QS. Al-Jinn Ayat 1-3
-
قُلۡ اُوۡحِىَ اِلَىَّ اَنَّهُ اسۡتَمَعَ نَفَرٌ مِّنَ الۡجِنِّ فَقَالُوۡۤا اِنَّا سَمِعۡنَا قُرۡاٰنًاعَجَبًاQul uuhiya ilaiya annna hustama'a nafarum minal jinnni faqooluuu innaa sami'naa quraanan 'ajabaa1. Katakanlah (Muhammad), "Telah diwahyukan kepadaku bahwa sekumpulan jin telah mendengarkan (bacaan)," lalu mereka berkata, "Kami telah mendengarkan bacaan yang menakjubkan (Al-Qur'an),Juz ke-29 tafsir ayat ke-1
-
يَّهۡدِىۡۤ اِلَى الرُّشۡدِ فَاٰمَنَّا بِهٖ ؕ وَلَنۡ نُّشۡرِكَ بِرَبِّنَاۤ اَحَدًاYahdiii ilar rushdi fa aamannaa bihii wa lan nushrika bi rabbinaaa ahadaa2. (yang) memberi petunjuk kepada jalan yang benar, lalu kami beriman kepadanya. Dan kami sekali-kali tidak akan mempersekutukan sesuatu pun dengan Tuhan kami,Juz ke-29 tafsir ayat ke-2
-
وَّاَنَّهٗ تَعٰلٰى جَدُّ رَبِّنَا مَا اتَّخَذَ صَاحِبَةً وَّلَا وَلَدًاWa annahuu Ta'aalaa jaddu Rabbinaa mat takhaza saahibatanw wa la waladaa3. dan sesungguhnya Mahatinggi keagungan Tuhan kami, Dia tidak beristri dan tidak beranak."Juz ke-29 tafsir ayat ke-3
Banyak amalan wanita yang sedang haid atau menstruasi di bulan suci Ramadan. Salah satunya adalah tetap berzikir, untuk terus berburu pahala.
Sejarah Nuzulul Quran dan keutamaannya perlu diketahui kaum muslim. Tahun ini Nuzulul Quran diperingati pada malam 17 Ramadan yang jatuh pada Ahad malam (16 Maret 2025).
Berapa kg zakat fitrah untuk 1 orang? Pertanyaan ini sering muncul di kalangan Muslim saat bulan Ramadan, khususnya menjelang Idulfitri.
Nuzulul Quran dikenali sebagai salah satu peristiwa bersejarah bagi umat Islam. Momen tersebut menandai pertama kalinya Al Quran diturunkan kepada Nabi Muhammad Shallallahu alaihi wa sallam.
Jadwal imsakiyah dan buka puasa ini mengikuti jadwal salat resmi Kemenag RI yang berlaku untuk wilayah DKI Jakarta dan sekitarnya.