Topik Terkait: Rasul (halaman 18)

  • Rasulullah Saja Bangga...
    Hikmah
    Senin, 29 Juni 2020 - 07:35 WIB
    Semasa mudanya, Rasulullah adalah penggembala kambing. Beliau menggembalakan kambing keluarganya dan kambing penduduk Makkah. Rasulullah bangga dengan itu.
  • Seluruh Umat Manusia...
    Hikmah
    Rabu, 29 April 2020 - 04:07 WIB
    Allah mematikan mereka semua. Tidak ada seorang pun yang tersisa, kecuali Nabi Nuh beserta ketiga anaknya, Sam, Ham, Yafits, berikut istri-istri mereka.
  • Begini Sholat Nabi Zakariya...
    Tausyiah
    Minggu, 19 Desember 2021 - 09:03 WIB
    Tatkala malaikat Jibril mendatangi Nabi Zakariya, beliau tengah sholat di mihrab. Ini menunjukkan bahwa kewajiban sholat berlaku bagi Nabi Zakaria. Lalu, bagaimana sholat Nabi Zakariya?
  • Ketika Nabi Yusuf dan...
    Hikmah
    Rabu, 08 Januari 2020 - 05:15 WIB
    Nabiyullah Yusuf pernah dijebloskan ke penjara selama 5 tahun lamanya karena fitnah Zulaikha pada masa pemerintahan Kerajaan Malik Heksos di Memphis Mesir tahun 1720 SM.
  • Rasulullah Tersenyum...
    Hikmah
    Senin, 01 Februari 2021 - 14:22 WIB
    Sebuah kisah menakjubkan sekaligus membuat Baginda Nabi Muhammad tersenyum. Ketika manusia dikumpulkan di Mahsyar, Rasulullah diperlihatkan seorang Nabi masuk surga sendirian tanpa pengikut.
  • Kisah Rasulullah dan...
    Hikmah
    Kamis, 07 Mei 2020 - 22:50 WIB
    Allah memuji Rasulullah SAW karena akhlaknya yang sangat agung sebagaimana diabadikan dalam Al-Quran: Dan sesungguhnya engkau (Muhammad) benar-benar berbudi pekerti yang luhur.
  • Jabal Uhud, Bukit yang...
    Hikmah
    Jum'at, 25 Mei 2018 - 21:18 WIB
    Tak jauh dari Masjid Nabawi, sebuah bukit yang indah menjadi tempat favorit bagi para peziarah. Bukit ini dinamakan Jabal Uhud. Lokasinya sekitar 6 Km di sebelah utara Masjid Nabawi, Kota Madinah.
  • Kisah Nabi Musa dan...
    Hikmah
    Rabu, 04 Desember 2019 - 05:15 WIB
    Dalam Kitab Al-Mawaizh Al-Usfuriyah berisi nasihat-nasihat ringan, Syeikh Muhammad bin Abu Bakar Ushfury mengulas sebuah kisah seorang fasik yang mendapat rahmat dan ampunan Allah Taala.
  • Nabi Yeremia Sama dengan...
    Hikmah
    Senin, 06 Desember 2021 - 05:15 WIB
    Ada yang mengatakan bahwa ia adalah Nabi Khidir, sebagaimana diriwayatkan oleh Adh-Dhahhak dari Ibnu Abbas. Namun riwayat ini aneh dan tidak benar, tulis Ibnu Katsir.
  • Lillith Setan Betina...
    Hikmah
    Sabtu, 08 Oktober 2022 - 13:37 WIB
    Ada yang meyakini bahwa sebelum diciptakan Hawa, istri pertama Adam adalah Lilith. Adam digambarkan cenderung dominan dalam berhubungan seks, sehingga Lilith menolak hidup bersama Adam.
  • Kisah Jin yang Berdesakan...
    Hikmah
    Kamis, 24 Mei 2018 - 16:45 WIB
    Dijelaskan dalam shahih Muslim, ketika Rasulullah SAW berdiri dan membaca Alquran dan ketika itu Iblis melihat pintu-pintu langit ditutup dan tidak bisa lagi ditembus oleh Iblis dan pasukannya.
  • Mencontoh Adab Berkomunikasi...
    Tips
    Senin, 22 November 2021 - 07:29 WIB
    Salah satu bentuk interaksi manusia adalah dengan berbicara atau berkomunikasi, dan alat komunikasi yang sering digunakan adalah bahasa lisan. Dan, akhlak yang baik akan mengeluarkan bahasa yang baik.
  • Ayah Berperan Besar...
    Muslimah
    Minggu, 19 Februari 2023 - 05:15 WIB
    Seorang ayah berperan besar dalam proses pendidikan anak-anaknya. Contoh terbaik dari hasil didikan ayah ini, adalah potret para nabi dan rasul
  • Gerhana Matahari Saat...
    Hikmah
    Jum'at, 15 Mei 2020 - 17:31 WIB
    Putera dan puteri itu,satu demi satu berguguran . Dengan tangan sendiri pula Rasulullah menguburkan mereka ke dalam pusara. Kini giliran Ibrahim.
  • Nabi Yusuf AS Tak Sekadar...
    Hikmah
    Selasa, 21 April 2020 - 08:32 WIB
    Kisah Nabi Yusuf bisa jadi pelajaran berharga tatkala dunia berada di tubir krisis ekonomi menyusul serangan virus corona. Langkah-langkah antisipatif ketahanan pangan hari ini akan sangat menentukan nasib bangsa ke depan.
  • Nama-Nama 25 Nabi dan...
    Hikmah
    Senin, 21 Agustus 2023 - 13:33 WIB
    Sebelum membahas nama-nama 25 nabi, selayaknya mengetahui terlebih dahulu apa itu nabi. Nabi adalah seseorang yang mendapatkan wahyu dari Allah SWT untuk dirinya sendiri.
  • Kisah Salman Al-Farisi:...
    Hikmah
    Senin, 28 Maret 2022 - 05:15 WIB
    Salman Al Farisi bermaksud melamar gadis pujaan hatinya itu. Dia mengajak sahabatnya, Abu Darda, untuk menemaninya. Siapa sangka, Abu Darda yang beruntung.
  • Hukum Suami Memukul...
    Tips
    Selasa, 04 Januari 2022 - 08:27 WIB
    Hukum seorang suami memukul istri dalam Islam tidak diperbolehkan, bahkan diancam dosa bila memukul istri tanpa ada sebab yang dibenarkan oleh syariat.
  • Kisah Nabi Nuh: Nama...
    Hikmah
    Jum'at, 11 Maret 2022 - 17:14 WIB
    Namanya adalah Abdul Ghaffar atau Yasykur bin Lamik bin Matusyilakh bin Idris as. Dia diberi nama Nuh sebab dia sering menangis setelah menghina seekor anjing.
  • Nabi Idris Serahkan...
    Hikmah
    Jum'at, 01 Mei 2020 - 17:24 WIB
    Nabi Idris naik ke langit, yang menyerahkan urusannya Matusyilakh. Setelah Matusyilakh meninggal, tabut dan suhuf diserahkan kepada anaknya, Lamik.