Kumpulan Artikel: Ain Pandangan Yang Mencelakakan
Tausyiah
Sabtu, 28 September 2024 - 10:02 WIB
Ternyata perasaan kagum atau mengagumi seseorang atau sesuatu secara berlebihan berbahaya. Karena tanpa sadar, pandangan kagum ini bisa menyebabkan Ain atau penyakit yang disebabkan karena pandangan.
Muslimah
Sabtu, 27 Mei 2023 - 12:01 WIB
Takjub merupakan salah satu dari penyakit ain (penyakit yang timbul dari padangan mata) yang bisa menimbulkan dosa. Ironisnya, hal itu sering diremehkan atau disepelekan golongan kaum wanita.
Tips
Sabtu, 20 Mei 2023 - 12:59 WIB
Ada beberapa cara agar kita tidak terkena penyakit Ain ini, salah satunya dengan mengamalkan zikir dan doa yang bisa dibaca secara rutin.
Tips
Minggu, 07 Mei 2023 - 12:33 WIB
Penyakit ain adalah gangguan yang disebabkan oleh pandangan mata. Seorang yang memandang dapat menimbulkan gangguan pada yang dipandangnya. Berikut doa perlindungannya.
Muslimah
Rabu, 02 Maret 2022 - 16:13 WIB
Penyakit ain atau penyakit yang muncul karena pandangan mata, seringkali diremehkan oleh kebanyakan kaum wanita. Padahal, pandangan ain ini, salah satu dosa besar bagi yang melakukannya.
Muslimah
Minggu, 17 Oktober 2021 - 15:11 WIB
Dalam Islam ain adalah penyakit atau gangguan yang disebabkan pandangan mata. Bentuk gangguan dari ain bisa berupa penyakit, kerusakan atau bahkan kematian.
Muslimah
Rabu, 03 Maret 2021 - 08:07 WIB
Dalam kitab Mukholafat Nisaiyyah. 100 Mukholafah Taqoufiha IKatsir mina n-Nisabi Adillatiha sy-Syariyyah, Syaikh Abdul Lathif bin Hajis Al-Ghomidi menjelaskan, penyakit Ain merupakan dosa yang sering diremehkan, terutama oleh kaum perempuan.