Tips Cantik Sesuai Syariat agar Muslimah Awet Muda
Kamis, 04 November 2021 - 18:04 WIB
Muslimah ada tips kecantikan yang disadur dari kitab 'Jaddidi hayataki az Zaujiyah 151-1520' dan disampaikan Ustadz Dr. Syafiq Riza Basalamah, MA. Tentu tips kecantikan yang disampaikan ini adalah tips cantik muslimah yang sesuai dengan syariat Islam.
Baca juga: Role Model Kecantikan Muslimah : Dihiasi Sifat Tawadhu
Berikut tipsnya:
1.Menjaga kecerahan kulit wajah
Tidak perlu sibuk mencoba segala macam merk cream wajah, atau cuci muka di salon setiap minggu, masker bengkoang atau bawang setiap mau tidur, atau upaya kecantikan lainnya. Cukup lakukan acara berikut yang murah bahkan tak perlu biaya, yakni:
- Jadikanlah cinta dan kasih sayang sebagai motor penggerak semua aktivitas dan kegiatan yang kau lakukan dalam keluargamu.
- Jauhi pesimisme, pandanglah hidup dengan kaca mata optimisme.
- Berbaik sangkalah pada Allah Yang Maha Pengasih dan Penyayang, terimalah realita dengan dada yang lapang, dengan itu kau akan menjaga kecerahan wajahmu sepanjang hayat di kandung badan.
- Banyak-banyaklah mengucapkan Alhamdulillah
InsyaAllah, dengan itu walaupun umur terus berlalu, pesona wajah takkan pernah pudar.
2. Menjaga kilauan mata
Lakukan tips ini : Bagi muslimah yang sudah bersuami maka pandanglah suami secara langsung, pandanglah kekasih dan pendampingmu dari mata ke hati, fokuskan pandangan matamu ke matanya, pandangan yang penuh cinta dan kasih, pusatkan pandangan agar dapat merasuk dan menembus ke dalam hatinya, organ yang paling indah di tubuhnya, untuk mengisi hatinya dengan kehangatan hatimu, agar ia bangkit menyongsong kehidupan ini dengan kekuatan yang baru.
Lakukanlah latihan ini, minimal dua kali sehari, sebelum suami meninggalkan rumah dan ketika dia kembali ke rumah
3. Jaga bibir agar tetap sensual
Jangan terperangkap dengan lipstik dan Lip balm, itu kadang dibutuhkan, tapi gunakanlah kata-kata indah yang berbalut cinta. Rendahkanlah suaramu bila berbicara dengannya, mendekatlah kepadanya sehingga kau tak perlu mengangkat suaramu yang kadang membuat tetangga terjaga dari tidurnya.
Seorang istri harus pandai merangkai kata-kata indah sebagimana kau merangkai bunga melati. Bubuhkan aroma wangi yang penuh kelembutan. Semua itu akan membuat suasana yang keruh menjadi jernih. Gelombang lautan pun akan tunduk dan damai karena bibir yang sensual, yang dibasahi dengan kelembutan, cinta dan suara yang penuh kerendahan
4. Agar tangan dan jari tidak keriput
Bila ombak di samudera keluargamu mengamuk, badai menghantam bahtera rumah tanggamu. Mengombang-ambingkanmu, sehingga kau tidak tahu ke arah mana akhir dari perjalananmu. Maka lakukanlah latihan berikut ini: Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam beliau bersabda:
Baca juga: Role Model Kecantikan Muslimah : Dihiasi Sifat Tawadhu
Berikut tipsnya:
1.Menjaga kecerahan kulit wajah
Tidak perlu sibuk mencoba segala macam merk cream wajah, atau cuci muka di salon setiap minggu, masker bengkoang atau bawang setiap mau tidur, atau upaya kecantikan lainnya. Cukup lakukan acara berikut yang murah bahkan tak perlu biaya, yakni:
- Jadikanlah cinta dan kasih sayang sebagai motor penggerak semua aktivitas dan kegiatan yang kau lakukan dalam keluargamu.
- Jauhi pesimisme, pandanglah hidup dengan kaca mata optimisme.
- Berbaik sangkalah pada Allah Yang Maha Pengasih dan Penyayang, terimalah realita dengan dada yang lapang, dengan itu kau akan menjaga kecerahan wajahmu sepanjang hayat di kandung badan.
- Banyak-banyaklah mengucapkan Alhamdulillah
InsyaAllah, dengan itu walaupun umur terus berlalu, pesona wajah takkan pernah pudar.
2. Menjaga kilauan mata
Lakukan tips ini : Bagi muslimah yang sudah bersuami maka pandanglah suami secara langsung, pandanglah kekasih dan pendampingmu dari mata ke hati, fokuskan pandangan matamu ke matanya, pandangan yang penuh cinta dan kasih, pusatkan pandangan agar dapat merasuk dan menembus ke dalam hatinya, organ yang paling indah di tubuhnya, untuk mengisi hatinya dengan kehangatan hatimu, agar ia bangkit menyongsong kehidupan ini dengan kekuatan yang baru.
Lakukanlah latihan ini, minimal dua kali sehari, sebelum suami meninggalkan rumah dan ketika dia kembali ke rumah
3. Jaga bibir agar tetap sensual
Jangan terperangkap dengan lipstik dan Lip balm, itu kadang dibutuhkan, tapi gunakanlah kata-kata indah yang berbalut cinta. Rendahkanlah suaramu bila berbicara dengannya, mendekatlah kepadanya sehingga kau tak perlu mengangkat suaramu yang kadang membuat tetangga terjaga dari tidurnya.
Seorang istri harus pandai merangkai kata-kata indah sebagimana kau merangkai bunga melati. Bubuhkan aroma wangi yang penuh kelembutan. Semua itu akan membuat suasana yang keruh menjadi jernih. Gelombang lautan pun akan tunduk dan damai karena bibir yang sensual, yang dibasahi dengan kelembutan, cinta dan suara yang penuh kerendahan
4. Agar tangan dan jari tidak keriput
Bila ombak di samudera keluargamu mengamuk, badai menghantam bahtera rumah tanggamu. Mengombang-ambingkanmu, sehingga kau tidak tahu ke arah mana akhir dari perjalananmu. Maka lakukanlah latihan berikut ini: Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam beliau bersabda:
أَلاَ أُخْبِرُكُمْ بِنِسَائِكُمْ فِي الْجَنَّةِ؟قُلْنَا بَلَى يَا رَسُوْلَ الله كُلُّ وَدُوْدٍ وَلُوْدٍ، إِذَا غَضِبَتْ أَوْ أُسِيْءَ إِلَيْهَا أَوْ غَضِبَ زَوْجُهَا، قَالَتْ: هَذِهِ يَدِيْ فِي يَدِكَ، لاَ أَكْتَحِلُ بِغَمْضٍ حَتَّى تَرْضَى