Bacaan Doa Sedekah Subuh 40 Hari, Huruf Arab dan Latin
loading...
A
A
A
Ada baiknya sebagai umat muslim mengetahui doa sedekah subuh 40 hari. Sebab bersedekah di waktu subuh adalah hal baik yang dianjurkan dalam ajaran agama islam.
Selain itu anjuran bersedekah juga tertuang dalam sebuah hadis sebagai berikut:
Artinya: Setiap datang waktu pagi yang dialami para hamba, ada 2 malaikat yang turun, yang satu berdoa: “Ya Allah, berikanlah ganti bagi orang yang berinfaq”. Sementara yang satunya berdoa, “Ya Allah, berikanlah kehancuran bagi orang yang kikir”. (HR. Bukhari 1442 & Muslim 2383).
Oleh sebab itu, sedekah di waktu subuh akan membuat semua hajat yang disemogakan segera terwujud karena dua malaikat Allah juga ikut mendoakan. Berikut bacaan doa sedekah subuh 40 hari.
Nawaitu taqorruban ilallahi ta'ala wattiqoaa ghadlabir rabbi jalla jalaluhu wattiqoa nari jahannama wattarakhkhuma 'ala ikhwani wa silatur rahimi wa mu'awanah adh dhu'afa wa mutaba'atan nabiyyi shallallahu 'alaihi wa sallam wa idkholus sururi 'al ikhwani wa daf'il bala 'anhu wa 'an sairil muslimin wal anfaqu mimma razaqohullahu wa quran nafsi wasy syaithan.
Artinya : Aku niat (Bersedekah) untuk mendekatkan diri kepada Allah, menghindari murka Tuhan, menghindari api neraka jahanam, berbelas kasih kepada saudara dan menyambung silaturahmi, membantu orang - orang yang lemah, mengikuti Nabi Saw, memasukan kebahagiaan pada saudara, menolak turunnya dari mereka dan semua kaum muslimin, menafkahkan rezeki yang diberikan oleh Allah, dan untuk mengalahkan nafsu dan setan.
Bacaan di atas dibaca sebelum melakukan sedekah di waktu subuh. Bentuk dari sedekah subuh juga berbagai macam, bisa dengan memasukan uang ke kotak infaq, berbagi makanan dengan sekitar atau membantu sesama yang sedang membutuhkan.
Demikian ulasan mengenai bacaan doa sedekah subuh 40 hari arab dan latin. Semoga informasi ini dapat bermanfaat bagi pembaca.
Wallahu A'lam
Lihat Juga: Ivan Gunawan Kunjungi Masjid yang Dibangunnya di Uganda, Potong 3 Sapi hingga Bagikan Uang
Selain itu anjuran bersedekah juga tertuang dalam sebuah hadis sebagai berikut:
مَا مِنْ يَوْمٍ يُصْبِحُ الْعِبَادُ فِيهِ إِلاَّمَلَكَانِ يَنْزِلاَنِ فَيَقُولُ أَحَدُهُمَا اللَّهُمَّ أَعْطِ مُنْفِقًا خَلَفًا، وَيَقُولُ الآخَرُ اللَّهُمَّ أَعْطِ مُمْسِكًا تَلَفًا
Artinya: Setiap datang waktu pagi yang dialami para hamba, ada 2 malaikat yang turun, yang satu berdoa: “Ya Allah, berikanlah ganti bagi orang yang berinfaq”. Sementara yang satunya berdoa, “Ya Allah, berikanlah kehancuran bagi orang yang kikir”. (HR. Bukhari 1442 & Muslim 2383).
Oleh sebab itu, sedekah di waktu subuh akan membuat semua hajat yang disemogakan segera terwujud karena dua malaikat Allah juga ikut mendoakan. Berikut bacaan doa sedekah subuh 40 hari.
Bacaan Doa Sedekah Subuh 40 Hari Arab dan Latin
نَوَيْتُ التَّقَرُّبَ اِلَى اللهِ تَعَالَى وَاتِّقَاءَ غَضَبِ الرَّبِّ جل جلاله وَاتِّقَاءَ نَارِ جَهَنَّمَ وّالتَّرَحُّمَ عَلَى الاخْوَانِ وَصِلَةَ الرَّحِمِ وَمُعَاوَنَةَ الضُّعَفَاءِ وَمُتَابَعَةَ النَّبِيِّ صلى الله عليه وسلم وَاِدْخَالَ السُّرُوْرِ عَلَى اْلاِخْوَانِ وَدَفْعِ البَلاَءِ عَنْهُ وَعَنْ سَائِرِ اْلمُسْلِمِيْنَ وَاْلاِنْفاَقَ مِمَّا رَزَقَهُ الله وَقَهْرَ النَّفْسِ وَالشَّيْطَانِ
Nawaitu taqorruban ilallahi ta'ala wattiqoaa ghadlabir rabbi jalla jalaluhu wattiqoa nari jahannama wattarakhkhuma 'ala ikhwani wa silatur rahimi wa mu'awanah adh dhu'afa wa mutaba'atan nabiyyi shallallahu 'alaihi wa sallam wa idkholus sururi 'al ikhwani wa daf'il bala 'anhu wa 'an sairil muslimin wal anfaqu mimma razaqohullahu wa quran nafsi wasy syaithan.
Artinya : Aku niat (Bersedekah) untuk mendekatkan diri kepada Allah, menghindari murka Tuhan, menghindari api neraka jahanam, berbelas kasih kepada saudara dan menyambung silaturahmi, membantu orang - orang yang lemah, mengikuti Nabi Saw, memasukan kebahagiaan pada saudara, menolak turunnya dari mereka dan semua kaum muslimin, menafkahkan rezeki yang diberikan oleh Allah, dan untuk mengalahkan nafsu dan setan.
Bacaan di atas dibaca sebelum melakukan sedekah di waktu subuh. Bentuk dari sedekah subuh juga berbagai macam, bisa dengan memasukan uang ke kotak infaq, berbagi makanan dengan sekitar atau membantu sesama yang sedang membutuhkan.
Demikian ulasan mengenai bacaan doa sedekah subuh 40 hari arab dan latin. Semoga informasi ini dapat bermanfaat bagi pembaca.
Wallahu A'lam
Lihat Juga: Ivan Gunawan Kunjungi Masjid yang Dibangunnya di Uganda, Potong 3 Sapi hingga Bagikan Uang
(wid)