Kumpulan Artikel: Kehidupan Abadi
Hikmah
Sabtu, 09 November 2024 - 18:08 WIB
Ulama itu mengatakan, bahwa surga yang ditinggali oleh Adam as ketika itu bukanlah surga keabadian, karena di sana ia masih mendapat pelarangan, yaitu untuk tidak mendekati pohon terlarang
Tausyiah
Kamis, 05 September 2024 - 09:05 WIB
Ada kehidupan di dunia dan ada pula kehidupan di akhirat. Yang pertama dinamai Al-Quran al-hayat ad-dunya (kehidupan yang rendah), sedangkan yang kedua dinamainva al-hayawan (kehidupan yang sempurna).
Hikmah
Minggu, 07 Januari 2024 - 05:15 WIB
Tentang kehidupan akhirat kelak, sungguh sangat misteri termasuk tentang siapa pasangan kita di kehidupan abadi nanti. Berpasangan di dunia, belum tentu juga merupakan pasangan di akhirat.
Tips
Kamis, 19 Oktober 2023 - 12:30 WIB
Kehidupan manusia saat ini sudah mendekati akhir zaman, dan sebagai umat muslim kita meyakini kiamat sebagai salah satu rukun iman yang ke-lima yang pasti akan terjadi.
Muslimah
Selasa, 23 Maret 2021 - 19:14 WIB
Anak adalah nikmat besar yang dikaruniakan Allah Subhanahu wataala kepada setiap orang tua. Akan tetapi tidak semua dari orang tua mengerti bagaimana menjaga nikmat tersebut, menjaga akhlak dan keimanan mereka adalah yang harus diutamakan.
Muslimah
Rabu, 06 Januari 2021 - 17:01 WIB
Kesuksesan manusia benar-benar bisa dilihat ketika sudah berada di akhirat. Sekaya apapun, sepintar apapun, atau sekuasa apapun seseorang di dunia, bila kekal di neraka, apa gunanya?!
Muslimah
Senin, 14 Desember 2020 - 20:14 WIB
Dalam menjalani semua takdir kehidupan itu, manusia dihadapkan pada pilihan-pilihan. Sehingga, yang bisa kita lihat dalam perjalanan di muka bumi ini adalah hidup hanyalah kesempatan untuk membuat pilihanpilihan