Topik Terkait: Revolusi Akhlak Habib Rizieq (halaman 28)
Tausyiah
Jum'at, 10 September 2021 - 21:03 WIB
Salah satu penyakit hati yang dapat menggerogoti amal saleh adalah merasa bangga dengan diri sendiri (ujub) dan merendahkan orang lain. Berikut pesan Habib Ahmad.
Muslimah
Senin, 07 Desember 2020 - 06:22 WIB
Dalam soal amalan, penilaian Allah Taala tidak hanya pada amal yang besar saja. Kita sebagai umat muslim juga harus lebih bersungguh-sungguh untuk memperhatikan amal-amal kecil.
Hikmah
Sabtu, 13 Februari 2021 - 12:03 WIB
Kisah ini didapat dari Syekh Muhammad bin Ali Baatiyah dari gurunya Al-Habib Abdullah bin Shodiq Al-Habsyi. Beliau dapat dari gurunya Al-Habib Abdullah bin Umar As-Syatiri sekaligus tokoh dalam cerita ini.
Muslimah
Jum'at, 18 Desember 2020 - 19:25 WIB
Konsep hidup qanaah, yaitu selalu merasa cukup atas rezeki dan segala nikmat yang telah Allah berikan. Qanaah adalah ridho dengan ketetapan Allah Taala dan berserah diri pada keputusan-Nya yaitu segala yang dari Allah itulah yang terbaik.
Hikmah
Minggu, 20 Juni 2021 - 13:35 WIB
Pada zaman Nabi SAW dan sahabat, terkenal dengan sebutan generasi emas atau zaman keemasan umat islam. Bukan zamannya yang emas, tetapi orang-orangnyalah yang mempunyai akhlak berhati emas.
Muslimah
Selasa, 01 September 2020 - 13:16 WIB
Zaman sekarang bekerja atau berkarier bagi sebagian kaum perempuan, sudah menjadi pilihan. Bahkan menjadi perempuan karier menjadi dambaan banyak muslimah saat ini.
Tips
Kamis, 14 Oktober 2021 - 23:14 WIB
Tasyahud atau Tahiyyat adalah salah satu rukun sholat. Setiap muslim wajib membaca lafaz Tahiyyat dengan benar dan merenungkan maknanya.
Hikmah
Senin, 13 Januari 2020 - 17:09 WIB
Belum lama ini, Al-Habib Ali Masyhur bin Hafiz (Mufti Tarim, Yaman) dan rombongannya melakukan ziarah (kunjungan) ke salah satu sahabat Nabi Muhammad SAW di negeri Syam.
Hikmah
Sabtu, 27 Juni 2020 - 21:31 WIB
Kabar gembira bagi kaum muslim di Tanah Air yang ingin merasakan nuansa belajar seperti di negeri Hadhramaut, Yaman. Sebuah Ponpes berkonsep Al-Hawthah Hadhramaut akan hadir di Bogor, Jawa Barat.
Muslimah
Rabu, 19 Januari 2022 - 17:45 WIB
Kisah berikut bisa jadi pelajaran berharga bagi kita terutama bagi para istri. Betapa tabiat seorang istri sangat mempengaruhi cara suami dalam mencari nafkah.
Tips
Senin, 21 Juni 2021 - 06:25 WIB
Perilaku seorang muslim, sejatinya, sangat luwes. Tidak kaku. Seorang muslim disunahkan untuk senantiasa tersenyum, menjaga emosi dari marah, dan selalu berlapang dada.
Hikmah
Rabu, 08 November 2023 - 10:09 WIB
Allah Subhanahu wa taala memerintahkan hamba-hambanya untuk berbuat kebaikan dan adil, tidak hanya untuk orang lain namun juga untuk dirinya sendiri. Mengapa adil untuk diri sendiri ini penting dilakukan?
Hikmah
Selasa, 19 Oktober 2021 - 18:26 WIB
Habib bin Muhammad al-Ajami al-Basri nama lengkapnya. Jauh sebelum namanya ngetop karena kesalehannya, Habib al-Ajami adalah seorang rentenir yang amat tajir.
Tausiyah
Kamis, 19 Maret 2020 - 08:07 WIB
Menyikapi wabah Corona, ada baiknya seorang muslim bersikap bijak sebagaimana tertuang dalam hadis Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam (SAW).
Muslimah
Rabu, 02 November 2022 - 12:34 WIB
Menjadi wanita karier menjadi dambaan banyak kaum muslimah, saat ini. Wanita karier adalah wanita yang memasuki dunia usaha atau pekerjaan dan menghabiskan lebih banyak waktunya di luar rumah. Berkarier memiliki tujuan utama, misalnya mencari nafkah keluarga, menyalurkan bakat, dan mengaplikasikan ilmu serta keahlian yang dimilikinya.
Tausyiah
Rabu, 21 Desember 2022 - 08:22 WIB
Kata jujur sering diidentikkan dengan ucapan atau perkataan yang jujur dari lisan kita. Sehingga dinyatakan bahwa kejujuran pada ucapan adalah bentuk kejujuran yang dikenal oleh semua umat manusia
Muslimah
Rabu, 17 Juni 2020 - 06:01 WIB
Para suami perlu mengetahui perbuatan-perbuatan yang oleh Islam dikategorikan sebagai tindakan dosa suami terhadap istri sebagaimana dosa yang tak terampuni.
Tausyiah
Kamis, 06 Mei 2021 - 17:52 WIB
Maksiat adalah perbuatan yang sangat dibenci Allah Taala karena tidak melanggar perintah-Nya. Berikut terapi hati agar benci dengan kemaksiatan.
Muslimah
Selasa, 21 Juli 2020 - 13:19 WIB
Wanita memang memiliki kepribadian yang beragam. Ibarat pakaian, banyak jenis dan coraknya. Begitupun kepribadian wanita, ada banyak jenis dan tipenya
Tausiyah
Rabu, 13 Juni 2018 - 09:30 WIB
Disebutkan dari beberapa riwayat tentang Imam Ali bin Abi Thalib radhiyallahu anhu, bahwa beberapa hari Beliau terlihat memakai pakaian yang indah.