Keutamaan Asmaul Husna Lengkap dengan Bacaan dan Artinya

Selasa, 21 September 2021 - 11:25 WIB
فَاعْلَمْ أَنَّهُ لَا إِلَٰهَ إِلَّا اللَّهُ وَاسْتَغْفِرْ لِذَنْبِكَ وَلِلْمُؤْمِنِينَ وَالْمُؤْمِنَاتِ ۗ وَاللَّهُ يَعْلَمُ مُتَقَلَّبَكُمْ وَمَثْوَاكُمْ

"Maka ketahuilah, bahwa sesungguhnya tidak ada Ilah (sesembahan, Tuhan) selain Allah dan mohonlah Ampunan bagi dosamu dan bagi (dosa) orang-orang mukmin, laki-laki dan perempuan. Dan Allah mengetahui tempat kamu berusaha dan tempat kamu tinggal." (QS. Muhammad: 19)

4. Sebab Dikabulkannya Doa

Ketika membaca doa, sebutkan Asmaul Husna terlebih dahulu.

وَلِلَّهِ الْأَسْمَاءُ الْحُسْنَىٰ فَادْعُوهُ بِهَا ۖ وَذَرُوا الَّذِينَ يُلْحِدُونَ فِي أَسْمَائِهِ ۚ سَيُجْزَوْنَ مَا كَانُوا يَعْمَلُونَ

"Hanya milik Allah Asmaaul Husna, maka bermohonlah kepada-Nya dengan menyebut Asmaaul Husna itu dan tinggalkanlah orang-orang yang menyimpang dari kebenaran dalam (menyebut) nama-nama-Nya. Nanti mereka akan mendapat balasan terhadap apa yang telah mereka kerjakan." (QS. Al A'raf: 180)

Berikut 99 Bacaan Asmaul Husna dan Artinya:

1. Ar-Rahmaan: (الرحمن) Maha Pengasih.

Yaitu pemberi kenikmatan yang agung-agung dan pengasih di dunia.

2. Ar-Rahim: (الرحيم) Maha Penyayang.

Yaitu pemberi kenikmatan yang di luar jangkaan dan penyayang di akhirat.

3. Al-Malik: (الملك) Maha Merajai/Menguasai/Pemerintah.

Yaitu mengatur kerajaan-Nya sesuai dengan kehendakNya sendiri.

4. Al-Quddus: (القدوس) Maha Suci.

Yaitu tersuci dan bersih dari segala cela dan kekurangan.

5. As-Salaam: (السلام) Maha Penyelamat.

Yaitu pemberi keselamatan dan kesejahteraan kepada seluruh makhlukNya.

6. Al-Mu'min: (المؤمن) Maha Pengaman/Pemelihara Keamanan.

Yaitu siapa yang bersalah dan makhlukNya itu benar-benar akan diberi seksa, sedang kepada yang taat akan benar-benar dipenuhi janjiNya dengan pahala yang baik.

7. Al-Muhaimin: (المحيمن) Maha Pelindung/Penjaga/Pengawas.
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!
Halaman :
Hadits of The Day
Dari Qais bin Sa'ad bin 'Ubadah, Nabi shallallahu 'alaihi wasallam bersabda:  Maukah aku tunjukkan kepadamu sesuatu yang dapat mengantarkanmu menuju pintu-pintu surga?  Jawabku; Tentu.  Beliau bersabda: LAA HAULA WALAA QUWWATA ILLA BILLAH (Tidak ada daya dan upaya kecuali milik Allah).

(HR. Tirmidzi No. 3505)
Artikel Terkait
Al-Qur'an, Bacalah!
Rekomendasi
Terpopuler
Artikel Terkini More