Kumpulan Artikel: Muhammad (halaman 47)

  • Cara Makan Rasulullah...
    Tausyiah
    Senin, 10 Agustus 2020 - 19:23 WIB
    Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam (SAW) adalah sosok teladan dalam segala hal. Tidak ada dalam diri seseorang yang tersimpan kesempurnaan kecuali ada pada diri Rasulullah SAW.
  • Kontroversi Usamah,...
    Hikmah
    Senin, 10 Agustus 2020 - 15:18 WIB
    Usamah bin Zaid ketika itu masih sangat muda. Tetapi Rasulullah mengangkatnya memimpin pasukan agar kemenangannya kelak menjadi kebanggaan atas gugurnya ayahnya sebagai syahid di Mutah.
  • Gampang Menangis, Sayyidah...
    Hikmah
    Senin, 10 Agustus 2020 - 12:24 WIB
    Tatkala Rasulullah SAW sakit dan meminta agar Abu Bakar menggantikan menjadi imam salat, Aisyah mengusulkan agar Umar bin Khattan saja .Soalnya, Abu Bakar dianggap cepat terharu.
  • Musthafa Kemal, Akhir...
    Hikmah
    Kamis, 06 Agustus 2020 - 14:09 WIB
    Musthafa Kemal mengusulkan proyek pembubaran khilafah yang dia sebut sebagal bisul sejak abad pertengahan. Keputusan pun diambil yang mencakup pembuangan khalifah pada hari berikutnya.
  • Berikut Alasan Mengapa...
    Tausyiah
    Selasa, 28 Juli 2020 - 12:06 WIB
    Syaikh Muhammad berpendapat yang paling utama, paling sempurna, dan paling lurus bagi syiar-syiar Allah hendaknya kaum Muslimin berkurban di negeri mereka sendiri.
  • Dialah Tokoh Penggerak...
    Hikmah
    Senin, 27 Juli 2020 - 05:00 WIB
    Pan-Islamisme tidak muncul dalam pergulatan politik, kecuali di masa pemerintahan Sultan Abdul Hamid II, atau lebih tepatnya ketika Sultan Abdul Hamid naik ke singgasana Utsmani.
  • Bolehkah Perempuan Menyembelih...
    Tausyiah
    Sabtu, 25 Juli 2020 - 16:36 WIB
    Jumat depan 31 Juli 2020 (10 Dzulhijjah 1441 H) umat Islam di dunia akan menyembelih hewan kurban sekaligus merayakan Idul Adha. Bolehkah perempuan menyembelih kurban?
  • Ada Duka dan Ada Pesta...
    Hikmah
    Jum'at, 24 Juli 2020 - 05:00 WIB
    Kabar wafatnya Sultan menyebar di Barat dan Timur. Terjadilah kegemparan luar biasa di tengah kaum muslimin maupun kaum Nasrani. Orang-orang Nasrani sangat gembira, sebaliknya muslim sangat bersedih.
  • Kenapa Harus Bersalawat?...
    Tausyiah
    Jum'at, 24 Juli 2020 - 00:35 WIB
    Salah satu bukti kecintaan kepada Rasulullah SAW adalah senang bersalawat. Kenapa harus bersalawat? Berikut penjelasan singkat Al-Habib Muhammad bin Sholeh Al-Athos.
  • Lebih Utama Mana, Hewan...
    Tausyiah
    Kamis, 23 Juli 2020 - 17:05 WIB
    Di kalangan umat Islam mungkin banyak yang bertanya seperti apa hewan kurban yang lebih utama (afdhal). Apakah yang gemuk atau harus berwarna tertentu?
  • Wasiat Al-Fatih kepada...
    Hikmah
    Kamis, 23 Juli 2020 - 15:57 WIB
    Sesungguhnya akibat menjauhkan diri dari Syariat Allah dan hukum-hukum-Nya akan tampak pada kehidupan umat ini, dalam realitas keagaman, sosial, politik, dan ekonomi.
  • Wasiat Al-Fatih kepada...
    Hikmah
    Kamis, 23 Juli 2020 - 13:29 WIB
    Al-Fatih dan para pendahulunya telah mempersiapkan umat melalui persiapan jihad. Dia telah menunaikan kewajibannya untuk memerangi orang-orang kafir yang menghadang Islam.
  • Wasiat Al-Fatih kepada...
    Hikmah
    Kamis, 23 Juli 2020 - 11:58 WIB
    Dalam setiap peperangan, Al-Fath tidak melupakan bahwa dirinya adalah seorang dai yang menyeru manusia ke jalan Islam. Dia selalu mendorong para komandan menyebarkan Islam.
  • Wasiat Al-Fatih kepada...
    Hikmah
    Kamis, 23 Juli 2020 - 08:04 WIB
    Wasiat ini melukiskan gambaran tentang jalan hidup, nilai- nilai, dan prinsip-prinsip keyakinan, serta impian-impiannya kepada pemimpin penggantinya.
  • Mana yang Lebih Utama,...
    Tausyiah
    Rabu, 22 Juli 2020 - 20:37 WIB
    Pertanyaan fiqih kurban yang satu ini sering muncul di kalangan umat Islam. Lebih utama mana kurban sapi atau kambing? Berikut penjelasan Ustaz Muhammad Ajib.
  • 3 Hewan yang Sah untuk...
    Tausyiah
    Rabu, 22 Juli 2020 - 20:01 WIB
    Banyak pertanyaan seputar fiqih kurban yang setiap tahunnya selalu muncul di kalangan umat Islam. Salah satunya mengenai hewan yang sah untuk berkurban.
  • Konstantinopel Jadi...
    Hikmah
    Rabu, 22 Juli 2020 - 14:05 WIB
    Sultan Muhammad Al-Fatih sangat memperhatian pembangunan ibu kota. Beliau berambisi menjadikan Istambul sebagai ibukota terindah di dunia dan pusat ilmu pengetahuan dan seni.
  • Armada Laut Utsmani...
    Hikmah
    Rabu, 22 Juli 2020 - 09:14 WIB
    Dia patut disebut sebagai Bapak Armada Laut Utsmani. Dia belajar banyak dari beberapa negara yang memiliki armada laut sangat maju, seperti Venezia dan Genoa.
  • Sultan Muhammad Al-Fatih...
    Hikmah
    Rabu, 22 Juli 2020 - 05:00 WIB
    Mereka adalah penyair-penyair kenamaan. Dia memiliki 30 orang penyair yang kesemuanya mendapat gaji bulanan sebanyak 1000 dirham. Angka itu tidak kecil.
  • Batas Akhir Waktu Penyembelihan...
    Tausyiah
    Selasa, 21 Juli 2020 - 17:45 WIB
    Dalam kaidah fiqih, niat berkurban sudah boleh dimulai pada tanggal 1 Dzulhijjah. Lalu, kapan waktu penyembelihan kurban dan batas akhir waktu penyembelihannya? Berikut penjelasannya.