QS. Az-Zariyat Ayat 51
Barang siapa mengharap pertemuan dengan Tuhannya maka hendaklah dia mengerjakan kebajikan dan janganlah dia mempersekutukan dengan sesuatu pun dalam beribadah kepada Tuhannya." (al-Kahf/18: 110)
Surat Adz Dzaariyaat terdiri atas 60 ayat, termasuk golongan surat-surat Makkiyah, diturunkan sesudah surat Al Ahqaaf. Dinamai Adz Dzaariyaat (angin yang menerbangkan), diambil dari perkataan Adz Dzaariyaat yang terdapat pada ayat pertama surat ini. Allah bersumpah dengan angin, mega, bahtera, dan malaikat yang menjadi sumber kesejahteraan dan pembawa kemakmuran. Hal ini meng- isyaratkan inayat Allah kepada hamba-hamba-Nya.
Sebagai utusan Allah, Nabi Ibrahim mempunyai banyak mukjizat yang sudah tampak sejak masih bayi. Apa saja mukjizat yang dimiliki Nabi Ibrahim?
Ayat Al Quran tentang masa sulit dan solusi yang dijanjikan Allah SWT banyak tersebar dalam berbagai surat. Sebagai umat Islam cukup melegakan membaca janji Allah SWT di dalam Al-Quran,
Manusia dan bangsa jin, merupakan dua makhluk yang berbeda alam, akan tetapi antara keduanya terkadang terjalin hubungan yang begitu dekat saling membantu, sebaliknya ada juga hubungan terlarang.
3 ayat terakhir surat Al Baqarah beserta arab, latin dan manfaatnya ini penting diketahui kaum Muslim dan dapat rutin diamalkan. Ayat tersebut adalah ayat 284-286.
Amalan zikir Nabi Yunus dalam bahasa Arab, latin dan keutamaannya ini penting diketahui dan bisa diamalkan kaum muslim, terutama yang masih mengalami kesusahan hidup.