5 Doa Mustajab Orang Tua untuk Anak, Yuk Amalkan

Selasa, 02 Mei 2023 - 21:33 WIB
اَللَّهُمَّ اجْعَلْهُ صَحِيْحًا كَامِلاً وَعَاقِلًا حَاذِقًا وَعَالِمًا عَامِلًا


Allahumaj 'alhu shahihan Kaamilan wa 'Aaqilan haadziqon wa 'aaliman 'aamilaa.

Artinya: "Ya Allah, jadikanlah anakku, anak yang sehat sempurna, memiliki akal yang cerdas, dan memiliki ilmu, dan suka beramal."

4. Agar Anak Menjadi Orang Baik

Memiliki anak yang berkarakter baik tentu menjadi dambaan semua orang tua. Berikut doa yang bisa dipanjatkan orang tua.

رَبِّ هَبْ لِى مِن لَّدُنكَ ذُرِّيَّةً طَيِّبَةً ۖ إِنَّكَ سَمِيعُ ٱلدُّعَآءِ


Rabbi habli milladunka dzurriyatan Thooyibah, Innaka Sami'ud Duaa.

Artinya: "Ya Tuhanku, berikanlah kepadaku dari sisi-Mu seorang anak yang baik. Sesungguhnya Engkau Maha Pendengar doa." (QS. Al-Imran: 38)

Doa lainnya:

رَبَّنَا وَاجْعَلْنَا مُسْلِمَيْنِ لَكَ وَمِنْذُرِّيَّتِنَاأُمَّةً مُسْلِمَةً لَكَ


Artinya: "Ya Tuhan kami, jadikanlah kami berdua orang yang tunduk patuh kepada-Mudan (jadikanlah) di antara anak keturunan kami umat yang tunduk patuh kepada-Mu." (QS Al-Baqarah: 128)

5. Agar Anak Berbakti kepada Orang Tua

Adapun doa agar anak berbakti kepada orang tuanya sebagai berikut:

اَللَّهُمَّ بَارِكْ لِي فِي أَوْلَادِي وَلَا تَضُرَّهُمْ وَوَفِّقْهُمْ لِطَاعَتِكَ وَارْزُقْنِي بِرَّهُمْ


Allahumma baarikli fii auladii wa laa tadhurruhum wa waffiqhum lithoo'atika warzuqnii birrohum.

Artinya: "Ya Allah limpahkanlah barokah kepadaku dan anak-anakku, janganlah Engkau timpakan mara bahaya kepada mereka, limpahkanlah kepada mereka taufik untuk taat kepada-Mu dan karuniakanlah kepadaku rezeki berupa bakti mereka."

Selain Doa di atas, para orang tua juga dapat mengamalkan doa Nabi Ibrahim 'alaihissalam berikut.

رَبِّ هَبۡ لِىۡ مِنَ الصّٰلِحِيۡنَ


Artinya: "Ya Tuhanku, anugerahkanlah kepadaku (seorang anak) yang termasuk orang yang saleh." (QS. As-Shaffat Ayat 100)

Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!
Halaman :
cover top ayah
وَلَقَدۡ خَلَقۡنَا السَّمٰوٰتِ وَالۡاَرۡضَ وَمَا بَيۡنَهُمَا فِىۡ سِتَّةِ اَيَّامٍ‌ۖ وَّمَا مَسَّنَا مِنۡ لُّغُوۡبٍ
Dan sungguh, Kami telah menciptakan langit dan bumi dan apa yang ada antara keduanya dalam enam masa, dan Kami tidak merasa letih sedikit pun.

(QS. Qaf Ayat 38)
cover bottom ayah
Artikel Terkait
Al-Qur'an, Bacalah!
Rekomendasi
Terpopuler
Artikel Terkini More