5 Hal Wajib yang Anak Harus Tahu dari Orang Tuanya

Selasa, 20 Februari 2024 - 19:43 WIB
Para ulama menuntun untuk mengajarkan lima hal kepada anak anak kita, salah satunya adalah tentang nama-nama Allah SWT. Foto ilustrasi/ist
Dalam mendidik anak , umat Islam wajib mengajarkan tauhid yaitu bagaimana menanamkan dalam hati bahwa Allah Ta'ala adalah satu-satunya tiha. Jauhkan serta laranglah anak dari berbuat syirik.

Hal Ini sebagaimana nasihat Luqman kepada anaknya, :

وَإِذْ قَالَ لُقْمَانُ لِابْنِهِ وَهُوَ يَعِظُهُ يَا بُنَيَّ لَا تُشْرِكْ بِاللَّهِ ۖ إِنَّ الشِّرْكَ لَظُلْمٌ عَظِيمٌ


“Dan (ingatlah) ketika Luqman berkata kepada anaknya, ketika ia memberi pelajaran kepadanya, ‘Wahai anakku! Janganlah engkau memperskutukan Allah, sesungguhnya mempersekutukan (Allah) adalah benar-benar kezhaliman yang besar.’” (QS. Luqman: 13).

Karena itu, para ulama menuntun untuk mengajarkan lima hal kepada anak anak kita, yaitu:



1. Mengenalkan nama-nama Allah Ta'ala yang Maha Agung.

2. Mengucap salam saat masuk rumah.

Rasulullah shallallaahu ‘alaihi wa sallam bersabda :

"Jika masuk rumah, maka salamlah, menjadi berkah bagimu dan ahlul baitmu.

HR Tarmidzi, hasan.

3. Mengajarkan Surat Al-Fatihah

Karena akan dia baca tiap hari berkali-kali, maka pahalanya mengalir terus.

Rasulullah shallallaahu ‘alaihi wa sallam bersabda : "Al-Fatihah adalah surat teragung yang diberikan padaku." (HR Bukhari).

4. Mengajarkan cara salat yang sesuai sunnah.

Karena ia salat tiap hari maka pahala mengalir terus. Rasulullah shallallaahu ‘alaihi wa sallam bersabda :

"Ajarilah anak salat di usia 7 tahun." (HR Tarmidzi).

5. Ajarkan tiga wirid sebelum tidur.

Yakni :

1. Do'a
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!
Halaman :
Hadits of The Day
Dari Abu Hurairah dan Abu Sa'id bahwa keduanya pernah menyaksikan Nabi shallallahu 'alaihi wasallam bersabda: Tidaklah ada suatu kaum duduk sambil berdzikir kepada Allah, kecuali para Malaikat akan mengelilingi mereka, dan akan diselubungi rahmat, akan turun kepada mereka sakinah (ketenangan), dan Allah akan menyebut-nyebut orang-orang yang ada disisi-Nya.

(HR. Sunan Ibnu Majah No. 3781)
Artikel Terkait
Al-Qur'an, Bacalah!
Rekomendasi
Terpopuler
Artikel Terkini More