Topik Terkait: Kisah Nabi (halaman 23)
Tausyiah
Minggu, 01 November 2020 - 13:05 WIB
Tak kenal maka tak sayang begitulah kata pepatah. Mustahil kita dapat mencintai Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam jika kita tidak mengenalnya dengan baik.
Hikmah
Rabu, 21 Oktober 2020 - 07:30 WIB
Dalam riwayat Shahih Al-Bukhari bab sifat Nabi, sahabat Kaab bin Malik radhiyallahu anhu menceritakan wajah baginda Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam bagaikan indahnya rembulan.
Tausyiah
Kamis, 15 Agustus 2024 - 16:54 WIB
Tes DNA keturunan Nabi Muhammad SAW kini tengah jadi pembahasan yang cukup hangat. Bahkan beberapa Habib sempat ditantang untuk tes DNA untuk mengetahui keabsahan mereka.
Hikmah
Minggu, 20 November 2022 - 21:49 WIB
Ayat ini masih mengisahkan dialog antara pembantu Nabi Yusuf alaihissalam dengan saudara-saudara beliau yang dituduh mencuri barang berharga milik kerajaan.
Hikmah
Sabtu, 18 Juni 2022 - 22:35 WIB
Dikisahkan pada zaman Nabi Musa alaihissalam ada seorang lelaki fasik Bani Israil yang dikenal fasik dan banyak dosa. Qadarullah, akhir hayatnya berujung indah.
Hikmah
Sabtu, 28 Mei 2022 - 21:25 WIB
Tanda-tanda akan datangnya hari kiamat salah satunya adalah munculnya Dajjal yang mengaku nabi baik pada saat Rasul masih hidup maupun setelah wafat.
Hikmah
Minggu, 29 Januari 2023 - 08:57 WIB
Kisah ini kemunculan pertamanya ada di dalam Al-Quran, Surat ke-18 (Al-Kahfi). Konon, versi ini berasal dari Jan-Fishan Khan. Anehnya, kisah ini merupakan sumber ilham bagi Hermit, karangan Parnell.
Hikmah
Kamis, 22 September 2022 - 10:41 WIB
Ibnu Zubair meminta tolong para sahabat agar mempertemukan dengan Aisyah. Demi Allah, tidaklah halal (baik) baginya bernazar untuk memutuskan hubungan denganku.
Tausyiah
Kamis, 19 Agustus 2021 - 05:00 WIB
Surat Shaad, doa Nabi Sulaiman untuk mempercepat rezeki perlu diketahui umat muslim. Allah memberi Nabi Sulaiman kerajaan besar setelah beliau berdoa dan diabadikan di Surat Shaad.
Tausyiah
Jum'at, 02 September 2022 - 15:32 WIB
Manakala Yusuf gagal digoda Zulaikha, istri Quthifar sang Jenderal Dinasti Firaun Mesir, Zulaikha membuat siasat licik menuduh Yusuf akan memperkosanya. Berikut hikmahnya.
Hikmah
Selasa, 23 Juni 2020 - 06:09 WIB
Konon, ada seorang raja memutuskan untuk memberikan sebagian kekayaannya tanpa pamrih. Ia ingin pula mengetahui apa yang terjadi atas pemberiannya itu.
Hikmah
Kamis, 07 Mei 2020 - 03:03 WIB
Kalah perang, Qabil ditawan oleh Syits. Dia ditahan di tempat yang panas sampai meninggal. Anak-anak Qabil bermaksud menguburkannya tapi Iblis melarang.
Tips
Senin, 07 November 2022 - 12:43 WIB
Memohon doa kepada Allah Taala supaya segala perbuatan amal yang kita lakukan tidak sia-sia. Salah satu doa favorit yang bisa kita amalkan adalah doa Nabi Ibrahim Alaihissalam.
Hikmah
Rabu, 09 Maret 2022 - 16:57 WIB
Nabi Yunus as diriwayatkan sebagai nabi yang marah. Ada dua pendapat mengenai kapan Yunus marah kepada Allah. Pertama, sebelum ia berdakwah dan kedua, setelahnya..
Tips
Rabu, 20 September 2023 - 15:56 WIB
Al-Quran mengisahkan tentang Nabi Zakariya yang memohon kepada Allah SWT agar kiranya Ia tidak membiarkannya hidup seorang diri tanpa anak yang kelak akan mewarisinya.
Hikmah
Kamis, 17 Juni 2021 - 11:08 WIB
Terdengar bisikan uskup-uskup yang terkesan mengingkarinya. Najasyi memandang mereka dengan tajam lalu berkata tegas, Aku tidak peduli dengan apa yang kalian bisikkan.
Hikmah
Selasa, 05 Juli 2022 - 23:57 WIB
Nabi Ibrahim alaihissalam adalah sosok Rasul yang dijuluki Khalilullah yang artinya kekasih dan kesayangan Allah. Berikut alasan mengapa nabi Ibrahim dijuluki Khalilullah.
Hikmah
Kamis, 11 Januari 2024 - 09:36 WIB
Sebuah kisah menarik yang dialami Nabi Musa ketika bergelut dengan sakit gigi. Banyak pelajaran dan hikmah yang bisa dipetik dari kisah ini bagi kita umat Muslim dalam menghadapi problema kehidupan sehari-hari.
Hikmah
Jum'at, 07 Juli 2023 - 05:43 WIB
Imam Al-Bukhari dan Imam Muslim meriwayatkan sebuah hadis yang menjelaskan bahwa kebiasaan Nabi Muhammad SAW ketika bangun tidur adalah membaca akhir dari Surat Ali Imran.
Hikmah
Senin, 05 Juni 2023 - 22:31 WIB
Kisah Utsman bin Affan radhiyallahu anhu didoakan Rasulullah shallallahu alaihi wasallam (SAW) salah satu kisah penuh ibrah. Nabi mendoakan Utsman karena kedermawanannya.