Topik Terkait: Kebaikan Menyegerakan Berbuka Puasa (halaman 22)
Tips
Jum'at, 22 Maret 2024 - 18:53 WIB
Berikut ini adalah 4 contoh susunan acara buka bersama atau bukber. Tak hanya sekedar buka puasa bersama, acara ini juga dijadikan sebagai ajang mempererat tali silaturahmi.
Tips
Rabu, 29 April 2020 - 03:45 WIB
Bagaimana hukum berpuasa ketika Safar (dalam perjalanan)? Apakah tetap berpuasa atau berbuka? Berikut penjelasan yang dinukil dari beberapa Hadis Nabi shallallahu alaihi wa sallam (SAW).
Hikmah
Senin, 13 Juli 2015 - 17:04 WIB
Alunan musik Islami mengalun dan mengiringi lenggak-lenggok para model, yang kala itu membawakan koleksi busana muslim dalam rangkaian acara Tickles Spekta Ramadhan 1436 Hijriah.
Muslimah
Selasa, 05 April 2022 - 11:48 WIB
Setiap muslim yang sedang menjalankan ibadah puasa Ramadhan, hendaknya mengetahui hal atau perkara-perkara yang dapat menghilangkan pahala puasa.
Tausyiah
Selasa, 12 Maret 2024 - 05:15 WIB
Menurut Dr Nashir, sahur hukumnya adalah mustahab (disunnahkan) bagi orang yang berpuasa karena Nabi SAW: Bersahurlah kalian karena dalam bersahur tersebut terdapat keberkahan..
Tausyiah
Selasa, 21 Maret 2023 - 14:38 WIB
Sebagian ulama menyatakan bahwa penyakit apa pun yang diderita oleh seseorang, membolehkannya untuk berbuka. Ibnu Sirin, pernah ditemui makan di siang hari bukan Ramadan, dengan alasan jari telunjuknya sakit.
Tausyiah
Sabtu, 09 April 2022 - 03:00 WIB
Makna puasa disampaikan Allah Subhanahu wa taala secara langsung dalam Al Quran agar membuat manusia menjadi bertakwa. Namun, hingga kini masih banyak umat Islam yang terjebak pada definisi puasa yang hanya sebatas menahan rasa lapar dan haus.
Tausyiah
Kamis, 22 April 2021 - 18:04 WIB
Sebagian ulama menyatakan bahwa penyakit apa pun yang diderita oleh seseorang, membolehkannya untuk berbuka. ibnu Sirin tidak puasa dengan alasan jari telunjuknya sakit.
Muslimah
Selasa, 06 April 2021 - 14:12 WIB
Puasa di bulan suci ini menjadi ibadah dengan perkalian pahala yang unlimited. Sedikitnya ada 5 amalan ringan dan mudah, yang dapat menggandakan pahala di bulan Ramadhan. Apa saja dan bagaimana caranya?
Tausyiah
Selasa, 21 Maret 2023 - 05:15 WIB
Apakah kewajiban itu langsung ditetapkan oleh Al-Quran selama sebutan penuh, ataukah bertahap? Sikap Al-Quran seringkali memang melakukan penahapan dalam perintah-perintahnya.
Tausyiah
Selasa, 23 Juni 2020 - 19:50 WIB
Pengasuh Majelis Darul Murtadza Malaysia Al-Habib Ali Zaenal Al-Hamid mengajarkan satu doa memohon kebaikan dan agar terpelihara dari bala yang diajarkan Rasulullah SAW.
Tausyiah
Selasa, 26 April 2022 - 09:05 WIB
Tak terasa kita sudah di hari-hari terakhir Ramadhan 1443 Hijriyah. Jangan biarkan puasamu sia-sia dan menjadi orang merugi saat ditinggal pergi Ramadhan.
Tausiyah
Kamis, 02 Mei 2019 - 15:13 WIB
Bulan suci Ramadan merupakan bulan istimewa karena di dalamnya banyak barokah dan kebaikan yang tak dimiliki bulan-bulan lainnya. Berikut hadis-hadis seputar puasa yang perlu diketahui.
Dunia Islam
Sabtu, 02 April 2022 - 21:49 WIB
Bulan Ramadhan, bulan penuh kebajikan telah tiba, saatnya menebar kebaikan. Meskipun kebaikan tak harus ditunjukkan.
Dunia Islam
Selasa, 19 April 2022 - 20:01 WIB
Bulan Ramadan menjadi kesempatan bagi Dhafa meningkatkan ketakwaan sekaligus menyiarkan agama Islam kepada teman-teman kuliahnya di Toronto, Kanada.
Dunia Islam
Rabu, 29 Maret 2023 - 21:37 WIB
Puasa Ramadan dalam perspektif Islam sering dikaitkan dengan momentum pembelajaran untuk mengendalikan nasfu manusia. Karena itu, puasa Ramadan diharapkan dapat membentuk pribadi menjadi lebih baik lagi.
Hikmah
Sabtu, 13 Juli 2013 - 12:52 WIB
Ayat 183 dalam surah Al-Baqarah sudah tidak asing lagi. Hampir setiap bulan Ramadan ayat tersebut kerap kali dibacakan oleh penceramah. Berdasarkan Tafsir Jalalain karangan Imam Jalaluddin al-Mahalli dan Jalaluddin al-Suyuthi, puasa termasuk syariat yang manfaatnya begitu besar bagi umat manusia yang menjalankannya.
Tips
Sabtu, 25 April 2020 - 08:30 WIB
Hari ini merupakan hari kedua bagi umat Islam menjalankan ibadah puasa Ramadhan. Untuk menambah ilmu tentang puasa, berikut kumpulan hadis Nabi seputar Ramadhan.
Tips
Senin, 22 April 2024 - 15:34 WIB
Bolehkah puasa Syawal di hari Jumat? Pertanyaan ini diajukan sebab sebagaimana kita ketahui, terdapat hadis yang melarang kita mengkhususkan puasa sunah di hari Jumat.
Tips
Senin, 11 Mei 2020 - 16:38 WIB
Di bulan Ramadhan setan-setan dibelenggu, menurut hadis. Lalu, mengapa kemaksiatan dan aneka kriminalitas tak juga surut di bulan suci ini? Adakah setan yang lepas?