Topik Terkait: Profesi Perempuan Di Zaman Nabi SAW (halaman 488)
Muslimah
Kamis, 30 Desember 2021 - 09:16 WIB
Banyak ayat dalam Surat Al-Quran yang dapat menjadi doa untuk mendapatkan anak atau keturunan, termasuk bila menginginkan seorang anak laki-laki. Salah satunya adalah bacaan surat Ash Syuraa.
Tausyiah
Jum'at, 31 Desember 2021 - 10:39 WIB
Surat Yasin ayat 41-42 menyampaikan bukti-bukti kekuasaan Allah di samudra. Selain itu juga berbicara tentang adanya aneka alat transportasi masa depan
Muslimah
Sabtu, 01 Januari 2022 - 05:10 WIB
Ada sebagian pendapat di kalangan muslimah, bila busana syari yang paling pantas dikenakan muslimah adalah berwarna hitam. Benarkah demikian?
Dunia Islam
Senin, 03 Januari 2022 - 12:15 WIB
Sebelum Islam datang, penduduk wilayah Arab sebagian sudah memeluk agama Yahudi dan Nasrani. Penyebaran Yahudi di wilayah ini diwarnai peristiwa Ashabul Ukhdud.
Hikmah
Minggu, 19 Desember 2021 - 08:05 WIB
Nasihat lapis pertama kisah ini adalah bahwa ketika manusia diberi sesuatu yang bernilai besar bagi masa depannya, ia tidak mempergunakannya dengan cukup baik.
Muslimah
Kamis, 23 Desember 2021 - 10:56 WIB
Doa agar cepat kontraksi bisa diamalkan para ibu hamil yang tengah menunggu kelahiran bayinya, namun tak kunjung mengalami kontraksi. Doa ini dianjurkan dan diajarkan Rasulullah SAW.
Hikmah
Minggu, 26 Desember 2021 - 22:58 WIB
Penciptaan alam semesta termasuk langit yang terlihat tak bertiang adalah satu dari tanda-tanda kekuasaan Allah. Benarkah langit tak punya tiang?
Hikmah
Selasa, 28 Desember 2021 - 10:41 WIB
Dalam Surat Al-Anbiya Ayat 30 dijelaskan bahwa langit dan bumi dulunya menyatu, kemudian keduanya dipisahkan dan segala sesuatu yang hidup berasal dari air.
Hikmah
Rabu, 29 Desember 2021 - 15:19 WIB
Kisah ini berasal dari ajaran Sayed Imam Ali Shah, yang wafat pada tahun 1860 dan dimakamkan di Gurdaspur, India. Dia adalah guru dari tarekat Naqshbandi.
Hikmah
Rabu, 22 Desember 2021 - 21:00 WIB
Dalam perspektif Islam, memanah merupakan aktivitas yang sangat mulia. Tidak hanya bermanfaat untuk kesehatan, memanah memiliki fadhilah yang agung.
Hikmah
Jum'at, 24 Desember 2021 - 08:03 WIB
Sebelum disebut Jumat, hari setelah Kamis ini dinamakan Aribah yang berarti hari yang agung. Orang yang pertama kali menyebut Jumat untuk hari adalah seorang Muslim bernama Kaab bin Luay.
Tausyiah
Sabtu, 25 Desember 2021 - 21:56 WIB
Dalam satu Hadis diterangkan bahwa yang paling banyak memasukkan seseorang ke dalam surga adalah bertakwa kepada Allah dan berbudi pekerti yang baik. Berikut ciri orang baik.
Tips
Selasa, 28 Desember 2021 - 15:17 WIB
Bacaan untuk orang yang kerasukan jin dengan metode ruqyah berupa bacaan Al Fatihah, ayat Kursi, dua ayat terakhir dari surat Al Baqarah, surat Al Ikhlash, surat Al Falaq, dan surat An Naas.
Hikmah
Rabu, 29 Desember 2021 - 16:24 WIB
Al-Quran menggunakan Bahasa Arab. Namun, banyak dialek dalam Bahasa Arab. Lalu, dalam dialek apakah al-Quran diturunkan? Sejak zaman Nabi Muhammad sampai kini soal ini mengundang perdebatan.
Tausyiah
Rabu, 29 Desember 2021 - 20:40 WIB
Dai yang juga pakar Hadis asal Sumatera Barat Dr Buya Arrazy Hasyim menyebutkan ada dua tanda matinya qalbu (hati) manusia. Berikut tausiyahnya.
Muslimah
Sabtu, 01 Januari 2022 - 17:03 WIB
Dalam Islam, anak-anak kaum muslimin perlu dilatih memiliki optimisme yang tinggi dan benar. Optimisme yang dibangun berdasarkan raja? (sikap berharap), raghbah (semangat meraih cita-cita), dan tawakkal kepada Allah.
Hikmah
Senin, 20 Desember 2021 - 11:51 WIB
Kisah ini merupakan bagian dari naskah para darwis pengembara (Kalandar). Panutan mereka adalah Yusuf dari Andalusia dari abad ke-13. Dahulu jumlah mereka sangat banyak di Turki.
Muslimah
Senin, 20 Desember 2021 - 15:30 WIB
Kewajiban menutup aurat bagi seorang wanita muslimah dengan berjilbab atau berhijab ternyata memiliki manfaat lainnya di bidang kecantikan dan kesehatan.
Muslimah
Rabu, 22 Desember 2021 - 08:06 WIB
Doa untuk ibu merupakan salah satu wujud menghormati dan berbakti kepada orang tua. Di dalam Al Quran dan hadis pun jelas disebutkan perintah untuk menghormati kedua orangtua, terutama Ibu.
Hikmah
Sabtu, 18 Desember 2021 - 13:22 WIB
Menurut riwayat darwis, Ahmad Al-Badawi dituduh menyebarkan agama Kristen oleh orang Islam ia pun ditolak oleh orang Kristen karena tak mau menerima dogma-dogma Kristen secara harafiah.