Topik Terkait: Perayaan Idul Fitri (halaman 17)
Tausyiah
Kamis, 22 Juni 2023 - 20:29 WIB
Keteladanan Nabi Ibrahim berikutnya adalah bahwa hidup ini merupakan perjalanan dari satu titik ke titik yang sama. Bagaikan tawaf, berputar berkeliling dengan irama dan tujuan yang sama.
Tips
Sabtu, 22 April 2023 - 07:13 WIB
Setelah dilaksanakan salat Idulfitri, akan ditutup dengan Khotbah Idulfitri. Saat khotbah selesai, khatib akan memanjatkan doa kepada Allah SWT atas karunia yang diberikan selama ini.
Tausyiah
Rabu, 05 Juli 2023 - 11:55 WIB
Napak tilas momentum bersejarah Nabi Ibrahim alaihissalam dan putranya Nabi Ismail alaihissalam diabadikan menjadi salah satu perayaan umat Islam yang kita kenal dengan Iduladha.
Hikmah
Selasa, 12 Juni 2018 - 16:52 WIB
Ada sebuah kisah mengharukan tentang keteladanan keluarga Rasulullah SAW, yaitu Sayyidina Ali bin Abi Thalib. Kisah ini menjadi pelajaran penting, terlebih umat Islam akan merayakan Idul Fitri.
Tausyiah
Jum'at, 16 Juni 2023 - 23:39 WIB
Kebesaran Ilahi yang kita kumandangkan dengan Takbir, Tahmid, dan Tahlil adalah ekspresi iman, sekaligus bentuk komitmen kita untuk menjadikan Allah sebagai rujukan kehidupan.
Muslimah
Sabtu, 01 Agustus 2020 - 13:10 WIB
Hari Tasyrik (11,12 dan 13 Dzulhijjah), selain hari makan dan minum juga disebut sebagai hari berzikir. Allah Subhanahu wa Taala memerintahkan segenap muslim untuk memperbanyak zikir dan salat, baik yang wajib maupun sunah.
Muslimah
Selasa, 28 Juli 2020 - 15:40 WIB
Ibadah kurban yang dilaksanakan pada Hari Raya Idul Adha sampai hari tasyrik, tiada lain bertujuan untuk mendekatkan diri kepada Allah. Dengan berkurban, diharapkan seseorang akan memaknai hidupnya untuk mencapai ridha Allah semata.
Tausyiah
Senin, 10 Oktober 2022 - 23:42 WIB
Peringatan Maulid Nabi tanggal 12 Rabiul Awal sudah lama menjadi tradisi dari generasi ke generasi sejak ratusan tahun silam. Berikut 19 Fatwa ulama yang membolehkan Maulid Nabi.
Tausyiah
Rabu, 07 Juni 2023 - 14:16 WIB
Pelaksanaan hari raya umat Islam, baik Idulfitri maupun Iduladha, lebih baik mengikuti penetapan dari pemerintah. Sehingga, tidak ada alasan bagi seorang muslim untuk berhari raya sendiri-sendiri.
Tausyiah
Kamis, 20 April 2023 - 03:01 WIB
Mayoritas ulama mengatakan zakat fitrah hukumnya wajib bagi setiap jiwa kaum muslimin. Kapan waktu terbaik mengeluarkan zakat fitrah? Simak ulasan berikut ini.
Hikmah
Senin, 11 Oktober 2021 - 16:04 WIB
Barangkali tidak ada seorang pun penganut Islam di Indonesia yang tidak pernah menghadiri pembacaan Barzanji, paling tidak beberapa kali sepanjang hidupnya.
Tausyiah
Minggu, 03 Juli 2022 - 18:34 WIB
Umat muslim diperintahkan menyembelih hewan kurban pada Hari Raya Idul Adha. Pertanyaannya, bolehkah menyalurkan daging kurban ke daerah lain?
Muslimah
Rabu, 29 Juli 2020 - 13:03 WIB
Pada saat Idul Adha kaum muslimin dianjurkan untuk menikmati makanan dan minuman, terutama daging kurban yang berasal dari hewan seperti kambing, sapi atau unta. Lantas bagaimana bila seseorang mengaku tidak memakan daging? Bagaimana Islam memandang persoalan ini?
Tips
Sabtu, 30 April 2022 - 16:31 WIB
Syaikh Abdul Qadir Al-Jilani yang lebih dekat kepada madzhab Hanbali menganjurkan orang yang luput sholat id berjamaah melakukan sholat Id sendiri sebanyak empat rakaat.
Tausyiah
Rabu, 21 Juli 2021 - 18:42 WIB
Hari-hari tasyrik merupakan hari menikmati makan dan minum, hari raya, hari berbahagia karena padanya terdapat kurban. Pada hari itu diharamkan berpuasa, kecuali bagi jamaah haji
Tips
Jum'at, 22 Maret 2024 - 15:24 WIB
Salah satu anjuran yang diperintahkan oleh Rasulullah pada hari Idulfitri adalah melaksanakan salat ied. Sementara hukum melaksanakan salat ied ini adalah sunah muakkadah (sangat dianjurkan).
Dunia Islam
Minggu, 25 Juni 2023 - 05:20 WIB
Tahun ini umat Islam di Indonesia kembali berbeda dalam merayakan Hari Raya Iduladha. Sebenarnya hal ini tak perlu diperdebatkan andai masing-masing mengerti dan memahami persoalannya.
Dunia Islam
Sabtu, 12 Oktober 2024 - 12:32 WIB
KH Asmuni Muhammad Noor mencuri banyak perhatian umat muslim di Indonesia belakangan ini, setelah meninggal dunia tepat pada saat mengisi ceramah dalam acara peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW pada 8 Oktober 2024.
Tausyiah
Rabu, 14 Juni 2023 - 17:34 WIB
Niat sholat Iduladha ini perlu diketahui umat muslim supaya dapat melaksanakan ibadah dengan benar. Terlebih sholat Id ini hanya dilaksanakan satu kali dalam setahun.
Tips
Senin, 17 Juni 2024 - 12:10 WIB
Doa menyembelih hewan kurban Iduladha penting diketahui umat muslim khususnya bagi yang berkurban. Sebelum menyembelih hewan kurban, seorang yang berkurban dianjurkan berniat untuk kurban.