Topik Terkait: Sifat Suka Mengeluh (halaman 17)
Muslimah
Senin, 21 Februari 2022 - 10:21 WIB
Ghibah adalah dosa besar yang telah Allah dan RasulNya telah tegas dengan permisalan yang sangat buruk. Namun bagaimana bila mengghibah orang yang sudah terkenal dengan keburukannya?
Tausyiah
Rabu, 29 Maret 2023 - 13:24 WIB
Hadis ini merupakan peringatan keras bagi kita agar jangan sekali-kali menjadi orang abai (ignorance) kepada orang lain. Ancamannya serius, tidak disebut sebagai orang yang beriman (kepada Allah).
Muslimah
Sabtu, 24 September 2022 - 05:15 WIB
Banyak tipe wanita di dunia, bahkan sangat beragam tabiat dan kepribadiannya. Ibarat pakaian, banyak jenis dan coraknya. Tinggal memilih mana yang cocok atau sesuai dengan keinginan, mau yang baik atau yang buruk, semua ada resiko dan tanggung jawab.
Hikmah
Rabu, 07 Juni 2023 - 13:01 WIB
Sudah sepantasnyalah kita memohon kepada Allah agar dijauhkan dari rasa dengki dengan cara berdoa yang diambil dari ayat Al-Quran berupa surat al-Hasyr ayat 10.
Tausyiah
Minggu, 09 Juli 2023 - 05:40 WIB
Umat Islam wajib menjaga dan memerhatikan prinsip-prinsip dasar dalam berinfak. Dia menyebut 4 prinsip dasar tersebut. Salah satunya, keseimbangan antara pemasukan dan pengeluaran.
Muslimah
Rabu, 27 Juli 2022 - 11:01 WIB
Jodoh, rezeki dan kematian merupakan rahasia Allah Subhanahu wa taala. Akan tetapi, ada tanda-tanda yang bisa kita ketahui tentang tiga hal tersebut, salah satunya tentang jodoh kita.
Muslimah
Selasa, 08 Maret 2022 - 19:12 WIB
Ada banyak penyebab penyakit sombong, salah satunya karena adanya kenikmatan-kenikmatan. Kenapa kenikmatan? Karena kenikmatan yang dirasakan oleh seseorang itu justru merusak hatinya.
Muslimah
Minggu, 01 Oktober 2023 - 11:15 WIB
Masih banyak kaum wanita yang menyepelekan dosa ghibah. Dan tahukah Anda, bahwa selain dosa, ada dampak atau bahaya besar dari perbuatan tercela tersebut?
Tausyiah
Jum'at, 19 Januari 2024 - 09:05 WIB
Sikap tawadhu atau rendah hati merupakan sebuah akhlak dalam Islam yang tergolong ke dalam akhlak terpuji. Sikap ini pun memiliki banyak keutamaan, apa saja?
Muslimah
Selasa, 19 Januari 2021 - 15:00 WIB
Salah satu sifat istri yang saleha adalah tidak menyulitkan suami dengan nafkah. Artinya, sang istri tidak berlebih-lebihan meminta nafkah kepada suaminya diluar batas kemampuan suami.
Tausyiah
Senin, 09 September 2024 - 10:25 WIB
Allah Subhanahu Wa Taala sangat membenci orang yang suka mencari-cari kesalahan serta aib orang lain. Perbuatan tersebut sangat tercela dan akan diganjar dosa yang sangat berat.
Tausyiah
Jum'at, 01 Maret 2024 - 07:20 WIB
Kata iri atau dengki biasanya berkonotasi negatif. Namun ternyata, ada juga iri yang diperbolehkan. Seperti apa bentuk iri yang diperbolehkan itu?
Tausyiah
Selasa, 19 September 2023 - 17:35 WIB
Sholat merupakan rukun Islam kedua setelah Syahadat. Muncul pertanyaan, berapakah jumlah rakaat sholat yang dikerjakan Nabi Muhammad SAW dalam Sehari?
Tausyiah
Sabtu, 05 Maret 2022 - 17:07 WIB
Penafsiran ilmiah terhadap ayat-ayat Al-Quran membawa kita kepada paling tidak tiga hal pula yang perlu digarisbawahi, yaitu (1) Bahasa (2) Konteks ayat-ayat dan (3) Sifat penemuan ilmiah.
Muslimah
Jum'at, 15 Juli 2022 - 10:26 WIB
Banyak penyimpangan-penyimpangan dalam masalah keimanan dan ibadah yang sadar atau tidak sadar banyak dilakukan oleh sebagian kaum wanita saat ini
Muslimah
Selasa, 18 Oktober 2022 - 11:26 WIB
Seorang muslim diajarkan untuk menjaga amanah, bahkan Islam mewajibkan kita untuk memelihara amanah, yaitu dengan bersikap jujur dan bisa dipercaya.
Muslimah
Senin, 20 Juli 2020 - 06:42 WIB
Disadari atau tidak, seorang istri menjadi kekuatan penting dalam kehidupan suami. Bukan hanya pelengkap, tapi istri adalah penentu utama dan memiliki peran besar bagi kesuksesan suami dan buah hatinya.
Muslimah
Kamis, 18 Maret 2021 - 16:23 WIB
Al-Quran memandang harta sebagai sarana bagi manusia untuk mendekatkan diri kepada Khaliq-Nya, bukan tujuan utama yang dicari dalam kehidupan. Namun, ada sifat manusia yang justru menjadi celaan terhadap harta itu sendiri.
Muslimah
Jum'at, 26 Januari 2024 - 11:35 WIB
Ada peringatan buat kaum muslimah agar berhati-hati dalam membelanjakan hartanya. Mengapa demikian? Karena kelak di akhirat, tak hanya amal yang dihisab tetapi juga segala barang yang kita miliki.
Tausyiah
Kamis, 04 Mei 2023 - 16:00 WIB
Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan Islam tidak suka jika dakwahnya itu hanya semata-mata pemikiran (konsep) di kepala saja, atau impian di benak para dai.