Topik Terkait: Saudi Airlines (halaman 13)
Dunia Islam
Selasa, 20 Juni 2023 - 00:22 WIB
Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas tiba di Bandara King Abdul Aziz, Jeddah, Arab Saudi. Kedatangan Amirul Hajj ke Arab Saudi selain melihat secara langsung kesiapan di Arafah, Muzdalifah, dan Mina (Armina).
Dunia Islam
Selasa, 13 Juni 2023 - 13:49 WIB
Jumlah jemaah haji Indonesia yang wafat di Tanah Suci kembali bertambah 8 orang. Dengan penambahan ini, maka total jemaah haji yang meninggal dunia hingga saat ini sebanyak 56 orang.
Dunia Islam
Senin, 03 Juni 2024 - 09:48 WIB
Namanya Rima Abdusalam Bugis. Dokter muda warga negara Arab Saudi ini mengabdikan dirinya melayani jemaah haji Indonesia di musim haji 2024.
Dunia Islam
Kamis, 30 Mei 2024 - 20:57 WIB
Bagaimana nasib 22 jemaah furoda warga negara Indonesia (WNI) asal Banten yang sempat ditangkap di Arab Saudi karena berhaji non visa haji?
Dunia Islam
Senin, 26 Juni 2023 - 05:23 WIB
Menag Yaqut Cholil Qoumas tiba di Arab Saudi. Setibanya di Makkah Gus Yaqut langsung melaksanakan ibadah umrah di Makkah, Arab Saudi, Minggu (25/6/2023).
Dunia Islam
Rabu, 20 September 2023 - 17:16 WIB
Bek berusia 27 tahun yang saat ini membela klub Arab Saudi Al-Tai FC itu mengumumkan keputusan tersebut kepada dunia melalui akun Instagram resminya.
Dunia Islam
Minggu, 21 Juli 2024 - 07:15 WIB
Selama 55 hari operasional penyelenggaraan haji 2024 di Makkah atau sejak tanggal 20 Mei hingga 13 Juli 2024, Klinik Kesehatan Haji Indonesia (KKHI) Makkah melayani 2.771 jemaah.
Dunia Islam
Selasa, 19 Maret 2024 - 14:07 WIB
ahun ini dekorasi Ramadan di ruang publik lebih rumit dan memesona. Arab News melaporkan, mal, hotel, dan pertokoan di kota pesisir ini telah mengalami transformasi luar biasa.
Dunia Islam
Senin, 18 September 2023 - 17:01 WIB
Pemerintah Saudi telah menetapkan aturan berpakaian bagi perempuan Muslim saat melakukan umrah atau ibadah haji lainnya di Masjidil Haram di Makkah.
Dunia Islam
Rabu, 21 April 2021 - 14:30 WIB
Foto-foto seorang petugas polisi wanita Arab Saudi yang mengawasi jamaah umrah selama bulan suci Ramadhan di Mekkah, Arab Saudi, dibagikan oleh Saudi Press Agency (SPA).
Dunia Islam
Rabu, 31 Januari 2024 - 15:37 WIB
Kereta bayi tidak diperbolehkan memasuki area mengelilingi yang disebut mataf, sementara mereka diperbolehkan masuk ke lantai atas mataf serta ke area masa tempat ritual antara Safa dan Marwa.
Dunia Islam
Senin, 08 Mei 2023 - 17:23 WIB
Israel menghendaki bisa menerbangkan langsung jemaah haji dari Tel Aviv ke Arab Saudi. Upaya yang sudah lama diperjuangkan itu belum mendapat tanggapan dari Pemerintah Arab Saudi.
Dunia Islam
Kamis, 01 Juni 2023 - 09:29 WIB
Hari ini, Kamis 1 Juni 2023, adalah hari pernikahan Putra Mahkota Hussein bin Abdullah II dari Yordania dengan Rajwa Al-Saif dari Arab Saudi. Lalu tradisi mana yang dipilih?
Dunia Islam
Senin, 19 Februari 2024 - 16:43 WIB
Laporan Forum Ekonomi Dunia tahun 2023 menyebut RQI Kerajaan Arab Saudi tumbuh lebih dari 10 persen menjadi 5,7, yang merupakan angka tertinggi di antara negara-negara G20.
Dunia Islam
Kamis, 12 Januari 2023 - 05:10 WIB
Tanah Arab menghijau dipenuhi rumput dan tumbuhan merupakan satu dari puluhan tanda-tanda Kiamat yang pernah dikabarkan Nabi Muhammad SAW 14 abad lebih lalu.
Dunia Islam
Selasa, 11 Juni 2024 - 23:15 WIB
Sejumlah tamu haji undangan dari Raja Salman Bin Abdul Aziz Al Saud tiba di Makkah. Kedatangan para tamu ini disambut langsung Wakil Menteri Urusan Islam, Dakwah, dan Bimbingan Kerajaan Arab Saudi Syeikh Awad Bin Sabti Al Anzi di salah satu hotel di Makkah.
Dunia Islam
Jum'at, 15 Maret 2024 - 14:43 WIB
Para relawan membantu mendorong gerobak yang membawa jamaah lanjut usia, mendistribusikan makanan buka puasa kepada jamaah, mengatur pengelolaan massa dan lainnya.
Dunia Islam
Senin, 05 Februari 2024 - 22:09 WIB
Arab Saudi telah menangkap total 17.896 pelanggar undang-undang tempat tinggal, ketenagakerjaan, dan keamanan perbatasan kerajaan pada minggu terakhir bulan Januari.
Dunia Islam
Jum'at, 07 Juni 2024 - 19:21 WIB
Otoritas Arab Saudi melakukan pemantauan hilal bulan Dzulhijjah 1445 H di beberapa daerah. Dan, pada awal bulan haji ini, penampakan hilal, akhirnya terlihat.
Dunia Islam
Selasa, 20 April 2021 - 04:04 WIB
Kepresidenan Umum Arab Saudi untuk Urusan Masjidil Haram dan Masjid Nabawi sejauh ini telah mempekerjakan 750 pemandu untuk mengatur jamaah Umrah.