Topik Terkait: Kisah Nabi Zakaria (halaman 46)
Hikmah
Kamis, 05 Mei 2022 - 18:24 WIB
Siang hari, beliau menjadi pahlawan di medan perang dan menjadi tokoh dalam jajaran para ulama. Di malam hari beliau adalah rahib di saat mata manusia tidur terlelap.
Hikmah
Selasa, 27 Oktober 2020 - 12:30 WIB
Khalifah kedua pengganti Abu Bakar Ash-Shidiq ini dikenal dengan julukan Al-Faruq oleh Rasulullah shallallahu alaihi wasallam, karena dapat memisahkan antara kebenaran dan kebatilan.
Tausyiah
Selasa, 21 Juni 2022 - 13:03 WIB
Nabi Ibrahim berbeda dengan nabi-nabi sebelumnya tatkala memaparkan tauhid kepada umatnya. Nabi-nabi sebelumnya berkata, Sembahlah Allah, kalian tidak memiliki Tuhan selain-Nya.
Hikmah
Senin, 04 November 2024 - 16:48 WIB
Perjalanan hidup Nabi Adam dalam Al-Quran menggambarkan serangkaian ujian dan pelajaran berharga tentang ketabahan, kesabaran, dan pengampunan.
Hikmah
Kamis, 22 Desember 2022 - 10:03 WIB
Sang darwis pada awal tahun 1950-an menasihati: Pusatkan perhatian pada bagian awal cerita, bukan pada pesan moralnya. Itu menunjukkan padamu tentang metode.
Hikmah
Senin, 06 September 2021 - 12:02 WIB
Terhadap pendapat Rasulullah yang menurutnya kurang pas, Saad bin Muadz ra bertanya: Ya, Rasulullah ini pendapat Anda pribadi apa titah dari Allah SWT?
Hikmah
Minggu, 24 Oktober 2021 - 10:32 WIB
Ibrahim tinggal di sana dan mengamati keadaan pemuda itu dengan penuh perhatian. Keadaan pemuda itu bahkan melampaui apa yang dikatakan teman-temannya.
Hikmah
Selasa, 01 Oktober 2024 - 05:15 WIB
Sesudah Rasulullah mengambil keputusan akan menghadapi Romawi di Tabuk, Utsman menyediakan 300 ekor unta lengkap dengan isinya dan 1000 dinar di tangan Rasulullah untuk dipergunakan dalam persiapan perang itu.
Hikmah
Jum'at, 02 September 2022 - 09:24 WIB
Qarun pada awalnya orang yang saleh. Ia berjuluk Al-Munawwir karena suaranya yang bagus saat membaca kitab Taurat. Setelah kaya, ia serakah bahkan menyembah berhala.
Hikmah
Minggu, 19 November 2023 - 16:23 WIB
Suatu ketika Rasulullah menceritakan kisah ahli ibadah pada masa Bani Israil dahulu kala. Kisah shahih ini diriwayatkan oleh Imam Muslim dalam kitabnya Shahih Muslim. Seorang ahli ibadah tersebut bernama Juraij.
Hikmah
Jum'at, 11 Februari 2022 - 18:48 WIB
Kakbah sudah beberapa kali direnovasi. Renovasi pertama dilakukan pada era Qushay bin Kilab. Renovasi total ini dilakukan pada 200 tahun sebelum kelahiran Nabi Muhammad SAW.
Dunia Islam
Jum'at, 15 Desember 2023 - 16:16 WIB
Hawariyyun atau murid Nabi Isa alaihissalam diketahui berjumlah 12 orang dan merupakan kaum dari golongan Bani Israil dan golongan yang mempercayai Nabi Isa AS sebagai utusan Allah SWT.
Tausiyah
Jum'at, 24 Januari 2020 - 15:01 WIB
Rasulullah SAW mengajarkan doa kepada sahabat Abu Umamah radhiallahu anhu (RA) yang tengah mengalami kesulitan (kesusahan) dan memiliki utang.
Hikmah
Rabu, 20 Oktober 2021 - 21:55 WIB
Abu Dzar Al-Ghifari, sahabat Nabi SAW pejuang antikorupsi, meninggal di tempat pengasingan dalam kondisi sangat menderita. Anak dan istrinya meninggal terlebih dahulu karena keracunan.
Hikmah
Rabu, 27 September 2023 - 16:58 WIB
Rabiul Awal identik dengan Bulan Maulid. Karenanya, di bulan ini umat muslim hendaknya menghidupkan amalan Selawat kepada Baginda Nabi.
Muslimah
Sabtu, 05 Februari 2022 - 14:53 WIB
Salah satu kisah yang perlu kita ceritakan dan kita sampaikan kepada anak-anak adalah kisah Uwais Al-Qarni. Ini tentang kebaktian seorang anak kepada orang tua.
Hikmah
Sabtu, 26 Februari 2022 - 16:09 WIB
Banyak hadits yang meriwayatkan peristiwa Isra Miraj. Hadits-hadits tentang Isra Miraj adalah hadits mutawatir sehingga diyakini kebenarannya. Berikut kisah-kisahnya.
Hikmah
Sabtu, 16 Juli 2022 - 22:44 WIB
Kisah sahabat bernama Saad bin Abi Waqqash radhiyallahu anhu ketika sakit mengandung banyak pelajaran. Beliau salah satu sahabat yang dijenguk oleh Baginda Nabi.
Hikmah
Sabtu, 11 Desember 2021 - 13:20 WIB
Kisah hikmah ini tentang Juha, tokoh bijak nan lucu dalam sastra Arab, yang ingin memberikan pelajaran kepada anaknya. Ia mengajak anaknya menyusuri perjalanan dengan membawa seekor keledai.
Hikmah
Senin, 23 Desember 2019 - 05:15 WIB
Dalam Buku Muhammad di Mata Cendekiawan Barat karya Syeikh Khalil Yasin (judul asli Muhammad Inda Ulama II Charb), Karl Marx ternyata memuji sosok Nabi Muhammad SAW.