Topik Terkait: Said Bin Jubair (halaman 20)
Hikmah
Minggu, 10 Oktober 2021 - 20:14 WIB
Belajarlah bagaimana bersikap tulus dari Ali sang singa Allah, bebas dari segala keburukan: Dalam pertempuran, dia mengalahkan musuh kemudian menghunus pedangnya untuk melancarkan tebasan terakhir.
Hikmah
Kamis, 24 September 2020 - 13:02 WIB
Anggota pasukan Persia yang terbunuh mencapai 100.000. Mayatnya tergeletak di medan pertempuran sampai busuk dan hanya meninggalkan timbunan tulang belulang.
Hikmah
Selasa, 20 Oktober 2020 - 17:11 WIB
Ada satu kisah hikmah diceritakan oleh Founder Daarut Tauhiid Aa Gym dalam bukunya Asmaul Husna Jilid 2. Kisah ini bercerita tentang doa Al-Ala bin Al-Hadhrami yang dikabulkan Allah.
Hikmah
Kamis, 14 November 2019 - 18:52 WIB
Islam mengajarkan untuk tidak berharap selain kepada Allah Taala. Sebab barangsiapa yang menggantungkan nasib kepada sesuatu selain Allah, ia akan tertipu dan kecewa.
Hikmah
Jum'at, 17 Desember 2021 - 07:00 WIB
Usaid bin Shafwan berkisah, ketika Abu Bakar Ash-Shiddiq wafat, maka Madinah pun tergetar karena tangisan penduduknya, sebagaimana halnya saat Rasulullah wafat.
Hikmah
Kamis, 03 Oktober 2024 - 13:19 WIB
Pada gelombang kedua, penaklukan Spanyol di masa pemerintahan Khalifah Umar bin Abdul Aziz (717 M) sasarannya untuk menguasai pegunungan Pyrenia dan Perancis selatan.
Hikmah
Senin, 18 Desember 2023 - 07:35 WIB
Disebutkan, keempat puluh orang anak Khalid bin Walid tewas semua oleh wabah yang menyebar di kalangan tentara, begitu juga di kalangan penduduk sipil.
Hikmah
Rabu, 28 Juli 2021 - 05:00 WIB
Ini sebuah nasehat mendalam dari seorang sahabat sekaligus menantu Nabi SAW yang menggambarkan bahwa hati yang bersih adalah hati yang tidak pernah merasa kenyang dengan Al-Quran.
Tips
Senin, 29 Mei 2023 - 08:34 WIB
Umar bin Khattab senantiasa berdoa agar selamat dan terhindar dari fitnah dan aib: Rodhinaa billahi robban wa bil islaami diinan wa bi muhammadin rosulan, nauudzu billaahi min suu-il fitani.
Hikmah
Selasa, 05 April 2022 - 16:00 WIB
Duta Rasulullah yang pertama telah mencapai hasil gemilang. Hari-hari dan tahun-tahun pun berlalu, dan Rasulullah bersama para sahabat hijrah ke Madinah.
Hikmah
Kamis, 25 Juni 2020 - 17:36 WIB
Khalid bin Walid radhiyallahu anhu (585-642), salah satu sahabat Rasulullah yang dijuluki Saifullah Almaslul (pedang Allah yang terhunus). Berikut karomahnya.
Hikmah
Selasa, 16 Juni 2020 - 06:10 WIB
Dibalik keberhasilannya menjabat khalifah sekaligus Amirul Mukminin, Sayyidina Umar ternyata memiliki karomah yang luar biasa. Ada 10 karomah (kelebihan dan kemuliaan) beliau.
Tausiyah
Kamis, 09 April 2020 - 07:15 WIB
Ulama besar Hadhramaut Yaman, Al-Habib Umar bin Hafizh menyampaikan nasihat pada malam Nisfu Syaban 1441 Hijriyah. Ada 8 pesan penting yang disampaikan beliau.
Hikmah
Minggu, 21 April 2024 - 05:15 WIB
Sahabat Nabi Muhammad SAW yang oleh Abdurrahman bin Auf ra diberi julukan Singa Yang Menyembunyikan Kukunya itu dituduh befoya-foya bergelimang harta selama di Kufah, Irak.
Hikmah
Kamis, 12 November 2020 - 15:33 WIB
Ada lagi golongan yang melaporkan Saad kepada Umar, bahwa salatnya tidak becus. Umar mengutus orang untuk menanyakan kepada penduduk tentang kebenaran berita tersebut.
Tausyiah
Rabu, 21 Juni 2023 - 21:42 WIB
Umar bin Khattab adalah sababat Nabi yang memiliki banyak keutamaan dan berjasa besar untuk Islam. Berikut kata-kata mutiara Khalifah Umar yang sarat pelajaran berharga.
Tausiyah
Kamis, 09 April 2020 - 03:38 WIB
Berdasarkan pertimbangan para ahli, virus Corona yang kini tengah mewabah masih akan berlangsung hingga Mei. Itu sebabnya PBNU memutuskan ibadan di bulan Ramadhan dilakukan di rumah.
Tausiyah
Rabu, 29 Mei 2019 - 16:18 WIB
Pengasuh Ponpes Al-Fachriyah Tangerang, Al-Habib Ahmad bin Novel Jindan menjelaskan seputar fiqih zakat fitrah yang perlu diketahui masyarakat awam dan para panitia zakat.
Hikmah
Selasa, 11 Juni 2024 - 14:27 WIB
Kabilah-kabilah Kristen pendukung Heraklius yang mengepung Abu Ubaidah di Hims ketakutan mendengar Khalifah Umar bin Khattab membawa pasukan besar dari Madinah .
Dunia Islam
Sabtu, 28 Oktober 2023 - 07:10 WIB
Palestina menikmati kekuasaan di bawah panji Islam dari tahun 636 1917 M, yakni sekitar 1200 tahun lamanya. Ini adalah masa terlama dalam sejarah bila dibandingkan dengan pemerintahan lainnya.