Topik Terkait: Nabi Ayyub (halaman 2)
Hikmah
Senin, 12 Februari 2024 - 15:01 WIB
Kisah perdebatan antara Nabi Adam dan Nabi Musa. Dalam perdebatan itu, Nabi Musa as menyalahkan Nabi Adam as sebab lantaran perbuatannya menyebabkan umat manusia keluar dari surga.
Hikmah
Jum'at, 17 Juli 2020 - 05:00 WIB
Abu Ayyub pada saat ikut jihad ke Konstantinopel telah berusia lebih 80 tahun. Tetapi usia tidak menghalanginya untuk bergabung dengan tentara muslimin di bawah bendera Yazid bin Muawiyah.
Dunia Islam
Selasa, 16 Mei 2023 - 12:23 WIB
Marga keturunan Nabi Muhammad SAW di India tersebar di berbagai wilayah. Laman Defence menyebut lebih dari 15 juta orang mengklaim sebagai keturunan dari suku Nabi di Asia Selatan.
Dunia Islam
Jum'at, 13 September 2024 - 07:30 WIB
Apa saja yang dilakukan pada tradisi Maulid Nabi? Di Indonesia terdapat berbagai tradisi yang dilakukan dalam menyambut Maulud atau Maulid Nabi, bahkan setiap daerah memiliki tradisinya masing-masing.
Tips
Jum'at, 29 September 2023 - 20:22 WIB
Puisi Maulid Nabi singkat dan penuh makna ini bisa dijadikan kata-kata indah untuk menyemarakkan acara Maulid Nabi yang biasanya dirayakan selama bulan Rabiul Awal ini.
Tausyiah
Rabu, 03 Januari 2024 - 14:18 WIB
Imam Chirri menyebut 9 pembeda antara Nabi Muhammad SAW dengan nabi-nabi lain. Hal ini disampaikan saat menjawab pertanyaan Prof Wilson tentang bagaimana kedudukan Muhammad di antara nabi-nabi.
Tausyiah
Kamis, 16 Juni 2022 - 17:39 WIB
Peristiwa penyembelihan Nabi Ismail dan asal-usul ibadah kurban ini dimulai dari surah as-Saffat ayat 99-100 yang berisi kisah penantian panjang Nabi Ibrahim akan kehadiran seorang anak.
Hikmah
Rabu, 16 Agustus 2023 - 14:20 WIB
Pada salah satu perjalanannya, ia sampai di Makkah dan mendapatkan bahwa putranya tidak ada di rumah. Waktu itu, Ismail telah tumbuh menjadi lelaki dewasa dan telah kawin.
Tausyiah
Jum'at, 26 Agustus 2022 - 14:54 WIB
Tidak sedikit hadis yang menyebutkan perihal akan turunnya Nabi Isa as menjelang hari kiamat. Nantinya, putra Siti Maryam ini akan menjadi imam sholat bagi muslimin dan membunuh Dajjal.
Hikmah
Selasa, 05 September 2023 - 21:59 WIB
Mukjizat Nabi Ismail dan kisahnya menarik untuk diketahui umat muslim. Selain menambah pengetahuan, juga dapat menambah keimanan kita kepada para Nabi dan Rasul.
Tausiyah
Jum'at, 25 Oktober 2019 - 18:15 WIB
Syeikh Ahmad Al-Mishri, ulama Mesir yang kini menetap di Jakarta menjelaskan perjalanan dakwah dan urutan Nabi dan Rasul terbaik.
Hikmah
Sabtu, 25 Desember 2021 - 07:55 WIB
Suatu ketika Nabi Isa AS menghidupkan kembali putra Nabi Nuh, Ham, untuk kepentingan interview. Nabi Isa bertanya seputar spesifikasi bahtera Nuh.
Hikmah
Minggu, 28 Agustus 2022 - 15:13 WIB
Kisah Nabi Syamun atau Samson tertuang di dalam Al-Quran surat Al-Baqarah ayat 246. Ayat ini menggambarkan bagaimana Bani Israil yang penyecut.
Hikmah
Minggu, 28 November 2021 - 22:19 WIB
Nabiyullah Nuh alaihissalam adalah salah satu Rasul yang dikaruniai umur panjang. Berikut kisah Nabi Nuh dan perempuan yang meratapi kematian anaknya yang berusia 300 tahun.
Hikmah
Kamis, 02 November 2023 - 11:10 WIB
Peristiwa perjumpaan antara Nabi Musa dan Nabi Khidir, kata Khatib, menjadi sangat fenomenal karena keduanya dinilai mewakili dua kutub: ilmu zahir dan ilmu batin.
Hikmah
Sabtu, 02 September 2023 - 12:36 WIB
Kisah Nabi Ibrahim dan mukjizatnya yang tak terbakar api sudah sangat populer. Peristiwa ini diyakini terjadi pada 10 Muharram di era Babilonia dipimpin Raja Namruz.
Hikmah
Kamis, 02 Desember 2021 - 18:38 WIB
Nama Nabi Khidir diyakini bukan nama asli, melainkan hanya julukan. Kalangan ulama memunculkan 7 nama sejatinya nabi yang dianggap misterius ini.
Hikmah
Senin, 03 Februari 2020 - 05:15 WIB
Sebelumnya Syeikh Ahmad Al-Mishri, ulama Mesir yang menetap di Jakarta telah mengulas kisah Nabi Yusuf waktu kecil bermimpi melihat 11 bintang, matahari dan bulan, bersujud kepadanya.
Hikmah
Minggu, 25 Desember 2022 - 19:07 WIB
Nabi Isa alaihissalam adalah seorang Rasul bergelar Ulul Azmi yang diutus Allah Taala untuk Bani Israil. Dalam lisan Arab, beliau bernama Isa Al-Masih dan Isa ibnu Maryam.
Hikmah
Jum'at, 30 September 2022 - 15:16 WIB
Banyak peristiwa aneh terjadi tatkala Nabi Muhammad SAW lahir. Salah satunya adalah peristiwa kakbah bergetar. Konon Kakbah bergetar selama tiga hari dan berhala jatuh sujud.