Kumpulan Artikel: Waktu (halaman 28)
Tips
Rabu, 24 Mei 2023 - 23:45 WIB
Berikut jadwal sholat Kota Medan Sumatera Utara Hari Kamis 25 Mei 2023 bertepatan 5 Zulkaidah 1444 H. Jadwal ini bersumber dari Bimas Islam Kementerian Agama.
Tips
Senin, 22 Mei 2023 - 10:44 WIB
Umat Islam dianjurkan untuk melaksanakan salat sunnah dua rakaat sebelum Maghrib sebagai penjaga diri dari gangguan setan.
Tausyiah
Rabu, 17 Mei 2023 - 21:38 WIB
Sholat 5 waktu merupakan kewajiban yang ditentukan waktunya oleh Allah. Ibadah ini memiliki keutamaan besar dan menjadi amal yang pertama dihisab pada Hari Kiamat.
Tausyiah
Rabu, 17 Mei 2023 - 10:38 WIB
Islam mengajarkan agar jangan menunda-nunda sedekah. Karena sejatinya, semua harta adalah milik Allah Subhanahu wa Taala, makanya harus segera dilaksanakan.
Tips
Rabu, 17 Mei 2023 - 07:38 WIB
Sayyidah Fatimah az-Zahra senantiasa membaca doa dengan doa yang berbeda saban harinya. Dalam kitab Shahifah al-Fathimiyyah disebutkan pada hari Rabu doa yang dibaca beliau adalah berikut ini.
Tips
Jum'at, 12 Mei 2023 - 10:02 WIB
Waktu paling mustajab berdoa di hari Jumat adalah setelah ashar. Meskipun seluruh waktu di hari istimewa umat Islam ini adalah mustajab
Tips
Senin, 08 Mei 2023 - 17:00 WIB
Doa dan zikir setelah salat Maghrib ini dicontohkan Rasulullah SAW. Doa dan zikir ini penting diketahui umat Islam, karena doanya ringkas tetapi fadhilahnya luar biasa.
Dunia Islam
Senin, 01 Mei 2023 - 10:56 WIB
Ketua PP Muhammadiyah, Syamsul Anwar, mengulik perihal Kalender Islam Global dalam acara Silaturahmi Idulfitri 1444 H Pimpinan Pusat Muhammadiyah di Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.
Tausyiah
Kamis, 20 April 2023 - 03:01 WIB
Mayoritas ulama mengatakan zakat fitrah hukumnya wajib bagi setiap jiwa kaum muslimin. Kapan waktu terbaik mengeluarkan zakat fitrah? Simak ulasan berikut ini.
Tips
Minggu, 16 April 2023 - 04:00 WIB
Waktu fajar, jangan lewatkan untuk melaksanakan salat sunnah fajar, karena banyak keutamaannya. Setidaknya, ada 10 keutamaan salat fajar menurut fiqih
Tips
Jum'at, 14 April 2023 - 15:53 WIB
Dalam iktikaf, kita dapat memperbaiki hubungan dengan sesama muslim yang sedang melakukan iktikaf di tempat yang sama, serta memfokuskan diri pada hal-hal yang lebih penting dalam hidup.
Muslimah
Kamis, 13 April 2023 - 11:02 WIB
Mulai 10 hari terakhir sebelum Idul Fitri tiba, semua umat muslim wajib membayar zakat fitrah. Lantas, bagaimana hukum zakat fitrah bagi bayi yang baru lahir atau janin yang masih dalam kandungan?
Muslimah
Senin, 10 April 2023 - 12:35 WIB
Menjelang 10 hari terakhir bulan Ramadan, kaum muslimin disunnahkan untuk melaksanakan iktikaf, atau berdiam diri di masjid dengan maksud mendekatkan diri hanya kepada Allah Subhanahu wa taala.
Tips
Sabtu, 08 April 2023 - 03:05 WIB
Aktivitas seorang muslim biasanya diawali dari waktu fajar atau sebelum subuh. Waktu fajar ini merupakan waktu krusial yang penuh dengan pahala dan berkah .
Tips
Rabu, 05 April 2023 - 12:31 WIB
Allah Subhanahu wa taala dan Rasululullah Shallallahu alaihi wa sallam sangat menganjurkan kita untuk memperbanyak doa, terutama pada bulan Ramadan
Tausyiah
Senin, 03 April 2023 - 05:05 WIB
Betapa berharganya waktu sehingga Allah beberapa kali bersumpah dengan memakai waktu. Di bulan Ramadan ini tidak satu jenjang waktu sekecil apapun, kecuali penuh dengan keberkahan.
Hikmah
Minggu, 02 April 2023 - 03:05 WIB
Dalam Islam, langsung tidur setelah santap sahur dan salat subuh sangat tidak dianjurkan, bahkan beberapa ulama menghukuminya itu adalah makruh (jika tidak ada udzur dan keperluan).
Tips
Senin, 27 Maret 2023 - 06:15 WIB
Doa malam Nuzulul Quran menjadi informasi penting yang perlu diketahui umat muslim. Adapun bacaan doa ini dianjurkan untuk dibaca saat memperingati pertama kali turunnya Al-Quran di bulan Ramadan.
Hikmah
Minggu, 26 Maret 2023 - 03:05 WIB
Memperbanyak istighfar di waktu sahur memiliki faedah yang luar biasa dahsyatnya. Karena, waktu sahur merupakan waktu mustajab untuk berdoa.
Tips
Sabtu, 25 Maret 2023 - 04:02 WIB
Dahsyatnya keutamaan waktu sahur dan subuh banyak dijelaskan dari berbagai hadis. Dua waktu tersebut, dalam Islam disebutkan sebagai waktu yang penuh limpahan keberkahan. Kenapa demikian?