Amalan-amalan Ketika Safar Umrah di Tanah suci

Sabtu, 29 April 2023 - 14:23 WIB
“Barang siapa masuk masjid kami ini (Masjid Nabawi) untuk belajar kebaikan atau mengajarkannya, maka ia seperti orang yang berperang di jalan Allah.” (HR. Ahmad)

8. Menjaga wudhu.

9. Perbanyak ibadah dan doa di Raudhah.

10. Perbanyak salat di Masjidil Haram dan Masjid Nabawi.

11. Pahala umrah dengan salat di Masjid Quba

12. Setiap kali mendengarkan azan, jawablah dan berdoa setelah itu.

13. Manfaatkanlah tempat yang mulia di tanah suci untuk berdoa.

Ketika kita berada di Masjidil Haram, di Hijr Ismail, di Multazam, di bukit Shafa dan Marwah saat sai, dan Raudhah di Masjid Nabawi, maka berdoalah. Karena doa itu besar pengaruhnya. Dari Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu, Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,

لَيْسَ شَيْءٌ أَكْرَمَ عَلَى اللَّهِ تَعَالَى مِنَ الدُّعَاءِ


“Tidak ada sesuatu yang lebih besar pengaruhnya di sisi Allah Taala selain doa.” (HR. Tirmidzi, no. 3370; Ibnu Majah, no. 3829, Ahmad, 2:362. Syaikh Al-Albani mengatakan bahwa hadis ini hasan).

14. Manfaatkan doa saat menjadi musafir selama perjalanan.

15. Menjaga rutin dzikir pagi dan petang.

16. Menjalankan ibadah umrah dengan memenuhi rukun, wajib, dan berusaha menjauhkan diri dari larangan ihram.

17. Lakukanlah umrah berulang kali.

18. Lakukanlah badal umrah.

19. Perbanyak Thawaf.

20. Salat bakda thawaf di belakang Maqam Ibrahim.

21. Perbanyak doa, baca Al-Qur’an, atau dzikir ketika thawaf dan berdoa sapu jagad antara rukun Yamani dan Hajar Aswad.

22. Ambil berkah lewat air zam-zam dan berdoa saat meminumnya.

23. Ambil ibrah dari perjalanan hidup nabi di Makkah dan Madinah.
Halaman :
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Hadits of The Day
Dari Al Aswad bin Yazid, dia berkata; Abdullah berkata, Saya pernah mendengar Nabi kalian shallallahu 'alaihi wasallam bersabda: Barangsiapa menjadikan segala macam keinginannya hanya satu, yaitu keinginan tempat kembali (negeri Akhirat), niscaya Allah subhanahu wa ta'ala akan mencukupkan baginya keinginan dunianya. Dan barangsiapa yang keinginannya beraneka ragam pada urusan dunia, maka Allah subhanahu wa ta'ala tidak akan memperdulikan dimanapun ia binasa.

(HR. Ibnu Majah No. 4096)
Artikel Terkait
Al-Qur'an, Bacalah!
Rekomendasi
Terpopuler
Artikel Terkini More