Topik Terkait: Uban Rasulullah (halaman 18)
Tausyiah
Minggu, 13 September 2020 - 06:30 WIB
Jangan dikira perabotan yang dimiliki makhluk terbaik di alam semesta ini mewah. Baginda Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam (SAW) adalah manusia paling Zuhud.
Hikmah
Senin, 29 Mei 2023 - 23:47 WIB
Surat Al-Hajj merupakan surat ke-22 dalam Mushaf Al-Quran terdiri 78 ayat. Ayat pertama surat ini pernah membuat Rasulullah SAW dan sahabat menangis.
Tips
Kamis, 16 Desember 2021 - 16:46 WIB
Uban atau rambut yang memutih sering diasumsikan sebagai tanda seseorang mulai menua. Berikut hukum mencabut uban dan keutamaan memeliharanya.
Tips
Rabu, 08 September 2021 - 07:44 WIB
One day one hadis, bisa menjadi program buat diri kita dalam upaya menghapal hadis. Sebab, menghapal hadis salah satu kewajiban umat Islam. Salah satu hadis yang bisa dipelajari adalah tentang Suka Menolong
Hikmah
Sabtu, 17 Juni 2017 - 06:09 WIB
Malam yang semakin pekat tidak membuat para santri di pesantren kilat di Gunung Kunci, Malang, Jawa Timur, mengantuk.
Hikmah
Senin, 18 September 2023 - 15:46 WIB
Sebagian besar umat Islam mempercayai Nabi Muhammad SAW lahir pada tanggal 12 Rabiul Awwal atau bertepatan dengan 29 Agustus 580 Masehi. Namun tak sedikit yang mempercayai hari di luar itu.
Tausyiah
Kamis, 05 Agustus 2021 - 05:00 WIB
Cara Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam dalam berdakwah patut ditiru pada Dai atau penceramah. Ada lima cara berdakwah beliau yang patut ditiru para Dai.
Hikmah
Sabtu, 25 Desember 2021 - 08:49 WIB
Sifat mustahil, yaitu sifat yang tidak mungkin dimiliki oleh rasul sebab mereka adalah orang pilihan yang terjaga, terpelihara, atau terhindar dari dosa (masum).
Hikmah
Jum'at, 27 Mei 2022 - 05:10 WIB
Shirat adalah jembatan (titian) yang sangat licin terbentang di atas neraka Jahannam, memiliki cakar dan kawat berduri. Berikut peristiwa yang akan terjadi di atas Shirat.
Tausiyah
Senin, 18 November 2019 - 14:28 WIB
Sebagai utusan Allah, Nabi Muhammasd SAW dianugerahi banyak mukjizat dan kemuliaan yang tidak dimiliki oleh makhluk apa pun di muka bumi.
Tips
Sabtu, 03 Juni 2023 - 09:26 WIB
Suatu ketika Abu Bakar Ash-Shiddiq ra meminta kepada Nabi Muhammad SAW agar diajarkan sebuah doa yang dapat ia baca ketika di dalam salat. Doa ini diriwayatkan At-Tirmidzi.
Hikmah
Selasa, 27 September 2022 - 16:48 WIB
Pada hari ini, 27 September 2022 bertepatan dengan 1 Rabiul Awal 1444 H. Maulid Nabi Muhammad SAW yang diperingati setiap tanggal 12 Rabiul Awal akan jatuh bertepatan pada Sabtu, 8 Oktober 2022 M.
Hikmah
Senin, 19 Oktober 2020 - 23:05 WIB
Selain Muadz dan Muawwidz radhiyallahu anhuma --dua anak pemberani yang berhasil melumpuhkan Abu Jahal di Perang Badar--, ada sosok anak lain yang tak kalah hebatnya.
Tips
Kamis, 08 Juni 2023 - 21:02 WIB
Doa saat sulit tidur atau insomia ini dianjurkan oleh Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam. Tentang insomnia ini juga pernah dialami beberapa sahabat Nabi SAW.
Tausiyah
Selasa, 03 Maret 2020 - 10:10 WIB
Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam (SAW) dikenal sebagai sosok yang mempunyai banyak sahabat. Dalam bergaul, beliau senantiasa menanamkan kasih sayang.
Tausyiah
Selasa, 11 Agustus 2020 - 15:34 WIB
Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam (SAW) adalah teladan terbaik dalam segala hal. Terkait ibadah, Rasulullah SAW sangat perhatian dengan salat.
Tips
Rabu, 23 November 2022 - 09:42 WIB
Doa khusus agar terhindar dari kemaksiatan sebenarnya tidak ada dan tidak ada penjelasan detail dalam Al-Quran. Akan tetapi Rasulullah SAW mengajarkan sahabat dan umatnya untuk berdoa sebelum bepergian ke manapun dari kemaksiatan tersebut.
Muslimah
Jum'at, 07 Agustus 2020 - 09:15 WIB
Di sela-sela kesibukannya, Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam ternyata seorang yang bertanggung jawab dan penuh perhatian kepada keluarga, kepada anak-istri, cucu, bahkan anak-anak di sekitarnya.
Hikmah
Jum'at, 12 Februari 2021 - 15:09 WIB
Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam adalah figur teladan yang Allah muliakan dari semua makhluk. Beliau lah satu-satunya manusia yang diberi kekhususan memberi syafaat uzhma.
Hikmah
Sabtu, 23 Oktober 2021 - 15:23 WIB
Abu Dzar Al-Ghifari meninggal di pengasingan. Ia menyusul istri dan putranya yang meninggal terlebih dahulu. Akhir Abu Dzar sesuai dengan nubuat Nabi SAW