Topik Terkait: Rasulullah Lahir (halaman 28)
Hikmah
Jum'at, 12 Juni 2020 - 16:22 WIB
Di bawah cahaya rembulan yang kian meredup, dua bayangan manusia berjalan menuju sebuah rumah batu yang berdiri dibawah rongga bukit bebatuan cadas.
Tips
Jum'at, 04 Februari 2022 - 19:32 WIB
Doa setelah sholat Maghrib yang dicontohkan Rasulullah shallallahu alaihi wasallam (SAW) perlu diketahui umat Islam. Berikut doanya lengkap Arab dan latin.
Hikmah
Sabtu, 06 Mei 2023 - 16:38 WIB
Surat Yusuf ayat 103 ini menjadi salah satu ayat penghibur bagi Nabi Muhammad SAW agar tidak bersedih melihat banyaknya orang yang tidak beriman.
Dunia Islam
Senin, 05 Juni 2023 - 18:11 WIB
Apakah marga Basalamah keturunan Rasulullah? Marga Basalamah merupakan salah satu nama marga yang diambil dari Arab Hadramaut yang merujuk pada nama keluarga keturunan bangsa Arab.
Hikmah
Senin, 06 Juni 2022 - 15:30 WIB
Rasulullah SAW menerima wahyu Al-Quran dari Allah Taala terjadi secara berangsur dan bertahap selama 23 tahun. Inilah surat yang membuat Rasulullah tersenyum.
Hikmah
Jum'at, 18 November 2022 - 09:52 WIB
Hukum rajam sampai mati bagi pelaku zina yang sudah menikah sejatinya didasarkan kepada hadis Nabi, baik secara qauliyah maupun filiyah. Hal ini juga berdasar Taurat.
Hikmah
Kamis, 29 Juni 2023 - 10:11 WIB
Nabi SAW bersabda: Barangsiapa di antara kamu menyembelih kurban, maka janganlah ada daging kurban yang masih tersisa dalam rumahnya setelah hari ketiga.
Hikmah
Senin, 18 Oktober 2021 - 16:38 WIB
Striker Real Madrid, Karim Benzema, memiliki kebiasaan melakukan hijamah atau bekam. Pesepakbola muslim ini pun membagikan aktivitasnya menjalani terapi bekam di Instagram pribadinya, @karimbenzema.
Hikmah
Senin, 28 Februari 2022 - 14:55 WIB
Kisah Isra Miraj Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam penuh dengan hikmah dan cerita menarik. Sebelum diperjalankan, dada beliau dibelah oleh Malaikat Jibril.
Tausyiah
Selasa, 21 Desember 2021 - 23:09 WIB
Meski terdiri dari tiga ayat, surat ini dikenal sebagai penghibur hati Rasulullah shallallahu alaihi wasallam. Beliau tersenyum bahagia ketika surat ini diturunkan oleh Allah.
Muslimah
Senin, 27 Desember 2021 - 15:21 WIB
Doa untuk anak lahir prematur, tidak disebutkan secara spesifik dalam hadis Nabi Shallallahu alaihi wa sallam. Namun, mendoakan anak yang barus saja dilahirkan sangat dianjurkan oleh Rasulullah.
Hikmah
Rabu, 20 Oktober 2021 - 23:45 WIB
Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam adalah suriteladan terbaik dalam segala aspek, termasuk dalam urusan ibadah maupun muamalah.
Tips
Sabtu, 08 Oktober 2022 - 18:33 WIB
Secara harfiah, syafaat berarti pertolongan yang diberikan oleh seseorang kepada orang lain, atau usaha dalam memberikan suatu manfaat bagi orang lain atau mengelakkan suatu mudharat bagi orang lain.
Hikmah
Senin, 04 Mei 2020 - 08:05 WIB
Hari ini bertepatan hari ke-11 Ramadhan mengingatkan kita satu peristiwa penting yang membuat Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam (SAW) bersedih.
Tausyiah
Jum'at, 07 Oktober 2022 - 11:19 WIB
Sholat Jumat pertama yang dilakukan Rasulullah SAW adalah di Wadi Ranuna, sekitar satu kilometer dari Masjid Quba.Dalam sholat Jumat itu Rasulullah menyampaikan khutbah.
Dunia Islam
Jum'at, 11 Maret 2022 - 13:03 WIB
Muslim Dagestani, Rusia, meyakini Islam telah masuk ke negerinya pada era Khalifah Umar bin Khattab. Makam 40 Sahabat Rasulullah atau Kyrkhlyar adalah salah satu buktinya.
Muslimah
Jum'at, 21 Oktober 2022 - 12:04 WIB
Anak yang dalam kondisi orang tuanya bercerai, baik anak yang masih kecil atau anak cacat, tetap membutuhkan penanganan urusan-urusannya dan memberikan pemeliharaan bagi dirinya.
Muslimah
Kamis, 03 September 2020 - 09:03 WIB
Tak hanya dari sisi kepribadian yang patut diteladani dari sosok para istri Rasulullah, perilaku dan perbuatannya dalam kehidupan sehari-hari pun banyak yang harus dicontoh.
Hikmah
Senin, 31 Januari 2022 - 09:09 WIB
Abdullah ayah Nabi Muhammad SAW sempat akan disembelih sebagai realisasi nazar ayahnya, Abdul Muthalib. Tempat penyembelihan itu di dekat sumur Zamzam di antara berhala Isaf dan Naila.
Hikmah
Senin, 25 November 2019 - 20:04 WIB
Kisah ini cukup populer diceritakan dalam sirah nabawiyah. Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam (SAW) melakukan perjalanan dakwah ke Thaif, berjarak 60 mil dari Kota Makkah.