Tadabur Ar-Rahman Ayat 36-39: Manusia Hadapi 9 Fase Setelah Kiamat

Senin, 23 Agustus 2021 - 17:10 WIB
loading...
A A A
6. Al-Haudh (Telaga)
Di Padang Mahsyar setiap Nabi memiliki telaga untuk memberi minum umatnya. Adapun kaum mukmin akan mendatangi telaga Nabi Muhammad bernama Al-Kautsar yang telah dijanjikan Allah.

7. Jembatan Shirat
Jembatan membentang di atas neraka, permukaan titiannya sangat tipis dan tajam, lebih tipis dari rambut. Orang pertama yang melewati jembatan ini adalah Nabi Muhammad. Beliau tidak langsung memasuki surga, tetapi menunggu umatnya sambil mendoakan, "Ya Allah, selamatkan, selamatkan".

8. Syafa'at Nabi Muhammad
Ketika manusia menjalani perhisaban oleh Allah, ada seorang hamba Allah yang diberi kekhususan untuk memberikan syafa'at (pertolongan) kepada manusia, Beliau adalah Nabi Muhammad SAW.

9. Surga dan Neraka
Tempat terakhir pembalasan bagi umat manusia dan Jin.

Wallahu A'lam

(rhs)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2249 seconds (0.1#10.140)