Syiar
-
Kristo SuryokusumoSenin, 26 Juni 2023 - 14:45 WIBMenjelang wukuf di Arafah, Pemerintah Arab Saudi menyiagakan Mobile Infectious Diseases Unit (MIDU) untuk memantau penyakit menular.
-
Kristo SuryokusumoSenin, 26 Juni 2023 - 14:30 WIBSaudi Arabia Railways menyiapkan Kereta Listrik Masyair untuk mobilitas jemaah haji di Arafah, Muzdalifah, dan Mina selama puncak haji.
-
Reza RamadhanMinggu, 25 Juni 2023 - 10:00 WIBSaukon Amron warga Medan, Sumatra Utara menjadi salah satu penerjemah khotbah di Masjidil Haram, Arab Saudi.
-
maruf el rumiSabtu, 24 Juni 2023 - 14:45 WIBIni adalah kloter 34 embarkasi Batam (BTH 34) yang menjadi penutup rangkaian kedatangan jamaah haji Indonesia.
-
NofellisaRabu, 21 Juni 2023 - 14:30 WIBPusat Kesehatan Haji Kemenkes menyebut dari total jemaah haji Indonesia sebesar 229.000 orang sekitar 70-75% tergolong risiko tinggi (risti).
-
B. Lilia NovaRabu, 21 Juni 2023 - 08:45 WIBJemaah haji dari seluruh dunia terus berdatangan ke Tanah Suci, Selasa (20/6). Jemaah tiba melalui Terminal Haji di Jeddah, dan disambut hangat.
-
B. Lilia NovaRabu, 21 Juni 2023 - 08:15 WIBJemaah haji diimbau tidak menyimpang dari rute yang ada saat melempar jumrah. Tujuannya agar jemaah tidak tersesat atau tercecer dari rombongan.
-
maruf el rumiSelasa, 20 Juni 2023 - 14:00 WIBBeginilah tangan-tangan terampil para koki menyiapkan makanan untuk jemaah haji Indonesia yang tiba di Bandara King Abdulaziz, Jeddah.
-
NofellisaSenin, 19 Juni 2023 - 07:30 WIBLayanan Akomodasi Daerah Kerja (Daker) Madinah memastikan jemaah haji kuota tambahan yang transit di Madinah akan menginap di hotel dekat Masjid Nabawi.
-
NofellisaSenin, 19 Juni 2023 - 07:00 WIBSebanyak 411 Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi Daker Madinah diberangkatkan ke Makkah.
-
NofellisaRabu, 14 Juni 2023 - 13:31 WIBJemaah haji lanjut usia diperbolehkan untuk tidak mabid di Muzdalifah dan Mina. Hal itu merupakan rukhsah atau keringanan yang diberikan kepada jemaah lansia.
-
Joni NuraRabu, 14 Juni 2023 - 11:00 WIBRibuan warga Sikka, mengantarkan calon jemaah haji ke bandara. Warga memadati Bandara Frans Seda, Maumere, Nusa Tenggara Timur.
-
NofellisaRabu, 14 Juni 2023 - 10:40 WIBJemaah haji gelombang pertama yang tiba di Madinah dipastikan telah mendapatkan tasrih atau surat izin masuk Raudhah di Masjid Nabawi.
-
NofellisaRabu, 14 Juni 2023 - 09:00 WIBKlinik Kesehatan Haji Indonesia (KKHI) Daker Madinah kembali mengevakuasi jemaah haji ke Makkah. Evakuasi dilakukan bertahap sampai dengan hari terakhir.
-
B. Lilia NovaSelasa, 13 Juni 2023 - 08:00 WIBSeorang jemaah haji asal Kabupaten Barito Utara, Kalteng meninggal dunia di Madinah. Jemaah haji itu meninggal dunia karena penyakit jantung.