Hukum Tajwid Surat Al Fath Ayat 29 Lengkap dengan Penjelasannya

Senin, 18 Maret 2024 - 10:37 WIB
loading...
A A A
- Mad layyin karena huruf ya sukun jatuh setelah huruf ba berharakat fathah. Cara membacanya panjang 2 harakat.

- Idzhar syafawi karena huruf mim sukun bertemu Ta. cara membacanya jelas.

- Mad thabi'i karena huruf Ra berharakat fathah tegak. Cara membacanya panjang 2 harakat.

- Idzhar syafawi karena huruf mim sukun bertemu Ra. cara membacanya jelas.

رُكَّعًا سُجَّدًا يَّبْتَغُوْنَ


- Ikhfa karena huruf 'ain berharakat fathatain bertemu sin. Cara membacanya dengan dengung dan samar.

- Idgham bilaghunnah karena huruf dal berharakat fathatain bertemu Ya bertasydid. Cara membacanya masuk ke huruf ya dan ditahan.

- Qalqalah sughra karena huruf qalqalah Ba sukun berada di tengah kalimat.

- Mad thabi'i karena huruf ghain berharakat dhommah bertemu wawu sukun. Dibaca panjang 2 harakat.

فَضْلًا مِّنَ اللّٰهِ


- Idgham bighunnah karena huruf lam alif berharakat tanwin bertemu mim bertasydid. Cara membacanya masuk dengan dengung dan ditahan.

- Tafkhim karena lam jalalah didahului nun berharakat fathah. Dibaca dengan tebal.

وَرِضْوَانًا ۖ سِيْمَاهُمْ فِيْ


- Mad thabi'i karena huruf wawu berharakat fathah bertemu alif. Cara membacanya panjang 2 harakat.

- Ikhfa karena huruf sin berharakat fathatain bertemu sin. Cara membacanya samar dan dengung.

- Mad thabi'i, kelima idzhar syafawi karena huruf mim sukun bertemu fa.

- Mad thabi'i karena huruf fa berharakat kasrah bertemu ya sukun.

وُجُوْهِهِمْ مِّنْ اَثَرِ السُّجُوْدِ


- Mad thabi'i karena huruf Jim berharakat dhomah berrtemu wawu sukun.

- Idgham mitslain karena huruf mim sukun bertemu mim. Cara bacanya dengung dan ditahan.
Halaman :
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1883 seconds (0.1#10.140)