Kumpulan Artikel: Garuda Indonesia

  • Dear Jemaah, Ini Barang yang Boleh dan Dilarang Dibawa ke Bagasi dan Kabin Pesawat
    Dunia Islam
    Jum'at, 21 Juni 2024 - 19:36 WIB
    Jemaah haji Indonesia gelombang pertama bersiap untuk kembali ke Tanah Air setelah menjalani prosesi ibadah haji. Sebelum kembali ke Tanah Air, Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi akan melakukan penimbangan koper bawaan jemaah.
  • Dear Jemaah, Dilarang Bawa Air Zamzam di Koper Bagasi!
    Dunia Islam
    Kamis, 20 Juni 2024 - 14:30 WIB
    Jemaah haji Indonesia dilarang membawa air zamzam di dalam koper bagasi saat kepulangan ke Tanah Air. Larangan jemaah membawa air zamzam ke koper bagasi menyesuaikan aturan penerbangan maskapai Garuda Indonesia.
  • 2 Pekan Pemberangkatan Jemaah Haji, Penerbangan Garuda Sering Terlambat
    Dunia Islam
    Selasa, 28 Mei 2024 - 15:21 WIB
    Kementerian Agama (Kemenag) mengevaluasi Garuda Indonesia sering mengalami keterlambatan penerbangan dalam dua pekan pemberangkatan jemaah haji Indonesia.
  • Cerita Jemaah Haji Delay 17 Jam Akibat Pesawat Garuda Rusak: Sudah Tertunda malah Transit di Medan
    Dunia Islam
    Sabtu, 25 Mei 2024 - 11:26 WIB
    Maskapai Garuda Indonesia yang membawa jemaah haji Indonesia Embarkasi Solo mengalami kerusakan mesin sehingga mengakibatkan keterlambatan penerbangan. Keberangkatan jemaah haji yang tergabung dalam kelompok terbang (kloter) 41 Embarkasi Donohudan (SOC-41) tertunda.
  • Efek Domino Pesawat Garuda Delay, Jemaah Haji Embarkasi Solo Tertunda Berangkat hingga 17 Jam
    Dunia Islam
    Jum'at, 24 Mei 2024 - 08:13 WIB
    Keberangkataan jemaah haji Indonesia yang tergabung dalam kelompok terbang (kloter) 41 Embarkasi Donohudan (SOC-41) tertunda karena kerusakan mesin pesawat Garuda Indonesia.
  • Kemenag: Manajemen Garuda Gagal Berikan Layanan Terbaik Jemaah Haji
    Dunia Islam
    Rabu, 22 Mei 2024 - 14:58 WIB
    Kemenag menilai manajemen Garuda Indonesia gagal memberikan layanan terbaik kepada jemaah haji Indonesia, khususnya pada fase pemberangkatan sejak 12 Mei 2024.
  • Jadwal Penerbangan Jemaah Haji Kerap Berubah, Kemenag Tagih Komitmen Garuda
    Dunia Islam
    Minggu, 04 Juni 2023 - 17:23 WIB
    Kementerian Agama (Kemenag) meminta maskapai Garuda Indonesia komitmen dengan jadwal penerbangan jemaah haji yang sudah disepakati. Sebab, jadwal penerbangan yang kerap mengalami berubah berdampak pada mobilitas jemaah.