Topik Terkait: Ujian Istri (halaman 19)
Hikmah
Rabu, 15 September 2021 - 21:29 WIB
Kesabaran Nabi Ayyub alaihissalam benar-benar luar biasa dan patut kita teladani. Kisahnya menjadi penghibur bagi orang-orang yang ditimpa ujian dan musibah.
Muslimah
Selasa, 30 November 2021 - 06:23 WIB
Doa istri untuk suami yang sedang bekerja jauh sangatlah ampuh dan mustajab jika diniatkan dengan baik dan tulus ikhlas. Apalagi suami yang bekerja dan berusaha mencari rezeki untuk menafkahi keluarganya.
Hikmah
Rabu, 14 Agustus 2024 - 10:29 WIB
Salah satu tanda Allah menyayangi hamba-Nya adalah dengan memberikan ujian hidup. Dan dalam menghadapi ujian hidup tersebut, Syariat memerintahkan umatnya untuk bersikap sabar.
Tips
Selasa, 14 Februari 2023 - 21:36 WIB
Cara memilih pasangan hidup perlu dicermati kaum muslim agar memperoleh kebahagiaan dunia dan akhirat. Terlebih bagi laki-laki yang sedang mencari calon istri.
Muslimah
Selasa, 07 Desember 2021 - 14:44 WIB
Dosa besar istri terhadap suami ternyata sangat mengerikan, bahkan ancamannya adalah menjadi penghuni neraka. Tetapi kebanyakan istri sering memandang sebelah mata, malah banyak yang tidak peduli akan hal tersebut.
Muslimah
Minggu, 06 Agustus 2023 - 09:01 WIB
Ketika seorang istri ingin memakai cadar, haruskah ia meminta ijin suaminya terlebih dahulu? Bagaimana hukum cadar sebenarnya dalam syariat?
Muslimah
Minggu, 16 Agustus 2020 - 06:05 WIB
Saat ini, istilah hijrah menjadi sangat populer. Bahkan fenomenanya sudah berlangsung dalam beberapa tahun terakhir hampir di semua kalangan masyarakat.
Muslimah
Kamis, 01 Oktober 2020 - 19:58 WIB
Zainab binti Jahsy, merupakan salah satu istri Rasulullah yang dikenal sebagai muslimah yang giat bekerja dan berkarier. Ummul Mukminin ini tetap giat mengumpulkan rezeki karena keinginannya untuk bersedekah.
Hikmah
Senin, 28 November 2022 - 10:03 WIB
Aisyah adalah istri Rasulullah SAW. Sepeninggal Nabi beliau hidup sangat sederhana. Tunjangan yang diberikan para khalifah disumbangkan kepada fakir miskin.
Tausyiah
Selasa, 13 September 2022 - 18:53 WIB
Sepeninggal Rasulullah SAW, rumah Sayyidah Aisyah ra seringkali didatangi para sahabat. Mereka menanyakan banyak hal terkait masalah ibadah. Hal itu juga dilakukan Saad bin Hisyam bin Amir.
Tausyiah
Minggu, 21 Februari 2021 - 19:16 WIB
Ini adalah ujian terakhir yang menimpa seorang mukmin. Itulah makna firman Allah, Allah meneguhkan (iman) orang orang yang beriman dengan ucapan yang teguh itu dalam kehidupan di dunia.
Muslimah
Sabtu, 22 Oktober 2022 - 18:31 WIB
Wanita shalihah adalah wanita yang beramal shalih dalam dua kondisi, yakni ikhlas karena Allah Subhanahu wa Taala dan meneladani Rasulullah shallallahualaihi wa sallam.
Tausyiah
Selasa, 21 September 2021 - 22:00 WIB
Ada satu kisah yang dapat kita jadikan pelajaran berharga yaitu kisah istri Nabi Luth yang mendapat azab dari Allah. Kisah ini diabadikan dalam Al-Quran.
Muslimah
Senin, 21 Februari 2022 - 15:31 WIB
Nabi Musa alaihissalam memiliki seorang istri yang disifati Allah Taala sebagai perempuan muslimah yang pemalu dan santun. Seorang perempuan yang terpercaya, kuat, pendidikannya sempurna, yang selalu menjaga kesucian diri.
Hikmah
Kamis, 07 Januari 2021 - 05:04 WIB
Nabi Musa alaihissalam adalah seorang Rasul yang diutus kepada Bani Israil. Ada satu kisah penuh hikmah tentang sepasang suami istri yang mendadak kaya di zaman Nabi Musa.
Hikmah
Selasa, 12 April 2022 - 14:32 WIB
Syariat yang Allah Subhanahu wa taala turunkan kepada umat Nabi Shallallahu alaihi wa sallam tidak untuk menyulitkan. Justru sebaliknya. Allah Taala menjadikan ketetapan-Nya agar sesuai dengan kemampuan setiap orang.
Muslimah
Rabu, 09 September 2020 - 07:21 WIB
Seorang istri yang selalu mendampingi suami bukanlah bak bidadari surga, yang tidak memiliki cacat atau kurang sedikit pun, entah fisiknya maupun akhlaknya, yang harus terlihat sempurna dan sesuai keinginannya.
Tausyiah
Selasa, 09 Mei 2023 - 18:58 WIB
Ketua Umum PP Muhammadiyah, Prof Dr H Haedar Nashir, MSi mengatakan ujian silaturahmi bukan di kala normal. Di kala normal insyaAllah bisa. Tapi di saat ada pemicu, bisakah kita tetap menjaga silaturahmi? ujar Haedar.
Tausyiah
Minggu, 03 Mei 2020 - 22:56 WIB
Hubungan intim yang dilakukan pasangan suami istri asalnya adalah halal dan bahkan bernilai pahala, karena di dalam Islam itu merupakan bagian dari ibadah.
Muslimah
Kamis, 03 September 2020 - 09:03 WIB
Tak hanya dari sisi kepribadian yang patut diteladani dari sosok para istri Rasulullah, perilaku dan perbuatannya dalam kehidupan sehari-hari pun banyak yang harus dicontoh.