Topik Terkait: Tulisan Arab Indonesia (halaman 21)
Tips
Senin, 02 Oktober 2023 - 15:30 WIB
Salah satu doa mustajab ada pada doa saat salat, terutama setelah tahiyat akhir. Doa-doa ini penting dihapalkan dan diamalkan setiap muslim agar dijaga dari fitnah akhir zaman dan dajjal.
Tausyiah
Jum'at, 30 Desember 2022 - 17:12 WIB
Banyak orang mengira kalimat Barakallah dengan Tabarakallah itu sama. Padahal kedua kalimat tersebut memiliki arti dan makna yang berbeda. Simak penjelasan berikut.
Dunia Islam
Kamis, 28 Maret 2024 - 11:36 WIB
Sedikitnya 340 akademisi, mahasiswa dan karyawan menyampaikan surat terbuka yang menyerukan agar Universitas Leeds, Inggris, membebaskan Salma al-Shehab dari penjara Arab Saudi.
Hikmah
Kamis, 11 Januari 2024 - 15:18 WIB
Sebagian ahli sejarah berpendapat orang-orang Arab yang mendirikan kota Anbar dan Hirah di Irak adalah para tawanan perang Raja Nebukhadnezzar II.
Hikmah
Jum'at, 01 November 2024 - 10:43 WIB
Bacaan tasbih malaikat ini, memiliki fadhilah luar biasa bagi yang mengamalkannya. Bacaan tasbih malaikat ini diijazahkan oleh Habib Muhammad Shulfi bin Abunawar Al-Aydrus.
Dunia Islam
Minggu, 02 Juni 2024 - 08:04 WIB
Konjen RI di Jeddah, Yusron B Ambary melaporkan aparat keamanan (Apkam) Arab Saudi telah menahan 37 WNI di Madinah karena kedapatan akan pergi haji dengan visa ziarah.
Dunia Islam
Rabu, 02 Juni 2021 - 07:28 WIB
Dubes Indonesia untuk Arab Saudi Agus Maftuh Abegebriel menyatakan, belum ada pengumuman resmi terkait diperbolehkannya penggunaan Vaksin Sinovac untuk ibadah haji.
Tips
Minggu, 02 Juli 2023 - 19:53 WIB
Surat At-Takatsur lengkap Arab latin dan keutamaan penting dipelajari umat muslim. Surat ini memiliki fadhilah bagi yang membacanya baik dalam sholat maupun di luar sholat.
Dunia Islam
Selasa, 17 September 2024 - 13:14 WIB
Kementerian Agama (Kemenag) telah menyajikan berbagai menu nusantara dalam penyelenggaraan ibadah haji 1445 H/2024 M.
Dunia Islam
Senin, 17 Januari 2022 - 12:25 WIB
Pernyataan petinggi militer Iran yang menyebut keluarga Kerajaan Arab Saudi keturunan Yahudi cukup viral. Lalu, benarkah klaim tersebut? Mari kita telusuri sejarah awal mula kerajaan Arab Saudi.
Hikmah
Jum'at, 09 Oktober 2020 - 05:00 WIB
Khalifah Umar bin Khattab menyerukan semua orang yang memiliki senjata dan kuda, yang mempunyai keberanian atau kearifan pilihlah dan kirimkanlah kepada saya. Cepat! Cepat!! ujarnya.
Tips
Rabu, 01 November 2023 - 19:24 WIB
Sholawat Sholawatullahi Tubariquhu merupakan salah satu sholawat yang tengah viral di Tanah Air. Sholawat ini dikenal dengan nama Al-Hijrotu atau Al-Hijrah.
Tips
Selasa, 17 Oktober 2023 - 22:29 WIB
Sholawat Mughrom merupakan salah satu sholawat yang sering dilantunkan umat muslim, khususnya di Indonesia. Sholawat ini berisi ungkapan rasa cinta dan rindu kepada Nabi Muhammad SAW.
Tips
Kamis, 23 November 2023 - 17:29 WIB
Teks Ayat Kursi dan Surat Yasin ini sangat baik dibaca pada malam Jumat. Ada banyak fadhillah (keutamaan) bagi yang mengamalkannya.
Dunia Islam
Jum'at, 16 Juli 2021 - 22:48 WIB
Berdasarkan arahan Penjaga Dua Masjid Suci, Raja Salman bin Abdulaizizal Saud, Presidensi Umum Urusan Masjidil Haram dan Masjid Nabawi (GPH) akan menerjemahkan khotbah Arafah dalam 10 bahasa.
Tausyiah
Senin, 16 Januari 2023 - 16:35 WIB
Dalam Al-Quran disebutkan, tidak ada musibah yang menimpa seseorang melainkan atas izin Allah. Berikut doa yang diajarkan Rasulullah SAW agar musibah di dunia terasa ringan.
Tips
Senin, 24 Juli 2023 - 14:39 WIB
Bacaan niat puasa Asyura atau puasa di tanggal 10 Muharram penting diketahui umat muslim. Puasa Asyura merupakan amalan sunnah yang sangat dianjurkan pada bulan Muharam.
Hikmah
Selasa, 24 Desember 2019 - 01:14 WIB
MAHYA, organisasi intelektual dan pemikir dari kalangan Habaib baru saja meresmikan nama M Asad Shahab sebagai ruang baca Perpustakaan Kanzul Hikmah.&nbsp
Dunia Islam
Kamis, 30 Desember 2021 - 14:26 WIB
Para masa pra-Islam, orang Arab adalah memeluk agama Ibrahim, yakni agama tauhid. Belakangan mereka menyimpang dengan menyembah patung. Berhala paling top adalah Hubal.
Tips
Jum'at, 10 November 2023 - 21:28 WIB
Bacaan doa untuk Palestina ini bisa dibaca ketika sholat atau kapan saja. Doa merupakan senjata orang beriman dan salah satu tanda cinta seorang mukmin kepada mukmin lainnya.