Topik Terkait: Kurban Online (halaman 13)
Dunia Islam
Rabu, 06 April 2022 - 09:41 WIB
Badan Amil Zakat nasional (Baznas) Republik Indonesia bersama PPPA Daarul Quran meluncurkan program tahsin Quran yang bisa diakses masyarakat dengan mudah.
Hikmah
Senin, 17 Juni 2024 - 06:45 WIB
Siapa di antara kaum muslimin yang tidak mampu untuk menyembelih kurban, ia akan mendapat pahala orang-orang yang menyembelih dari umat Nabi Muhammad SAW karena Nabi berkata ketika menyembelih salah satu domba.
Tausyiah
Senin, 17 Juni 2024 - 09:41 WIB
Mengapa harus berkurban di Hari Iduladha dan kenapa amalan ini begitu dianjurkan dalam Islam? Apa hikmah dan keutamaannya dari berkurban ini?
Tausyiah
Rabu, 13 Juli 2022 - 16:44 WIB
Sejarah dan asal usul Hari Tasyrik dimulai ketika umat Islam merayakan Idul Adha. Hari Tasyrik adalah sebutan bagi tiga hari (11, 12, 13 Zulhijjah) setelah hari nahar (10 Zulhijah).
Tips
Kamis, 07 Juli 2022 - 23:52 WIB
Niat berkurban bisa dilakukan dalam hati mulai 1 Dzulhijjah. Ketika kita sudah memiliki hewan kurban maka ketika itu juga kita berniat untuk berkurban. Berikut bacaan niatnya.
Tips
Selasa, 07 Juni 2022 - 08:14 WIB
Pahala menyembelih hewan kurban dengan niat Taqarrub Ilallah (niat mendekatkan diri kepada Allah) adalah menjadi orang yang Shalih di hadapan Allah. Dan itu adalah sebaik-baik pahala di sisi Allah
Hikmah
Jum'at, 31 Juli 2020 - 19:19 WIB
Hari ini umat Islam yang tidak berhaji merayakan Idul Adha dengan menyembelih hewan kurban. Bagaimana sebenarnya sejarah kurban hingga menjadi tradisi setiap Hari Idul Adha? Berikut ulasannya.
Hikmah
Rabu, 28 Juni 2023 - 13:20 WIB
Kisah Nabi Ibrahim dan Ismail menjadi asal muasal adanya perayaan Iduladha. Perayaan ini akan dilaksanakan setiap satu tahun sekali yang ditandai dengan adanya penyembelihan hewan kurban.
Hikmah
Jum'at, 23 Juni 2023 - 17:21 WIB
Syaikh Al-Atsari mengatakan termasuk petunjuk Nabi Muhammad SAW bahwa satu kambing mencukupi sebagai kurban dari seorang pria dan seluruh keluarganya walaupun jumlah mereka banyak.
Dunia Islam
Senin, 24 Oktober 2022 - 16:53 WIB
Sosok Ustaz Abi Azkakia menjadi perbincangan setelah viral di platform TikTok karena berdakwah dengan cara yang unik. Ustaz Abi berdakwah sambil bermain game online.
Tausyiah
Rabu, 22 Juli 2020 - 20:37 WIB
Pertanyaan fiqih kurban yang satu ini sering muncul di kalangan umat Islam. Lebih utama mana kurban sapi atau kambing? Berikut penjelasan Ustaz Muhammad Ajib.
Tausyiah
Selasa, 20 Juli 2021 - 04:33 WIB
Salah satu pendapat yang menonjol adalah sunnah atau sunnah muakkad bagi yang mampu. Maknanya bukan wajib bagi yang mampu. Mereka yang berpendapat demikian berpijak pada beberapa hadis.
Dunia Islam
Rabu, 20 Oktober 2021 - 17:11 WIB
Seiring perkembangan zaman, tidak sedikit anak muda yang lupa tentang keberadaan Rasulullah SAW.
Tips
Senin, 06 Juni 2022 - 17:59 WIB
Bolehkah kurban sapi betina? Secara eksplisit tidak dijelaskan dalam suatu nash, baik Al-Quran maupun hadis terkait pilihan dan keutamaan jenis kelamin tertentu untuk hewan kurban.
Tips
Jum'at, 08 Juli 2022 - 10:42 WIB
Membaca doa ketika berqurban adalah sesuatu yang tidak boleh dilupakan. Di antara syarat halalnya sembelihan adalah membaca basmalah. Selain itu, Rasulullah berdoa khusus ketika hewan kurban sudah dibaringkan dan siap untuk disembelih.
Tausiyah
Rabu, 01 April 2020 - 05:15 WIB
Dai lulusan Hadramaut Yaman, Syeikh Fikri Thoriq mengingatkan agar umat Islam tidak saling menyalahkan dan tidak berputus asa dari rahmat Allah Taala.
Tausiyah
Rabu, 01 April 2020 - 14:46 WIB
Produk-produk ijtihad Fiqih dan fatwa yang memberi banyak kelonggaran dan keringanan beribadah banyak kita dapatkan di masa Pandemi Covid 19 ini.
Tausiyah
Rabu, 01 April 2020 - 16:30 WIB
Doa merupakan benteng dan perlindungan kepada Allah Taala supaya terhindar dari keburukan termasuk penyakit yang membahayakan. Berikut doa perlindungan diri saat menjenguk orang sakit.
Tausiyah
Kamis, 02 April 2020 - 08:56 WIB
Muhammadiyah menganjurkan umat Islam banyak beristighfar, bertaubat,&nbsp dan berdoa kepada Allah dalam menghadapi wabah virus corona. Selain itu, meningkatkan membaca al-Quran, berzikir, bersalawat atas Nabi, dan membaca qunut nazilah secara individu.
Hikmah
Rabu, 01 April 2020 - 20:13 WIB
Al-QURAN diturunkan ke dunia oleh Allah Taala sebagai petunjuk jalan yang benar. Berbagai keistimewaan dijanjikan Allah bagi siapapun yang membaca dan mengamalkan isi Al-Quran.