Topik Terkait: Niat Puasa Qadha Dan Puasa Syawal (halaman 17)
Tausyiah
Sabtu, 23 Maret 2024 - 04:10 WIB
Dalam menjalankan ibadah puasa Ramadan, ternyata ada tindakan-tindakan yang kita lakukan bisa mengurangi bahkan menghilangkan pahala puasa. Tindakan apa saja itu?
Muslimah
Jum'at, 23 Juni 2023 - 16:48 WIB
Selain mendapatkan pahala, puasa Daud juga bermanfaat bagi kesehatan, spriritualitas dan juga sosial. Manfaat-manfaat puasa Daud ini, justru sangat optimal bila diamalkan kaum muslimah.
Tips
Sabtu, 06 Januari 2024 - 14:31 WIB
Bulan Ramadan tinggal beberapa bulan lagi, bagi umat muslim yang masih memiliki utang puasa diharuskan segera membayar atau menggantinya (qadha puasa).
Tausyiah
Senin, 01 Februari 2021 - 19:47 WIB
Definisi rukun adalah: Sesuatu yang jika ia tidak ada maka suatu amalan dianggap tidak ada. Namun dengan adanya dia, belum tentu suatu amalan dianggap ada, yang ia terletak di dalam amalan.
Tips
Senin, 01 Mei 2023 - 07:38 WIB
Tata cara dan niat puasa qadha Ramadan di bulan Syawal penting diketahui setia muslim. Apalagi, bila mereka yang sempat meninggalkan puasa Ramadan berarti berhutang kepada Allah Subhanahu wa taala.
Tips
Senin, 02 Januari 2023 - 22:44 WIB
Jadwal puasa sunnah Januari 2023 bertepatan dengan Jumadil Akhir dan salah satu bulan haram, Rajab. Bulan ini merupakan momentum yang baik menghidupkan puasa sunnah.
Dunia Islam
Senin, 17 April 2023 - 21:58 WIB
Saya juga mengingatkan bahwa sebagai warga Kota New York terlalu banyak yang perlu disyukuri. Bagi komunitas Muslim kita mensyukuri iman, komunitas, dan lain-lain.
Tips
Senin, 10 Juli 2023 - 12:08 WIB
Tahun Baru Islam 1 Muharram 1445 Hijriyah akan segera kita rayakan. Umat Islam dianjurkan agar memperbanyak amal saleh di bulan Muharram, salah satunya menghidupkan puasa sunah.
Tips
Selasa, 05 April 2022 - 17:30 WIB
Doa buka puasa yang diamalkan oleh masyarakat Islam selama ini ada beberapa lafaz, sama-sama baik dan dapat diamalkan. Setiap Ramadhan, perdebatan mengenai lafaz doa berbuka puasa selalu muncul.
Tips
Rabu, 01 November 2023 - 17:52 WIB
Ciri-ciri puasa Ramadan yang kita jalankan diterima Allah Subhanahuwa taala, penting diketahui dan dipahami umat Muslim.Apa saja ciri dan tanda-tandanya? Bagaimana dalilnya?
Tausyiah
Sabtu, 18 April 2020 - 18:10 WIB
Gus Miftah mengaku tak habis pikir dengan usul fatwa mengganti puasa dengan fidyah di tengah wabah virus corona. Banyak orang kesulitan ekonomi, bayar dari mana? tanyanya.
Hikmah
Senin, 22 April 2024 - 13:26 WIB
Pahala puasa enam hari di bulan Syawal setelah berpuasa Ramadan, seolah-olah ia berpuasa setahun penuh. Mengapa demikian? Puasa enam hari di bulan Syawal setelah Ramadan hukumnya sunnah.
Hikmah
Rabu, 24 April 2024 - 11:56 WIB
Bulan Syawal menjadi bulan yang dianjurkan untuk menikah karena Rasulullah SAW sendiri menikah dengan Ummul Mukminin Sayyidah Aisyah radhiyallahu anhu pada bulan tersebut.
Tips
Selasa, 20 April 2021 - 14:59 WIB
Di antara zikir yang dianjurkan sebelum berbuka puasa Ramadhan dinukil dari Kitab Al-Adzkar dan lainnya. Berikut bacaan zikir sebelum berbuka puasa.
Tausyiah
Minggu, 24 Maret 2024 - 04:05 WIB
Puasa Ramadan memiliki lima pelajaran. Antara lain, puasa diawasi dan dinilai sendiri Allah, miniatur kehidupan, melatih berbagi, melatih kejujuran dan puasa mencetak orang takwa.
Tausiyah
Rabu, 29 Mei 2019 - 14:51 WIB
Disebutkan bahwa dari sekian kesenangan ukhrawi kelak, tak ada lagi yang paling diimpikan oleh manusia mukmin lebih dari menatap wajah sang Khaliq.
Tips
Senin, 12 April 2021 - 14:32 WIB
Puasa Ramadhan adalah ibadah yang dirindukan kaum mukmin karena di dalamnya bertabur rahmat Allah. Mengkaji kembali Bab Puasa, ada 13 hal yang wajib diketahui umat Islam.
Tips
Rabu, 09 Maret 2022 - 09:36 WIB
Menjelang Ramadhan, umat muslim yang masih memiliki utang puasa harus segera melunasinya. Namun, bagaimana dengan utang puasa yang masih terlewat karena berbagai alasan. Haruskah tetap dilunasi atau harus membyar denda?
Hikmah
Kamis, 15 April 2021 - 16:05 WIB
Faedah fiqih kisah ini adalah bahwa makan dan minum di siang bulan puasa dalam keadaan lupa tidaklah membatalkan puasa karena itu bukanlah keinginan dirinya, melainkan anugerah dari Allah.
Tips
Senin, 01 Januari 2024 - 13:55 WIB
Puasa sunnah yang umum dilakukan setiap bulan adalah puasa pada hari Senin dan Kamis, serta puasa Ayyamul Bidh yang dilakukan pada tanggal 13, 14, dan 15 setiap bulan dalam kalender Hijriah.