Hukum Tajwid Surat Al-Fatihah Beserta Penjelasan dan Cara Bacanya

Selasa, 02 Januari 2024 - 17:15 WIB
loading...
A A A
7. وَلاَالضَّآلِّينَ (wa ladh-dhoolliin) = Hukum tajwidnya Idghom syamsyiyah karena ada lam ta'rif diikuti dhod. Lalu, mad lazim kilmi muthaqqol, karena ada mad thobi'i bertemu huruf bertanda baca tasydid.

Kemudian, ada pula mad arid lissukun. Alasannya karena sebelum waqaf terdapat mad thobi'i. Cara membacanya boleh panjang 4 harakat atau lebih.

Demikian ulasan mengenai hukum tajwid surat Al-Fatihah ayat 1-7 yang bisa diketahui. Semoga dapat bermanfaat.



Wallahu a’lam
(wid)
Halaman :
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1945 seconds (0.1#10.140)