat siapa saja yang melakukan perbuatan kaum Luth (liwath), dan Rasulullah SAW mengulangi ucapan tersebut sebanyak tiga kali.
Hikmah
Senin, 08 Februari 2021 - 08:48 WIB
Orang-orang yang tergabung dalam kelompok Khawarij itu banyak berasal dari prajurit-prajurit berpengalaman. Mereka mempunyai keyakinan yang sangat teguh dan keras sekali terhadap lawan.
Tausyiah
Selasa, 16 Februari 2021 - 07:30 WIB
Dalam Kitab Tanbihul Ghafilin, Syeikh Abu Laits As-Samarqandi (Ulama ahli fiqih, wafat 373 H) menceritakan keadaan kaum mukmin (orang beriman) di alam kubur. Seperti apa keadaannya?
Dunia Islam
Sabtu, 05 Agustus 2023 - 11:25 WIB
Wanita dan gadis Yazidi menderita penghinaan terburuk di tangan Daesh, dengan banyak dari mereka dijual sebagai budak seks dan dipaksa melahirkan anak-anak dari para penculiknya.
Muslimah
Rabu, 26 April 2023 - 07:36 WIB
Kaum wanita muslimah dalam Islam sangat dimuliakan, bahkan Islam memberikan ruang bagi mereka menjadi berarti dalam hidupnya. Agar mencapai tujuan itu, ada beberapa pesan atau wasiat ulama untuk mereka. Apa saja?
Dunia Islam
Selasa, 17 Oktober 2023 - 10:24 WIB
Menorah adalah salah satu simbol penting dalam budaya Yahudi dan merupakan lambang resmi Negara Israel. Bentuknya yang khas, dengan tujuh cabang lilin, memiliki makna mendalam dan sejarah yang panjang.
Tausyiah
Minggu, 07 Mei 2023 - 14:56 WIB
Setelah satu bulan penuh umat Islam menjalankan ibadah puasa Ramadan, tantangan yang mesti dihadapi ke depan adalah keistiqomahan dalam ketakwaan.
Tausyiah
Sabtu, 13 Juli 2024 - 18:52 WIB
Kami percaya bahwa adat kebiasaan satu kaum tidak boleh--dalam kedudukannya sebagai adat-- untuk dipaksakan terhadap kaum lain atas nama agama, bahkan tidak dapat dipaksakan pula terhadap kaum itu.
Hikmah
Rabu, 29 Desember 2021 - 13:41 WIB
Allah SWT mengutus Nabi Syuaib AS untuk kaum Madyan, kaum terdidik yang kebanyakan pedagang. Mereka terampil membuat rumah.Sayang sungguh sayang, kaum Madyan amatlah jahat
Hikmah
Rabu, 16 Desember 2020 - 13:30 WIB
Kidung Sunan Kalijaga dikenal sebagai Mantra Wedha, doa penyembuhan. Berguna untuk penyembuhan dan perlindungan diri. Kidung diucapkan dengan keyakinan tinggi sehingga memiliki kekuatan ghaib.
Hikmah
Rabu, 12 Januari 2022 - 22:52 WIB
Ketika para Malaikat datang dengan rupa yang sangat tampan, Nabi Luth alaihissam merasa sangat khawatir dan berkata: Ini adalah hari yang amat sulit dan membahayakan.
Dunia Islam
Selasa, 17 Oktober 2023 - 11:37 WIB
Negara Israel bisa dibilang adalah hadiah Inggris untuk kaum Yahudi. Ini terjadi setelah Zionis gagal merayu penguasa Ottoman, Sultan Abdul Hamid II, yang kala itu Palestina menjadi wilayah Kekhalifahan Utsmani.
Muslimah
Rabu, 12 Juli 2023 - 06:56 WIB
Ternyata, perilaku-perilaku kaum wanita yang sering mengumbar aurat merupakan salah satu tanda datangnya kiamat kecil dan kiamat besar. Mereka berpakaian namun hakikatnya telanjang.
Hikmah
Kamis, 12 Januari 2023 - 09:01 WIB
Benturan antara para Sufi dan pelajar biasanya tampak jelas dalam teori bahwa pemikiran-pemikiran Sufi hanya bisa dipelajari dalam kesesuaian dengan prinsip-prinsip tertentu termasuk di antaranya waktu, tempat, dan orang.