Topik Terkait: Membaca Al Quran Bagi Wanita Haid (halaman 31)
Hikmah
Sabtu, 10 Juli 2021 - 14:20 WIB
Pelajarilah Al-Quran lima ayat-lima ayat, karena hal itu lebih mudah untuk kalian ingat dan lebih mungkin untuk kalian pahami. Karena Jibril menurunkan Al-Quran kepada Nabi lima ayat-lima ayat.
Muslimah
Sabtu, 27 Mei 2023 - 14:26 WIB
Dalam Islam, seorang muslimah dilarang salat ketika haid, dan keistimewaan lagi mereka tak perlu pula mengqadha (mengganti) salat setelah mereka suci.
Tausyiah
Selasa, 03 Mei 2022 - 05:15 WIB
Tujuh ayat yang menggunakan kata afa, dan berbicara tentang pemaafan semuanya dikemukakan tanpa adanya usaha terlebih dahulu dari orang yang bersalah.
Muslimah
Rabu, 03 Maret 2021 - 08:07 WIB
Dalam kitab Mukholafat Nisaiyyah. 100 Mukholafah Taqoufiha IKatsir mina n-Nisabi Adillatiha sy-Syariyyah, Syaikh Abdul Lathif bin Hajis Al-Ghomidi menjelaskan, penyakit Ain merupakan dosa yang sering diremehkan, terutama oleh kaum perempuan.
Hikmah
Minggu, 24 Desember 2023 - 14:35 WIB
Tadabbur An-Nur Ayat 34, kesempurnaan al-Quran menceritakan kisah orang-orang terdahulu. Allah subhanahu wa taala telah mneurunkan ayat-ayat yang memberi penjelasan dan menjadi pelajaran bagi orang yang bertakwa.
Tips
Selasa, 14 Februari 2023 - 14:35 WIB
Pahala membaca surat Yasin di bulan Syaban, boleh jadi sama dengan membaca di hari-hari biasa. Hanya saja, hal yang perlu diketahui adalah bahwa amalan seperti itu tidak disyariatkan secara khusus.
Tausyiah
Selasa, 03 Oktober 2023 - 23:36 WIB
Tadabbur ayat kali ini mengulas sifat dan ciri mukmin yang beruntung, salah satunya selalu memelihara sholatnya. Selain khusyu dalam sholatnya, mereka selalu memelihara sholatnya.
Muslimah
Rabu, 21 Agustus 2024 - 09:15 WIB
Keutamaan wanita gemuk dalam islam penting diketahui dan dipahami kaum muslimah. Kenapa wanita gemuk ini sangat diperhatikan dalam Islam? Bagaimana dalil dan apa saja keutamaannya?
Tausiyah
Senin, 13 Mei 2019 - 15:57 WIB
Dai lulusan S2 Darul-Hadits Maroko, Ustaz Abdul Somad (UAS) memberi penjelasan terkait hukum membaca doa iftitah.
Hikmah
Kamis, 07 Maret 2024 - 19:01 WIB
Cara mengirim Al Fatihah untuk orang yang sudah meninggal menjadi ulasan menarik untuk disimak. Meski terkadang sering diperdebatkan, persoalan tersebut merupakan khilafiyah di kalangan para ulama.
Tausyiah
Rabu, 04 Agustus 2021 - 12:05 WIB
Baca Al Waqiah setiap hari dapat menjauhkan seseorang dari kemiskinan dan kefakiran. Nabi memerintahkan umatnya agar tidak meninggalkan Surat Al Waqiah.
Muslimah
Kamis, 04 November 2021 - 05:08 WIB
Wanita cerdas di zaman Rasulullah adalah perempuan-perempuan hebat yang patut kita teladani. Berikut lanjutannya dirangkum dari Buku 25 Perempuan Teladan.
Tausyiah
Rabu, 31 Juli 2024 - 08:11 WIB
Manusia yang meneladani Tuhan dalam sifat-sifat-Nya, dan mencapai peringkat terpuji, adalah yang memberi tanpa menanti syukur (balasan dari yang diberi) atau ucapan terima kasih
Tips
Senin, 24 Januari 2022 - 06:28 WIB
Ibnul Qayyim Rahimahullahu Taala menjelaskan, Allah Subhanahu wa Taala di dalam Al-Quran memuji akal (pemahaman agama yang benar) dan orang yang berakal (orang yang bisa memahami petunjuk Allah)
Muslimah
Selasa, 01 Juni 2021 - 15:16 WIB
Banyak amalan bagi perempuan haid yang sayang bila dilewatkan begitu saja. Meski dilarang melaksanakkan shalat dan puasa, namun ada amalan lainnya yang bisa dikerjakan, dan akan mendapatkan pahala.
Dunia Islam
Selasa, 29 November 2022 - 14:06 WIB
Syaikh Yasin Al-Fadani bernama lengkap Muhammad Yasin bin Muhammad Isa Al-Fadani (1915-1990). Beliau ulama besar asal Padang, ahli sanad Hadis yang dijuluki Musnid Dunia.
Muslimah
Jum'at, 15 November 2024 - 16:37 WIB
Hukum wanita menyembelih ayam dalam Islam penting dipahami, terutama oleh kaum muslimah. Terutama tentang sah atau tidaknya hewan yang disembelih tersebut.
Muslimah
Minggu, 14 April 2024 - 11:15 WIB
Tidak semua perempuan muslimah terkena kewajiban untuk menutup aurat ini. Ada pula mereka yang berhak untuk tidak berhijab atau melepaskan jilbabnya. Siapa saja mereka?
Tausyiah
Jum'at, 17 Maret 2023 - 09:05 WIB
Dari sisi lain diamati bahwa banyak ayat-ayat Al-Quran yang menggunakan kata basyar yang mengisyaratkan bahwa proses kejadian manusia sebagai basyar, melalui tahap-tahap sehingga mencapai tahap kedewasaan.
Muslimah
Jum'at, 01 November 2024 - 06:37 WIB
Bacaan surat pendek untuk anak yang mudah dihafal menjadi informasi penting untuk diketahui para orang tua. Mengingat bacaannya yang tidak terlalu banyak, surat-surat ini bisa dengan mudah dihafal.