Kumpulan Artikel: Islam (halaman 94)

  • Hubungan Suami-Istri...
    Muslimah
    Selasa, 16 Agustus 2022 - 16:46 WIB
    Muamalah antara suami dengan istri yang baik adalah bagaikan pakaian yang berjalan sebagaimana fungsinya. Artinya bahwa suami dan istri adalah perhiasan dan sekaligus sebagai penutup aib di antara keduanya.
  • Anjuran Tolong Menolong...
    Tausyiah
    Senin, 15 Agustus 2022 - 16:43 WIB
    Masalah tolong menolong atau membantu orang satu sama lain sangat diperhatikan dalam Islam. Allah Taala yang paling tahu kemaslahatan hamba-hambaNya
  • Kisah Dramatis saat...
    Dunia Islam
    Senin, 15 Agustus 2022 - 16:20 WIB
    Kisah iring-iringan prajurit yang membawa kepala Husain cucu Rasulullah SAW dan 71 syuhada Karbala yang dipimpin Syimr bin Dzil Jausyan dari Kufah ke Damaskus sungguh dramatis.
  • 5 Keutamaan Sujud dalam...
    Tips
    Senin, 15 Agustus 2022 - 11:44 WIB
    Gerakan sujud menjadi simbol ketundukan dan kepasrahan seorang muslim kepada Allah. Sujud seorang hamba pada Tuhannya adalah amal yang paling luar biasa dan semulia-mulia pengabdian yang dilakukan makhluk terhadap Khaliknya.
  • Banyak yang Bernama...
    Dunia Islam
    Senin, 15 Agustus 2022 - 10:34 WIB
    Martin van Bruinessen mengatakan selain para pedagang Arab dan China, penyebaran Islam ke Nusantara atau Indonesia dilakukan ulama Kurdi dari Turki.
  • Kisah Menyayat Hati...
    Dunia Islam
    Senin, 15 Agustus 2022 - 05:15 WIB
    Para syuhada Karbala berjumlah 72 orang, 18 di antaranya adalah Bani Hasyim. Kepala mereka dipenggal dan dibawah ke Syam. Sementara mereka yang tidak syahid diperlakukan sebagai tawanan.
  • Azyumardi Azra: Para...
    Dunia Islam
    Sabtu, 13 Agustus 2022 - 15:55 WIB
    Azyumardi Azra mengatakan, para sufi pengembaralah yang secara luas menjalankan dakwah Islam. Mereka berhasil mengislamkan penduduk di Nusantara paling tidak semenjak abad ke-13.
  • Berikut Rukun Iman dan...
    Tips
    Jum'at, 12 Agustus 2022 - 18:46 WIB
    Rukun Iman dan Islam penjelasan lengkap diperlukan sebagai panduan bagi setiap muslim. Rukun iman ada 6, sedangkan rukun Islam ada 5. Rukun iman pertama adalah iman kepada Allah.
  • Saat Islamisasi di Samudera...
    Dunia Islam
    Jum'at, 12 Agustus 2022 - 16:31 WIB
    Buku sejarah yang menyebut Islam masuk ke Indonesia dibawa oleh pedagang dari Gujarat, India tidak bisa dipertanggung jawabkan dan tidak bisa dipegang kebenarannya.
  • Mujaddid Islam Muncul...
    Dunia Islam
    Jum'at, 12 Agustus 2022 - 05:10 WIB
    Mujaddid secara etimologi artinya pembaharu atau orang yang mengembalikan umat pada jalan agama yang benar. Ia muncul setiap awal kurun waktu 100 tahun (1 abad).
  • Ali Akbar Mirip Nabi...
    Dunia Islam
    Kamis, 11 Agustus 2022 - 14:43 WIB
    Ali al-Akbar bin Husein adalah cicit yang mirip Nabi Muhammad SAW. Setiap kali kami rindu kepada Nabi SAW, kami melihatnya, ujar Sayyidina Husein ra.
  • Mengajak Anak untuk...
    Muslimah
    Kamis, 11 Agustus 2022 - 11:06 WIB
    Syiar dan dakwah Islam membutuhkan para pendakwah yang tangguh, namun pengemban dakwah tersebut tidak akan lahir begitu saja. Ia terwujud melalui proses dan upaya terus-menerus, bahkan dari sejak masa kanak-kanak
  • Kisah Sayyidina Husein...
    Dunia Islam
    Rabu, 10 Agustus 2022 - 13:15 WIB
    Kisah Husein ra cucu Rasulullah SAW tidur di punggung kuda, bermimpi dirinya dan pengikutnya terbunuh terjadi dalam perjalanan malam hari saat bergerak menuju Nainawa dari Qashr Bani Muqatil
  • Sebelum Islam Ahlus...
    Dunia Islam
    Rabu, 10 Agustus 2022 - 13:06 WIB
    Sebelum Islam Ahlus-Sunnah wal Jamaah atau Suni masuk ke Indonesia, aliran Syiah sudah terlebih dahulu masuk ke Asia Tenggara, termasuk Nusantara.
  • Teori Gujarat Tentang...
    Dunia Islam
    Rabu, 10 Agustus 2022 - 09:20 WIB
    Teori Gujarat merupakan salah satu teori yang menjelaskan tentang sejarah masuknya Islam ke Indonesia. Teori ini menyebut, awal penyebaran agama Islam di Indonesia melalui para pedagang dari India muslim (Gujarat).
  • Kisah Sayyidina Husein...
    Dunia Islam
    Selasa, 09 Agustus 2022 - 09:00 WIB
    Kisah Sayyidana Husein cucu Rasulullah SAW bermimpi diserang sekelompok anjing disampaikan tatkala para sahabatnya bertanya alasan beliau sudah tahu bahwa beliau bakal syahid saat menuju Kufah.
  • Kisah Laksamana Cheng...
    Dunia Islam
    Selasa, 09 Agustus 2022 - 05:15 WIB
    Kisah Cheng Ho menyebarkan Islam di Nusantara atau Indonesia cukup membekas. Hanya saja, pada saat Cheng Ho datang ke Indonesia, masyarakat Indonesia sudah banyak yang memeluk Islam.
  • Amaq dan Dabiq Tempat...
    Dunia Islam
    Senin, 08 Agustus 2022 - 17:54 WIB
    Dalam Hadis disebutkan, Amaq dan Dabiq kelak akan menjadi tempat berlangsungnya peperangan akhir zaman. Saat itu pasukan muslim akan bertempur melawan Romawi.
  • Sahabat Nabi Muhammad...
    Dunia Islam
    Senin, 08 Agustus 2022 - 08:05 WIB
    Sahabat Nabi Muhammad yang dimakamkan di Indonesia disebut-sebut berada di Barus, salah satu daerah pesisir di Tapanuli Tengah, Sumatera Utara. Siapakah beliau?
  • Tragedi Karbala: Kisah...
    Dunia Islam
    Minggu, 07 Agustus 2022 - 19:48 WIB
    Kisah syahidnya 3 pendukung setia Sayyidina Husein bin Ali bin Abi Thalib cucu Rasulullah SAW, sebelum terjadinya tragedi Karbala ini menjadi kisah sedih yang dicatat dalam sejarah.